Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Bola Laga Pramusim: Rangers vs Arsenal 2-2, Tavares Bikin Gol Saat Debut

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Arsenal, Nuno Tavares. (twitter/@arsenal)
Pemain Arsenal, Nuno Tavares. (twitter/@arsenal)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pertandingan Rangers vs Arsenal tersaji di Stadion Ibrox, Galsgow, Skotlandia, Sabtu malam, 17 Juli 2021. Laga uji coba pramusim ini berakhir dengan skor 2-2.

Nuno Tavares melakukan debutnya untuk Arsenal di laga ini. Bek asal Portugal itu menjadi starter dan mengawali kiprahnya dengan cukup baik.

Ia mencetak gol buat The Gunners pada menit ke-23. Ia melakukannya setelah melakukan aksi individual dari luar kotak penalti.

Golnya itu menjadi penyama kedudukan setelah Arsenal kebobolan oleh Leon Balogun pada menit ke-14.

Setelah skor menjadi 1-1, Rangers, yang diasuh Steven Gerrard, kembali unggul pada menit ke-75. Mereka meraih gol lewat Cedric Itten.

Arsenal kemudian menyamakan kedudukan lewat gol Edward Nketiah pada menit ke-83.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hasil ini memastikan Arsenal gagal menang dalam dua laga awal pramusimnya. Sebelumnya tim asuhan Mikel Arteta itu juga takluk 1-2 dari Hibernian.

Susunan Pemain Rangers vs Arsenal

Rangers: McGregor; Tavernier, Goldson, Balogun, Bassey; Lundstram, Davis, Kamara; Roofe, Defoe, Hagi.
Cadangan: McLaugin, Itten, Simpson, Jones, Wright, Kelly, Edmundson, Hastie, Mayo, Arfield, Middleton.

Arsenal: Okonkwo; Cedric, Holding, Pablo Mari, Tavares, Elneny, Partey, Smith Rowe, Pepe, Balogun, Aubameyang.
Cadangan: Hein, Chambers, Bellerin, Tierney, Kolasinac, Maitland-Niles, Willock, Nelson, Willian, Nketiah, Lacazette.

Setelah laga Rangers vs Arsenal, The Gunners akan terbang ke Orlando, Amerika Serikat. Mereka akan tampil dalam Florida Cup, tang juga diikuti Inter Milan dan Everton.

Baca Juga: Hasil Laga Pramusim: PSG vs Chambly 2-2, Icardi Sumbang Gol Lagi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekor Poin Unai Emery di Kandang Arsenal Lebih Baik Daripada Arsene Wenger dan Mikel Arteta

21 jam lalu

Unai Emery. REUTERS
Rekor Poin Unai Emery di Kandang Arsenal Lebih Baik Daripada Arsene Wenger dan Mikel Arteta

Pelatih Aston Villa Unai Emery menjadi otak di balik kemenangan 2-0 atas Arsenal dalam laga lanjutan Liga Inggris di Stadion Emirates.


Liga Inggris: Arsenal Keok 0-2 dari Aston Villa, Mikel Arteta Masih Yakin Bisa Juara

1 hari lalu

Manajer Arsenal Mikel Arteta. REUTERS/David Klein
Liga Inggris: Arsenal Keok 0-2 dari Aston Villa, Mikel Arteta Masih Yakin Bisa Juara

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta, percaya diri The Gunners masih mampu bersaing memperebutkan gelar juara Liga Inggris setelah kalah dari Aston Villa.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-33: Liverpool dan Arsenal Sama-sama Kalah, Man City Unggul 2 Poin

1 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-33: Liverpool dan Arsenal Sama-sama Kalah, Man City Unggul 2 Poin

Kejutan terjadi pada pertandingan Liga Inggris pekan ke-33. Dua tim calon juara, Arsenal dan Liverpool, sama-sama kalah di kandang sendiri.


Prediksi Arsenal vs Aston Villa di Liga Inggris Pekan Ke-33 Minggu Malam Ini

1 hari lalu

Pemain Arsenal Leandro Trossard berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Bayern Munchen dalam perempat final Liga Champions di Emirates Stadium pada Rabu dinihari, 10 April 2024. Doc. Arsenal.
Prediksi Arsenal vs Aston Villa di Liga Inggris Pekan Ke-33 Minggu Malam Ini

Simak kabar terbaru kedua tim, serta perkiraan susunan pemain dan prediksi Arsenal vs Aston Villa pekan ke-33 Liga Inggris, Minggu, 14 April 2024.


Arsenal vs Bayern Munchen Imbang 2-2, Leandro Trossard Yakin Bisa Menang pada Laga Kedua

6 hari lalu

Pemain Arsenal Leandro Trossard berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Bayern Munchen dalam perempat final Liga Champions di Emirates Stadium pada Rabu dinihari, 10 April 2024. Doc. Arsenal.
Arsenal vs Bayern Munchen Imbang 2-2, Leandro Trossard Yakin Bisa Menang pada Laga Kedua

Leandro Trossard kembali mencetak gol dalam pertandingan kandang Arsenal di Liga Champions. Ia mencetak gol penyeimbang melawan Munchen.


Laga Pertama Arsenal vs Bayern Munchen Berakhir Imbang, Mikel Arteta Bangga tapi Berharap Lebih

6 hari lalu

Maneger Arsenal Mikel Arteta. REUTERS/David Klein
Laga Pertama Arsenal vs Bayern Munchen Berakhir Imbang, Mikel Arteta Bangga tapi Berharap Lebih

Manajer Arsenal Mikel Arteta mengaku bangga dengan cara para pemainnya bangkit dari ketertinggalan saat menghadapi Bayern Munchen.


Kata Harry Kane dan Thomas Tuchel Usai Laga Arsenal vs Bayern Munchen Imbang 2-2

6 hari lalu

Champions League - Quarter Final - First Leg - Arsenal v Bayern Munich - Emirates Stadium, London, Britain - April 9, 2024 Bayern Munich's Harry Kane celebrates scoring their second goal with Serge Gnabry REUTERS/David Klein.
Kata Harry Kane dan Thomas Tuchel Usai Laga Arsenal vs Bayern Munchen Imbang 2-2

Penyerang Bayern Munchen Harry Kane mencetak gol penalti saat melawan Arsenal saat pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions.


Hasil Liga Champions Leg Pertama Perempat Final: Real Madrid vs Manchester City 3-3, Arsenal vs Bayern Munchen 2-2.

6 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Hasil Liga Champions Leg Pertama Perempat Final: Real Madrid vs Manchester City 3-3, Arsenal vs Bayern Munchen 2-2.

Hasil Liga Champions pada Rabu dinihari WIB, 10 April 2024: Real Madrid vs Manchester City 3-3, Arsenal vs Bayern Munchen 2-2.


Thomas Tuchel Sesumbar Soal Keunggulan Bayern Munchen di Liga Champions Jelang Lawan Arsenal

7 hari lalu

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel. REUTERS/Angelika Warmuth
Thomas Tuchel Sesumbar Soal Keunggulan Bayern Munchen di Liga Champions Jelang Lawan Arsenal

Bayern Munchen memiliki catatan apik di Liga Champions dengan enam kali juara dan lima kali runner-up, sementara Arsenal hanya sekali sampai final.


Prediksi Arsenal vs Bayern Munchen di Liga Champions Malam Ini: Jadwal, H2H, Perkiraan Pemain

7 hari lalu

Pemain Arsenal merayakan kemenangan. REUTERS/Hannah Mckay
Prediksi Arsenal vs Bayern Munchen di Liga Champions Malam Ini: Jadwal, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Arsenal vs Bayern Munchen akan hadir pada leg pertama babak perempat final Liga Champions, Rabu dinihari, 10 April 2024. Ini prediksinya.