Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Man City Vs Crystal Palace 4-0, Guardiola Ungkap Rahasia Lini Belakangnya

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Gelandang Manchester City Phil Foden, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Brighton and Hove Albion dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, 14 Januari 2021. Manchester City kalahkan Brighton 1-0. Pool via REUTERS/Martin Rickett
Gelandang Manchester City Phil Foden, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Brighton and Hove Albion dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, 14 Januari 2021. Manchester City kalahkan Brighton 1-0. Pool via REUTERS/Martin Rickett
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Laga Liga Inggris antarra Man City vs Crystal Palace berakhir dengan skor 4-0. Manajer Manchester City, Pep Guardiola, mengungkap rahasia kekuatan lini belakangnya.

Kemenangan itu membuat Manchester City tercatat tak pernah kebobolan dalam empat laga terakhir di semua kompetisi. Bahkan gawang Ederson Moraes hanya kebobolan tiga gol dalam 10 laga terakhir.

Guardiola menyatakan bahwa pertahanan anak asuhnya tampil apik karena kekompakan yang mereka miliki. Tak hanya pemain di lini belakang, para pemain depan pun dinilai memiliki andil besar membantu pertahanan saat mereka kehilangan bola.

Pria asal Spanyol itu juga menilai para pemain belakang mereka tak banyak melakukan kesalahan. Musim lalu, menurut dia, mereka kehilangan gelar juara Liga Inggris karena mereka terlalu banyak kebobolan lewat kesalahan sendiri.

"Jika kalian melihat hari ini Raz (Raheem Sterling) dan Bernardo (Silva) dan Gabriel (Jesus) dan para pemain pengganti seperti Ferran (Torres) mereka menunjukkan bagaimana cara kami menekan lawan (saat kehilangan bola), bagaimana agresifnya kami, betapa intensnya permainan kami. Itu sangat penting, sangat baik," kata Guardiola pasca pertandingan.

"Itu membantu para pemain bertahan untuk lebih baik, tetapi saya juga tak bisa memungkini para pemain belakang tak melakukan kesalahan. Mereka tampil sangat konsisten dan ketika lawan mencetak gol itu karena mereka bermain baik, bukan karena kami memberikannya kepada mereka."

"Musim lalu kami membuat banyak kesalahan dan lawan tak melakukan apa pun tetapi kami memberikan mereka gol. Itu membuat semuanya lebih sulit dan musim ini kami telah berkembang pesat karena kami hanya kebobolan sedikit dan perbedaannya karena kami tak membuat kesalahan. Setelah itu, kualitas pemain di lini depan mampu membuat perbedaan."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Man City Vs Crystal Palace 4-0, Simak 7 Fakta Menarik Termasuk Soal John Stones

Manchester City memang menjadi tim yang paling sedikit kebobolan di Liga Inggris musim ini. Ederson tercatat baru memungut bola dari gawangnya sebanyak 13 kali.

Liverpool sebagai juara bertahan telah kebobolan sebanyak 21 kali sementara Manchester United yang berada di puncak klasemen Liga Inggris sudah kebobolan 24 kali.

Meskippun demikian, ketajaman lini depan Manchester City juga menurun. Mereka merupakan tim dengan jumlah gol paling sedikit di antara lima tim teratas saat ini. Manchester City tercatat baru mencetak 29 gol, teraput lima gol dari Manchester United dan delapan gol dari Liverpool yang merupakan tim tersubur musim ini.

Kemenangan 4-0 pada laga Man City vs Crystal Palace membuat Kevin de Bruyne cs kini naik ke posisi kedua klasemen Liga Inggris dengan perolehan 35 angka dari 17 laga. Mereka tertinggal dua angka saja dari Manchester United yang berada di puncak dengan sudah bermain 18 kali.

MANCHESTER EVENING NEWS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Prediksi Arsenal vs Chelsea di Laga Tunda Liga Inggris Malam Ini

8 jam lalu

Pemain Arsenal Gabriel melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Crystal Palace dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 20 Januari 2024. Arsenal berhasil gilas tamunya Crystal Palace dengan skor 5-0. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Prediksi Arsenal vs Chelsea di Laga Tunda Liga Inggris Malam Ini

Simak kabar kedua tim menjelang derby London Arsenal vs Chelsea di Liga Inggris, serta perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan.


Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

1 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

Arsenal dan Liverpool bersaing ketat di posisi dua besar klasemen Liga Inggris setelah kembali ke jalur kemenangan pada pekan ke-34.


Hasil Liga Inggris: Liverpool Kembali ke Jalur Kemenangan, Taklukkan Fulham 3-1

1 hari lalu

Pemain Liverpool melakukan selebrasi. REUTERS/Molly Darlington
Hasil Liga Inggris: Liverpool Kembali ke Jalur Kemenangan, Taklukkan Fulham 3-1

Liverpool kembali ke jalur kemenangan setelah menaklukkan Fulham dengan skor 3-1 pada pekan ke-34 Liga Inggris.


Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

2 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

Menjelang laga semifinal Manchester United melawan Coventry City di semifinal Piala FA, Erik ten Hag mengungkapkan pengakuan mengejutkan.


Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

2 hari lalu

Kobbie Mainoo dari Manchester United merayakan gol kedua mereka bersama Diogo Dalot dan Casemiro dalam pertandingan Liga Premier Manchester United vs Liverpool di Old Trafford, Manchester, Inggris, 7 April 2024. REUTERS/Carl Recine
Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

Pemenang duel Coventry City vs Manchester United ini akan berhadapan dengan Manchester City yang sudah memastikan lolos final Piala FA.


Diwawancarai Gary Lineker setelah Manchester City Lolos ke Final Piala FA, Guardiola Ngomel Panjang Lebar

2 hari lalu

Pelatih Manchester City Pep Guardiola. REUTERS/Carl Recine
Diwawancarai Gary Lineker setelah Manchester City Lolos ke Final Piala FA, Guardiola Ngomel Panjang Lebar

Manchester City lolos ke final Piala FA setelah mengalahkan Chelsea 1-0 di Wembley, Pep Guardiola mengomel panjang lebar soal pengaturan jadwal.


Arsenal Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris usai Kalahkan Wolves 2-0, Apa Kata Mikel Arteta?

2 hari lalu

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. | REUTERS/Andrew Boyers.
Arsenal Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris usai Kalahkan Wolves 2-0, Apa Kata Mikel Arteta?

Arsenal merebut puncak klasemen Liga Inggris setelah menang 2-0 di markas Wolves. Simak komentar Mikel Arteta seusai laga.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan ke-33: Arsenal Kalahkan Wolves 2-0 dan Berhasil Kudeta Man City

2 hari lalu

Pemain Arsenal, Martin Odegaard melakukan selebrasi. Reuters/Andrew Boyers
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan ke-33: Arsenal Kalahkan Wolves 2-0 dan Berhasil Kudeta Man City

Gol-gol dari Leandro Trossard dan Martin Odegaard memberikan Arsenal kemenangan 2-0 di kandang Wolves pada pekan ke-33 Liga Inggris.


Manchester City Lolos ke Final Piala FA dengan Singkirkan Chelsea, Menang 1-0 Berkat Gol Bernardo Silva

2 hari lalu

Pemain Manchester City Bernardo Silva. REUTERS/Molly Darlington
Manchester City Lolos ke Final Piala FA dengan Singkirkan Chelsea, Menang 1-0 Berkat Gol Bernardo Silva

Gol tunggal Bernardo Silva membawa Manchester City mengalahkan Chelsea 1-0 pada semifinal Piala FA.


Jadwal Fulham vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34, Klopp Yakin Peluang Juara Masih Ada

2 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Jadwal Fulham vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34, Klopp Yakin Peluang Juara Masih Ada

Jadwal Fulham vs Liverpool akan hadir pada pekan ke-34 Liga Inggris. Klopp masih yakin akan juara.