Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

AC Milan Dikalahkan Valencia, Real Madrid Menanti di Laga Berikutnya

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Gelandang AC Milan Brahim Diaz melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Juventus dalam pertandingan Liga Italia di Stadion Allianz, Turin, 10 Mei 2021. AC Milan berhasil menghajar Juventus 3-0 di kandangnya. REUTERS/Massimo Pinca
Gelandang AC Milan Brahim Diaz melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Juventus dalam pertandingan Liga Italia di Stadion Allianz, Turin, 10 Mei 2021. AC Milan berhasil menghajar Juventus 3-0 di kandangnya. REUTERS/Massimo Pinca
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAC Milan mengalami kekalahan saat melawan Valencia dalam laga Trofeo Taronja (Trofeo Naranja), Kamis dinihari. Tapi, mereka tak bisa lama-lama meratapi kekecewaan karena laga uji coba lebih besar menanti.

AC Milan kalah adu penalti saat menghadapi Valencia dalam laga Trofeo Taronja (Trofeo Naranja). Kedua tim bermain 0-0 hingga babak reguler usai, Valencia kemudian menang 5-3 dalam adu penalti.

Lima eksekutor Valencia berhasil mencetak gol. Sedangkan satu eksekutor Milan, Rade Krunic, gagal mencetak gol.

Ini merupakan laga pramusim keempat bagi Milan. Sebelum dikalahkan Valencia, mereka juga ditahan Nice 1-1. Sebelum itu dua kemenangan besar atas tim gurem Italia mereka dapatkan.

Kini, Milan menghadapi laga besar dalam jadwal pramusimnya. Tim asuhan Stefano Pioli itu akan menghadapi Real Madrid di Austria, pada 8 Agustus.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Real Madrid kini tengah bersiap menatap musim baru bersama pelatih Carlo Ancelotti. Klub La Liga belum menemukan performa terbaiknya, terbukti dengan satu kemenangan, satu hasil seri, dan satu kekalahan dalam laga pramusimnya.

Setelah melawan Real Madrid, AC Milan masih akan menjalani satu laga pramusim lain, melawan Panathinaikos di Italia pada 14 Agustus. Aksi mereka di Seria A Liga Italia akan dimulai pada 23 Agustus.

Baca Juga: Rade Kunic, Penyebab Kekalahan AC Milan Saat Melawan Valencia

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

11 jam lalu

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

Pertandingan pekan ke-32 La Liga atau Liga Spanyol akan mempertemukan dua tim raksasa, Real Madrid vs Barcelona, dalam laga bertajuk El Clasico.


Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

13 jam lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Barcelona dalam pertandingan final Piala Super Spanyol di Stadion Al-Awwal, Riyadh, Arab Saudi, 14 Januari 2024. REUTERS/Juan Medina
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol pekan ke-32 pada akhir minggu ini akan menampilkan laga besar: El Clasico antara Real Madrid dan Barcelona.


Jadwal Liga Italia Pekan Ke-33 dan Klasemennya: Derby Della Madonnina, AC Milan vs Inter Milan, Jadi Penentuan Gelar Juara

13 jam lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Jadwal Liga Italia Pekan Ke-33 dan Klasemennya: Derby Della Madonnina, AC Milan vs Inter Milan, Jadi Penentuan Gelar Juara

Jadwal Liga Italia akan memasuki fase penting. Derby Della Madonnina, antara AC Milan dan Inter Milan, akan menjadi laga penentuan gelar juara.


Daniele De Rossi: AS Roma Terinspirasi Real Madrid saat Singkirkan AC Milan di Liga Europa

1 hari lalu

Pemain AS Roma Gianluca Mancini melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang AC Milan dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Eropa di  San Siro, Milan, 12 April 2024. Gol tunggal Mancini bawa AS Roma kalahkan AC Milan. REUTERS/Claudia Greco
Daniele De Rossi: AS Roma Terinspirasi Real Madrid saat Singkirkan AC Milan di Liga Europa

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi menyebut ada andil Real Madrid dalam kemenangan 2-1 AS Roma atas AC Milan di leg kedua perempat final Liga Europa.


Hasil Liga Europa: AS Roma Kembali Kalahkan AC Milan, Lolos ke Babak Semifinal dengan Agregat 3-1

1 hari lalu

Pemain AS Roma berselbrasi. REUTERS/Claudia Greco
Hasil Liga Europa: AS Roma Kembali Kalahkan AC Milan, Lolos ke Babak Semifinal dengan Agregat 3-1

AS Roma lolos ke semifinal Liga Europa 2023/24 setelah menang 2-1 lawan AC Milan dan secara agregat unggul 3-1.


Duel AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Liga Europa, Adu Cerdik Daniele De Rossi vs Stefano Pioli

2 hari lalu

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi. REUTERS/Alberto Lingria
Duel AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Liga Europa, Adu Cerdik Daniele De Rossi vs Stefano Pioli

Duel AS Roma vs AC Milan akan tersaji pada leg kedua babak perempat final Liga Europa 2023-2024 di Stadion Olimpico.


Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

2 hari lalu

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menangkap tendangan pemain Manchester City Bernardo Silva saat adu penalti dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024.  REUTERS/Molly Darlington
Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menggagalkan tendangan dua pemain Manchester City dalam adu penalti untuk membantu tim lolos semifinal Liga Champions.


Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

2 hari lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

Empat klub telah berhasil meraih tiket ke semifinal Liga Champions 2023-2024. Bagaimana peluang setiap tim?


Ucapan Syukur Bek Real Madrid Antonio Rudiger setelah Kalahkan Manchester City di Liga Champions: Allahu Akbar, Yes!

2 hari lalu

Pemain Real Madri Antonio Rudiger melakukan selebrasi usai menjadi penentu kemenangan atas Manchester City pada pertandingan leg kedua perempat final di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024. REUTERS/Molly Darlington
Ucapan Syukur Bek Real Madrid Antonio Rudiger setelah Kalahkan Manchester City di Liga Champions: Allahu Akbar, Yes!

Bek tengah Real Madrid Antonio Rudiger menjadi penentu kemenangan timnya dalam adu penalti saat singkirkan Manchester City di Liga Champions.


Prediksi AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Perempat Final Liga Europa Jumat Dinihari WIB

2 hari lalu

Pemain AS Roma Gianluca Mancini mencetak gol ke gawang AC Milan dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Eropa di  San Siro, Milan, 12 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
Prediksi AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Perempat Final Liga Europa Jumat Dinihari WIB

AS Roma akan menjamu AC Milan pada leg kedua perempat final Liga Europa dengan keunggulan agregat 1-0 dari kemenangan pekan lalu.