Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jadwal Liga Italia Pekan Ke-37: Persaingan Berebut Tiket Liga Champions Memanas

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Juventus. REUTERS/Massimo Pinca
Juventus. REUTERS/Massimo Pinca
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal Liga Italia akan memasuki pekan ke-37 atau pekan kedua terakhir. Persaingan berebut tiket Liga Champions berlangsung memanas.

Pekan ini akan jadi kesempatan terakhir bagi Juventus, yang sudah gagal mempertahankan gelar juara, untuk merebut posisi empat besar. Mereka akan menghadapi Inter Milan, yang sudah juara.

Laga melawan Inter, yang akan berlangsung Sabtu malam, akan menentukan nasib Juventus musim depan. Jika kalah, harapan mereka untuk berlaga di Liga Champions hampir pasti akan habis. Bila mereka menang, harapan lolos akan terbuka, tapi bergantung pada hasil Napoli.

Dalam klasemen Liga Italia, Juventus kini menempati posisi kelima dengan nilai 72. Di atasnya, selain Inter yang sudah juara, ada Atalanta (75 poin), AC Milan (75 poin), dan Napoli 73 poin).

Pekan ini, Atalanta akan menyambangi Genoa pada Sabtu malam. Napoli mendatangi Fiorentina, Ahad malam sedangkan AC Milan menyambut Cagliari pada Senin dinihari.

Juve akan naik ke posisi empat besar juga mereka menang dan pada saat sama Napoli kalah atau setidaknya gagal menang. Jika keempat klub yang tengah berebut tiket Liga Champions itu menang, nasib Juve akan ditentukan dalam laga terakhir.

Dengan skenario ini pun tim asuhan Andrea Pirlo itu kembali bergantung pada hasil buruk Napoli. Mereka harus berharap Napoli dikalahkan Verona di laga pamungkas, dan mereka menang atas Bologna, agar bisa merebut tiket Liga Champions.

Pelatih Juventus, Andrea Pirlo, menyadari suasana muram yang dihadapi timnya. “Kami sadar bahwa takdir kami sudah tidak ada lagi di tangan kami, tapi tidak ada gunanya menyesal sekarang," kata dia.

Baginya, kesalahan sepanjang musim ini menjadi penyebab posisi timnya saat ini. "Kami terlalu sering kami membuat kesalahan dan mempersulit diri kami sendiri," kata dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selanjutnya: Jadwal dan Klasemen Liga Italia Pekan Ini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Toni Kroos Bela Real Madrid Terakhir Kali di Final Liga Champions, Pensiun Usai Tampil di Euro 2024

7 jam lalu

Pemain Real Madrid, Toni Kroos. REUTERS/Isabel Infantes
Toni Kroos Bela Real Madrid Terakhir Kali di Final Liga Champions, Pensiun Usai Tampil di Euro 2024

Toni Kroos akan tampil terakhir kalinya untuk Real Madrid di final Liga Chmpions. Setelah memperkuat Timnas Jerman di Euro 2024 ia akan pensiun.


Jay Idzes Main Penuh Saat Venezia Kalahkan Palermo 1-0 di Leg 1 Semifinal Playoff Promosi ke Serie A Italia

9 jam lalu

Jay Idzes. (Instagram/@jayidzes)
Jay Idzes Main Penuh Saat Venezia Kalahkan Palermo 1-0 di Leg 1 Semifinal Playoff Promosi ke Serie A Italia

Kemenangan tandang ini menjadi modal bagi Venezia yang diperkuat Jay Idzes untuk menghadapi leg kedua menjamu Palermo di kandang pada Sabtu WIB.


Jadwal Bola: 6 Final Seru Menanti, Termasuk Liga Champions, Liga Europa, Piala FA, dan Liga 1

10 jam lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Yves Herman
Jadwal Bola: 6 Final Seru Menanti, Termasuk Liga Champions, Liga Europa, Piala FA, dan Liga 1

Jadwal bola bulan Mei ini hingga awal bulan depan akan menampilkan sejumlah partai final dari kompetisi di Eropa dan dari dalam negeri.


Hasil Liga Italia Pekan Ke-37: Juventus Ditahan Bologna 3-3

22 jam lalu

Juventus. REUTERS/Massimo Pinca
Hasil Liga Italia Pekan Ke-37: Juventus Ditahan Bologna 3-3

Drama enam gol terjadi saat Juventus menahan imbang Bologna 3-3 dalam laga pekan ke-37 Liga Italia 2023/24.


4 Pemain Kunci Borussia Dortmund untuk Jungkalkan Real Madrid di Final Liga Champions

1 hari lalu

Para pemain Borussia Dortmund berselebrasi setelah lolos ke final Liga Champions, Rabu dinihari WIB, 7 Mei 2024. REUTERS/Sarah Meyssonnier
4 Pemain Kunci Borussia Dortmund untuk Jungkalkan Real Madrid di Final Liga Champions

Keempat pemain kunci Borussia Dortmund memiliki peran penting untuk menghadapi Real Madrid di final Liga Champions.


Deretan Prestasi Andrea Pirlo, Mengkilap Sebagai Pemain di Beberapa Klub

1 hari lalu

Andrea Pirlo. REUTERS/Ciro De Luca
Deretan Prestasi Andrea Pirlo, Mengkilap Sebagai Pemain di Beberapa Klub

Andrea Pirlo merupakan mantan pemain sepak bola ikonik asal Italia yang telah meraih sejumlah gelar ketika masih aktif bersama klabnya.


Liga Champions: Jejak Borussia Dortmund dan Real Madrid di 19 Final Sebelumnya

1 hari lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Liga Champions: Jejak Borussia Dortmund dan Real Madrid di 19 Final Sebelumnya

Final Liga Champions akan berlangsung di Wembley, Minggu dinihari WIB, 2 Juni 2024. Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berebut gelar juara.


Berita Liga Italia: Thiago Motta Masih Bimbang, Tetap di Bologna atau Menjadi Pelatih Juventus

2 hari lalu

Thiago Motta. (Antara/AFP)
Berita Liga Italia: Thiago Motta Masih Bimbang, Tetap di Bologna atau Menjadi Pelatih Juventus

Thiago Motta menyatakan masih bimbang untuk menentukan masa depannya, apakah tetap bertahan menjadi pelatih Bologna atau pindah ke Juventus.


Profil Andrea Pirlo yang Genap Menapaki 45 Tahun

2 hari lalu

Andrea Pirlo. REUTERS/Stefano Rellandin
Profil Andrea Pirlo yang Genap Menapaki 45 Tahun

Andrea Pirlo memulai karier sepak bolanya di akademi Brescia, Italia. Bakatnya segera terlihat dan ia melakukan debut profesionalnya di klub itu.


Lenny Kravitz Akan Meriahkan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

3 hari lalu

Lenny Kravitz menandatangani tanda tangannya pada hari upacara pembukaan bintangnya di Hollywood Walk of Fame, di Los Angeles, California, AS 12 Maret 2024. REUTERS/Mario Anzuoni
Lenny Kravitz Akan Meriahkan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

Final Liga Champions, yang mempertemukan Borussia Dortmund dan Real Madrid, akan dimeriahkan penampilan bintang rock legendaris Lenny Kravitz.