Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekap Hasil dan Klasemen Sepak Bola Olimpiade Tokyo: Belum Ada Tim Lolos

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Spanyol Mikel Oyarzabal melakukan selebrasi bersama Dani Olmo dan Eric Garcia usai membobol gawang Australia dlam pertandingan Grup C Olimpiade Tokyo 2020 di Sapporo Dome, Sapporo, Jepang, 25 Juli 2021. REUTERS/Kim Hong-Ji
Pemain Spanyol Mikel Oyarzabal melakukan selebrasi bersama Dani Olmo dan Eric Garcia usai membobol gawang Australia dlam pertandingan Grup C Olimpiade Tokyo 2020 di Sapporo Dome, Sapporo, Jepang, 25 Juli 2021. REUTERS/Kim Hong-Ji
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Rangkaian matchday kedua sepak bola putra Olimpiade Tokyo sudah usai digelar. Persaingan masih berlangsung sangat ketat dan belum ada satupun tim yang berhasil lolos ke babak perempat final.

Dalam pertandingan Ahad, 25 Juli, Timnas Jepang mengalahkan Meksiko 2-1 dan menjadi satu-satunya tim yang mampu terus menang dalam dua laga yang dijalaninya. Tapi, tim tuan rumah itu belum lolos.

Di Grup A, Prancis bangkit dan menang 4-3 atas Afrika Selatan. Kini, Prancis dan Meksiko sama-sama mengemas nilai 3 dan sama-sama berpeluang menggeser Jepang dari dua besar klasemen.

Dari Grup B, Korea Selatan bangkit dan menang 4-0 atas Rumania. Sedangkan Honduras mengalahkan Selandia Baru 3-2. Kini seluruh tim di grup ini mengemas nilai 3.

Dari Grup C, Spanyol mampu meraih kemenangan 1-0 atas Australia setelah ditahan Mesir 0-0 dalam laga pertamanya. Argentina juga bangkit dari kekalahan atas Australia dan menang 1-0 atas Mesir.

Kini Spanyol mengemas nilai 4. Tim bertabur bintang itu ada di puncak klasemen, tapi masih bisa disusul Australia dan Argentina yang memiliki nilai 3.

Dari Grup D, Brasil gagal menjaga kesempurnaannya dan ditahan Pantai Gading 0-0. Sedangkan Jerman, yang sebelumnya dikalahkan Brasil, bangkit dan menang 3-2 atas Arab Saudi.

Kini Brasil dan Pantai Gading mengemas nilai 4, sedangkan Jerman memiliki nilai 3. Arab Saudi yang belum memiliki nilai sudah tersingkir.

Di Olimpiade, pertandingan sepak bola menampilkan Tim di bawah usia 23 tahun (U-23) yang dilengkapi tiga pemain senior.

Selanjutnya: Rekap Hasil dan Klasemen

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Preview Timnas U-23 Qatar vs Jepang di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

12 jam lalu

Duel Qatar vs Jepang akan tersaji di babak perempat final Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
Preview Timnas U-23 Qatar vs Jepang di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Duel Timnas U-23 Qatar vs Jepang akan tersaji pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hammad pada Kamis, 25 April 2024.


Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

17 jam lalu

Pemain Atalanta melakukan selebrasi. Action Images via Reuters/Lee Smith
Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

Kemenangan dramatis 4-1 atas Fiorentina mengantarkan Atalanta ke final Piala Italia (Coppa Italia) untuk menghadapi Juventus.


Prediksi Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

1 hari lalu

Selebrasi timnas dalam pertandingan Indonesia vs Yordania, Minggu, 21 April 2024. HUMAS PSSI
Prediksi Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Korea Selatan tetap lebih diunggulkan meraih kemenangan atas timnas U-23 Indonesia dalam laga perempat final Piala Asia U-23 2024.


Jadwal Timnas U-23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Tim Lawan Ditentukan Senin Ini

3 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia. (foto: PSSI)
Jadwal Timnas U-23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Tim Lawan Ditentukan Senin Ini

Timnas U-23 Indonesia yang lolos perempat final Piala Asia U-23 2024 sebagai runner-up grup A, akan menghadapi juara grup B.


Timnas Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Bisa Jadi Lawan Indonesia

4 hari lalu

Pemain Timnas Jepang U-23, Sota Kawasaki. (the-afc.com)
Timnas Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Bisa Jadi Lawan Indonesia

Timnas Jepang U-23 dan Timnas Korea Selatan U-23 lolos ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Keduanya berpeluang menjadi lawan Indonesia.


Klasemen Grup B Piala Asia U-23 2024: Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final

5 hari lalu

Pemain Timnas Jepang U-23, Sota Kawasaki. (the-afc.com)
Klasemen Grup B Piala Asia U-23 2024: Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final

Timnas Jepang U-23 dan Timnas Korea Selatan U-23 memastikan diri lolos ke perempat final Piala Asia U-23 2024 .


Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

6 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Wakil Ketua Umum PSSI Zainudin Amali saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Kamis, 14 Maret 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

Erick Thohir mengatakan PSSI melakukan sinkronisasi program kompetisi berjenjang sehingga mampu menciptakan komposisi Timnas Indonesia yang merata.


6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

7 hari lalu

6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

Saat masih aktif bermain, Xabi Alonso pernah ditangani sejumlah pelatih hebat. Siapa saja mereka?


Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

7 hari lalu

Pemain Real Madrid melakukan selebrasi. REUTERS/Violeta Santos Moura
Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023-2024 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City lewat adu penalti.


Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

8 hari lalu

Legenda sepak bola Jerman, Bernd Holzenbein. FIFA
Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.