Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pecahkan Rekor Ali Daei, Cristiano Ronaldo Pencetak Gol Terbanyak Dunia

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Penyerang Portugal Cristiano Ronaldo melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Irlandia dalam pertandingan Grup A Kualifikasi Piala Dunia di stadio Algarve, Almancil, Portugal, 2 September 2021. Berkat dua gol Ronaldo, Portugal berhasil kalahkan Irlandia 2-1. REUTERS/Pedro Nunes
Penyerang Portugal Cristiano Ronaldo melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Irlandia dalam pertandingan Grup A Kualifikasi Piala Dunia di stadio Algarve, Almancil, Portugal, 2 September 2021. Berkat dua gol Ronaldo, Portugal berhasil kalahkan Irlandia 2-1. REUTERS/Pedro Nunes
Iklan

TEMPO.CO, JakartaCristiano Ronaldo memecahkan rekor Ali Daiei sebagai pencetak gol terbanyak dalam sejarah sepak bola internasional.

Ia memastikan diri melewati torehan legenda Iran Ali Daei saat mengantar Portugal menang 2-1 atas Irlandia dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2021, Kamis dinihari.

Pemain 36 tahun, yang baru pindah dari Juventus ke Manchester United, sempat gagal mengeksekusi penalti. Namun, ia menebus kegagalannya dengan memborong dua gol.

Ekpresi penyerang Portugal Cristiano Ronaldo setelah mencetak gol kedua ke gawang Irlandia dalam pertandingan Grup A Kualifikasi Piala Dunia di stadio Algarve, Almancil, Portugal, 2 September 2021. REUTERS/Pedro Nunes

Gol pertamanya, pada menit ke-89, merupakan gol ke-110 yang ia sumbangkan buat Portugal. Ia sudah memecahkan rekor dengan golnya ini.

Namun, pemain berjulukan CR7 ini belum puas. Pada saat injury time ia mencetak gol keduanya. Torehan 111 golnya ini akan sulit dipecahkan pemain lain.

Ronaldo juga baru berusia 36 tahun dan masih mungkin mencetak banyak gol lain buat Portugal. Ia diperkirakan masih akan menjadi andalan negaranya di Piala Dunia 2022.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Penyerang Portugal Cristiano Ronaldo menyemangati rekan-rekannya saat melawan Irlandia dalam pertandingan Grup A Kualifikasi Piala Dunia di stadio Algarve, Almancil, Portugal, 2 September 2021. REUTERS/Pedro Nunes

Sebelumnya, dua gol ke gawang Prancis di Euro 2020, 23 Juni 2021 lalu, mengantar Ronaldo menyamai Ali Daei dengan 109 gol. Keduanya juga memegang rekor pemain yang mampu mencetak lebih dari 100 kali dalam pertandingan internasional.

Cristiano Ronaldo mencetak gol pertamanya untuk Timnas Portugal pada Juni 2004. Kala itu ia menyundul umpan silang Luis Figo saat timnya kalah 1-2 di fase grup Piala Eropa. Gol ke-100 darinya tercipta 16 tahun kemudian, lewat tendangan bebas dalam kemenangan 2-0 Nations League atas Swedia pada September 2020.

REUTERS, OMNI SPORT, OPTA

Baca Juga: Rekap Hasil Bola Kualifikasi Piala Dunia 2022

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

1 hari lalu

Pemain Real Madrid melakukan selebrasi. REUTERS/Violeta Santos Moura
Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023-2024 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City lewat adu penalti.


Gelar Juara Sudah Direbut Bayer Leverkusen, Top Skor Liga Jerman Kemungkinan Besar Jadi Milik Harry Kane

3 hari lalu

Para penggemar Bayer Leverkusen melakukan selebrasi setelah tim kesayangannya meraih gelar Liga Jerman  di BayArena, Leverkusen, 14 April 2024. REUTERS/Wolfgang Rattay
Gelar Juara Sudah Direbut Bayer Leverkusen, Top Skor Liga Jerman Kemungkinan Besar Jadi Milik Harry Kane

Gelar juara Liga Jerman (Bundesliga) sudah direbut Bayer Leverkusen. Simak persaingan berebut posisi top skor.


Rekap Hasil Liga Conference Jumat Dinihari 12 April 2024: Olympiacos, Fiorentina, dan Aston Villa Menang

7 hari lalu

Logo Liga Conference. (Antara)
Rekap Hasil Liga Conference Jumat Dinihari 12 April 2024: Olympiacos, Fiorentina, dan Aston Villa Menang

Hasil Liga Conference pada Jumat dinihari, 12 April 2024: Olympiacos, Fiorentina, dan Aston Villa sama-sama menang.


Hasil Leg Pertama Perempat Final Liga Europa: Atalanta Permalukan Liverpool di Anfield, Skor 3-0

7 hari lalu

Pemain Atalanta, Gianluca Scamacca melakukan selebrasi. REUTERS/Ciro De Luca
Hasil Leg Pertama Perempat Final Liga Europa: Atalanta Permalukan Liverpool di Anfield, Skor 3-0

Atalanta mengalahkan tuan rumah Liverpool dengan skor 3-0, pada pertandingan leg pertama perempat final Liga Europa.


Sudah 8 Tahun, Kandidat Top Skor Liga Teratas Indonesia Didominasi Pemain Asing

8 hari lalu

Pemain Persib Bandung David da Silva saat menghadapi Persija Jakarta di Stadion Si Jalak Harupat pada Sabtu, 9 Maret 2024. Twitter @persib.
Sudah 8 Tahun, Kandidat Top Skor Liga Teratas Indonesia Didominasi Pemain Asing

Rekor top skor sepanjang sejarah liga sepak bola Indonesia masih dipegang Cristian Gonzales dengan 249 gol.


Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

8 hari lalu

Cristiano Ronaldo unggah ucapan selamat Idul Fitri. (instagram.com/@cristiano)
Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

Megabintang sepak bola asal Portugal, Cristiano Ronaldo, mengucapkan selamat Idul Fitri kepada umat Islam di dunia.


Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

10 hari lalu

Pemain Al Nassr, Sadio Mane berselebrasi setelah menjebol gawang Abha dalam laga lanjutan Liga Arab Saudi di Prince Sultan bin Abdulaziz Sports City, 2 April 2024. Ini menjadi kemenangan ketiga yang diraih secara beruntun oleh Al Nassr. REUTERS/Stringer
Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

Pemain Al-Nassr Sadio Mane dikenal karena kedermawanannya terhadap desa Bambali, tempat tinggalnya. Berikut perjalanan karier Mane.


Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

10 hari lalu

Cristiano Ronaldo meninggalkan lapangan setelah mendapat kartu merah saat Al Nassr melawan Al Hilal di babak semifinal Piala Super Arab, 8 April 2024. REUTERS/Stringer
Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

Dua bintang Eropa, Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema, meraih hasil dan kondisi bertolak belakang di semifinal Piala Super Saudi.


Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

12 hari lalu

Para pemain Al Nassr berselebrasi. REUTERS/Stringer
Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

Al Nassr menang 1-0 di kandang Damac dalam pertandingan pekan ke-27 Liga Arab Saudi. Cristiano Ronaldo jadi cadangan dan gagal mencetak gol.


Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

15 hari lalu

Pemain Al Nassr, Cristiano Ronaldo berselebrasi setelah menjebol gawang Abha dalam laga lanjutan Liga Arab Saudi di Prince Sultan bin Abdulaziz Sports City, 2 April 2024. Dalam laga tersebut, Ronaldo menorehkan hat-trick-nya di babak pertama. Ia membobol gawang lawan pada menit ke-11, 21, dan 42. REUTERS/Stringer
Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

Simak catatan hattrick Cristiano Ronaldo yang jauh lebih banyak ketimbang Lionel Messi.