Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bundesliga: Insiden Marcus Thuram Meludah, Pelatih Moenchengladbach Minta Maaf

image-gnews
Marcus Thuram. (instagram/thuram_17)
Marcus Thuram. (instagram/thuram_17)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPelatih Borussia Moenchengladbach Marco Rose meminta maaf atas nama klub setelah insiden Marcus Thuram meludahi wajah Stefan Posch. Thuram mendapatkan kartu merah saat laga melawan Hoffenheim tinggal menyisakan 11 menit, ketika tim lawan bangkit dari tertinggal satu gol untuk menang 2-1 di markas Gladbach pada Sabtu.

Kartu merah itu diberikan wasit setelah intervensi VAR. Sebab, aksi dia sebelumnya tidak diketahui para ofisial di lapangan.

Thuram diusir keluar lapangan hanya empat menit setelah Andrej Kramaric menyamakan kedudukan untuk Hoffenheim, yang mengamankan kemenangan melalui gol Ryan Sessegnon.

Putra Lilian Thuram itu memiliki catatan disiplin yang bagus sebelum pertandingan itu. Sehingga, kartu merah tersebut adalah kartu merah pertamanya untuk klub.

"Atas nama klub dan secara pribadi sebagai pelatih kepala, saya ingin meminta maaf untuk insiden kartu merah yang melibatkan Marcus Thuram," kata Rose seperti dilansir laman resmi Gladbach.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ia menambahkan, "Itu sudah keterlaluan dan tidak memiliki tempat di lapangan sepak bola. Marcus adalah orang baik, melakukan refleksi diri dan dibesarkan dengan baik. Ia harus memiliki sekering saat ini, itulah satu-satunya penjelasan untuk sikapnya. Saya meminta maaf untuk itu."

Thuram pun menyampaikan permohonan maafnya untuk tindakan tersebut melalui akun resmi Twitternya. Melalui tulisannya tersebut, ia juga meminta maaf kepada Stefan Posch, para pemain lawan, dan rekan-rekan setimnya.

Kekalahan dari Hoffenheim memperpanjang laju buruk Gladbach. Itu merupakan pertandingan tanpa kemenangan keenam mereka, dan Gladbach akan berharap bisa mendongkrak kepercayaan diri mereka dengan kemenangan saat melawan Elversberg di ajang Piala Jerman.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bayer Leverkusen Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan saat Lolos ke Semifinal Liga Europa, Lewati Catatan Juventus

6 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Piero Hincapie berduel dengan pemain West Ham United Michail Antonio dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Eropa di Stadion London, London, 19 April 2024. REUTERS/Dylan Martinez
Bayer Leverkusen Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan saat Lolos ke Semifinal Liga Europa, Lewati Catatan Juventus

Bayer Leverkusen menorehkan rekor sebagai tim dari lima liga top Eropa yang terlama menggenggam status tak terkalahkan.


Tercatat 500 Penampilan Bersama Borussia Dortmund, Ini Profil Mats Hummels

6 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund, Mats Hummels. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Tercatat 500 Penampilan Bersama Borussia Dortmund, Ini Profil Mats Hummels

Mats Hummels kini tercatat sebagai pemain kedua dengan penampilan terbanyak bersama Borussia Dortmund


Suporter Bayer Leverkusen Ingin Abadikan Xabi Alonso Jadi Nama Jalan, tapi Terbentur Aturan

6 hari lalu

Pelatih Bayer Leverkusen Xabi Alonso.  REUTERS/Wolfgang Rattay
Suporter Bayer Leverkusen Ingin Abadikan Xabi Alonso Jadi Nama Jalan, tapi Terbentur Aturan

Para suporter Bayer Leverkusen ingin mengabadikan Xabi Alonso menjadi nama jalan. Terbentur Peraturan Daerah.


6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

7 hari lalu

6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

Saat masih aktif bermain, Xabi Alonso pernah ditangani sejumlah pelatih hebat. Siapa saja mereka?


Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

9 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Granit Xhaka berselebrasi. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

Direktur olahraga Bayer Leverkusen Simon Rolfes memastikan Florian Wirtz dan Granit Xhaka akan bertahan di klub itu


Bayer Leverkusen Pastikan Florian Wirtz dan Granit Xhaka Bertahan untuk Bundesliga Musim Depan

9 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Florian Wirtz merayakan gol dengan rekan setimnya dalam pertandingan Liga Jerman melawan VfB Stuttgart yang berakhir 1-1 di MHPArena, Stuttgart, Minggu, 10 Desember 2023. REUTERS/Angelika Warmuth
Bayer Leverkusen Pastikan Florian Wirtz dan Granit Xhaka Bertahan untuk Bundesliga Musim Depan

Direktur Olahraga Bayer Leverkusen Simon Rolfes memastikan bahwa dua pemain kuncinya, Florian Wirtz dan Granit Xhaka, akan bertahan.


Bursa Transfer: Usai Juarai Liga Jerman, Bayer Leverkusen Pertahankan 2 Pemain Kuncinya

9 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Granit Xhaka berselebrasi. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Bursa Transfer: Usai Juarai Liga Jerman, Bayer Leverkusen Pertahankan 2 Pemain Kuncinya

Direktur olahraga Bayer Leverkusen Simon Rolfes memastikan bahwa dua pemain bintang mereka, Florian Wirtz dan Granit Xhaka, akan bertahan.


6 Laga Kunci Bayer Leverkusen Jadi Juara Bundesliga Jerman Musim Ini

9 hari lalu

Suporter Bayer Leverkusen merayakan keberhasilan menjuarai Liga Jerman di lapangan BayArena, Leverkusen, Jerman, setelah laga melawan Wertder Bremen yang berakhir 5-0, 14 April 2024. REUTERS/Wolfgang Rattay
6 Laga Kunci Bayer Leverkusen Jadi Juara Bundesliga Jerman Musim Ini

Bayer Leverkusen menjadi juara Bundesliga Jerman untuk kali pertama dalam sejarah klub. Tim Xabi Alonso belum terkalahkan hingga pekan ke-29.


Bagaimana Xabi Alonso Bertransformasi dan Mengubah Wajah Bayer Leverkusen di Bundesliga?

10 hari lalu

Bagaimana Xabi Alonso Bertransformasi dan Mengubah Wajah Bayer Leverkusen di Bundesliga?

Xabi Alonso membawa Bayer Leverkusen menjadi juara Bundesliga Jerman musim ini. Belum terkalahkan sekaligus mematahkan dominasi Bayern Munchen.


Bayer Leverkusen Akhirnya Juarai Liga Jerman, Begini Cerita di Balik Julukan Neverkusen

10 hari lalu

Para penggemar Bayer Leverkusen sebelum pertandingan melawan Werder Bremen diluar stadion BayArena, Leverkusen, 14 April 2024. REUTERS/Wolfgang Rattay
Bayer Leverkusen Akhirnya Juarai Liga Jerman, Begini Cerita di Balik Julukan Neverkusen

Bayer Leverkusen berhasil menjadi juara Liga Jerman (Bundesliga) musim 2023-2024. Berakhirnya julukan Vizekusen atau Neverkusen.