Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Amanda Staveley, Bos Baru Newcastle United yang Menolak Pinangan Pangeran Andrew

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Amanda Staveley. REUTERS
Amanda Staveley. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAmanda Staveley disebut sebagai otak dibalik keberhasilan transaksi jual beli saham Newcastle United. Dibalik kecerdasannya, kecantikan Amanda pernah memikat anggota Kerajaan Inggris, Pangeran Andrew.

Amanda yang memimpin PCP Capital, satu dari tiga perusahaan yang memegang saham Newcastle United saat ini, disebut berkenalan dengan Pangeran Andrew pada 2001. Andrew saat itu merupakan Duta Perdagangan Inggris sementara Amanda yang merupakan mantan model baru saja meluncurkan usaha Q.ton yang merupakan pusat kebugaran, restoran dan pusat pertemuan.

Keduanya disebut sempat berkencan selama dua tahun. Andrew bahkan telah memperkenalkan Amanda kepada keluarganya, termasuk Ratu Elizabeth II dan Pangeran Phillip.

Pada 2003, Andrew disebut mendapatkan restu keluarga kerajaan Inggris untuk melamar Amanda. Akan tetapi Amanda menolak lamaran tersebut. Dalam wawancara dengan media Daily Mail, Amanda menyatakan menolak lamaran tersebut karena tak ingin kebebasannya dibatasi.

"Andrew adalah pria yang baik dan saya masih berhubungan dengannnya," kata Amanda yang kemudian menikah dengan pengusaha asal Iran Mehrdad Ghodoussi pada 2011. "Tetapi jika saya menikahinya, kebebasan saya akan hilang."

Amanda pun tak menyesal menolak pinangan Andrew dan menikah dengan Ghodoussi. Dia menyatakan suaminya itu bahkan menerimanya setelah mengetahui dia mengidap penyakit otak langka, Huntington.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Saya memiliki suami paling penyabar dan penyayang di dunia. Saya sebelumnya tak mau menikah ketika saya mengetahui mengidap penyakit itu, tetapi dia mengatakan tak peduli dengan itu dan kami akan mencoba menemukan pengobatan terbaik yang ada," kata dia.

Amanda mengetahui menderita penyakit otak yang belum ada obatnya itu sesaat sebelum dia menikah. Penyakit Huntington itu, menurut laporan medis Amanda, diturunkan dari ibunya, Lyne.

Gagal menjadi kelompok elit anggota kerajaan Inggris, Amanda Staveley kini tercatat sebagai kelompok elit perempuan Inggris yang menjadi pemilik klub di sana. Saat ini, tercatat hanya dua perempuan Inggris yang memiliki saham klub sepak bola. Selain Amanda dan suaminya, ada juga nama koki ternama Delia Smith dan suaminya Michael Wynn-Jones yang tercatat sebagai pemilik saham klub Liga Inggris, Norwich City.

DAILY MAIL

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-30 Minggu Ini: Ada Laga Besar Manchester City vs Arsenal

2 jam lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard berusaha melewati pemain Manchester City Bernardo Silva dan Josko Gvardiol dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 8 Oktober 2023. REUTERS/David Klein
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-30 Minggu Ini: Ada Laga Besar Manchester City vs Arsenal

Jadwal Liga Inggris pekan ke-30 akan bergulir akhir minggu ini, termasuk menampilkan pertandingan besar Manchester City vs Arsenal.


Sandro Tonali Didakwa FA Atas Dugaan Pelanggaran Taruhan setelah Kepindahannya ke Newcastle United

3 jam lalu

Pemain Newcastle United, Sandro Tonalidan Kieran Trippier. REUTERS/Scott Heppell
Sandro Tonali Didakwa FA Atas Dugaan Pelanggaran Taruhan setelah Kepindahannya ke Newcastle United

Gelandang Newcastle United, Sandro Tonali, tengah menjalani hukuman larangan bermain 10 bulan atas pelangaran taruhan yang dilakukan di Italia.


Muncul ke Publik Pertama Kali, Raja Charles III Siap Hadiri Acara Paskah

1 hari lalu

Jenis kanker yang diidap Raja Charles belum diungkap. Sel kanker itu ditemukan saat Raja menjalani pengobatan pembesaran prostat baru-baru ini. Namun, menurut kabar, kanker yang diderita Raja Charles bukan kanker prostat. REUTERS/Toby Melville
Muncul ke Publik Pertama Kali, Raja Charles III Siap Hadiri Acara Paskah

Istana Buckingham mengkonfirmasi Raja Charles III bersama Camila akan menghadiri acara paskah pada 31 Maret 2024.


Ayah dan Istri Sakit Kanker, Sejarawan Komentari Kondisi Pangeran William

2 hari lalu

Pangeran William menemani Putri Charlotte, dan Pangeran Louis menghadiri acara penyambutan bagi murid baru di Lambrook School, Berkshire, Inggris, 7 September 2022. Keluarga tersebut telah pindah ke Adelaide Cottage di Windsor Home Park, yang terletak di sebelah timur Kastil Windsor dan di wilayah Berkshire di Inggris. Jonathan Brady/Pool via REUTERS
Ayah dan Istri Sakit Kanker, Sejarawan Komentari Kondisi Pangeran William

Pangeran William mengkhawatirkan kondisi ayah, istri dan anak-anaknya, namun dia diprediksi sangat tabah.


Kate Middleton Tersentuh Dapat Banyak Dukungan Usai Umumkan Sakit Kanker

4 hari lalu

Pangeran William dan istrinya, Kate Middleton bersama ketiga anak mereka dan Mia Tindall tiba di Gereja St. Mary Magdalene, Sandringham, Inggris, 25 Desember 2023. Mereka hadir untuk mengikuti kebaktian Hari Natal Keluarga Kerajaan Inggris di gereja St. Mary Magdalene. REUTERS/Chris Radburn
Kate Middleton Tersentuh Dapat Banyak Dukungan Usai Umumkan Sakit Kanker

Putri Wales dari Inggris Kate Middleton dibanjiri pesan dukungan oleh publik setelah ia didiagnosis kanker.


Liga Inggris: Arsenal Resmi Perpanjang Kontrak Takehiro Tomiyasu

8 hari lalu

Pemain Arsenal, Takehiro Tomiyasu. REUTERS/David Klein
Liga Inggris: Arsenal Resmi Perpanjang Kontrak Takehiro Tomiyasu

Arsenal resmi mengumumkan perpanjangan kontrak bek asal Jepang, Takehiro Tomiyasu, pada Rabu.


Raja Charles III Disebut Meninggal oleh Media Rusia, Kedubes Inggris Buka Suara

9 hari lalu

Raja Charles dan Ratu Camilla dari Inggris berjalan setelah menghadiri kebaktian gereja di gereja St. Mary Magdalene di perkebunan Sandringham, di Inggris timur, Inggris, 18 Februari 2024. REUTERS/Chris Radburn
Raja Charles III Disebut Meninggal oleh Media Rusia, Kedubes Inggris Buka Suara

Sejumlah media terkemuka Rusia menuliskan bahwa Raja Charles III telah meninggal karena kanker. Berita itu membuat Kedubes Inggris turun tangan.


Berita Manchester United: Christian Eriksen Frustrasi Jarang Dimainkan Erik Ten Hag

9 hari lalu

Pemain Fulham Timothy Castagne berduel dengan pemain Manchester United Christian Eriksen dalam pertandingan Liga Inggris di Craven Cottage, London, 4 November 2023. REUTERS/Hannah Mckay
Berita Manchester United: Christian Eriksen Frustrasi Jarang Dimainkan Erik Ten Hag

Gelandang Manchester United Christian Eriksen mengaku frustrasi karena jarang dimainkan oleh pelatih Erik Ten Hag.


Pangeran William Kunjungan Kerja Tanpa Didampingi Kate Middleton

9 hari lalu

(dari kanan) Kate Middleton dan suami, Pangeran William. Foto: Instagram/@dukeandduchessofcambridge
Pangeran William Kunjungan Kerja Tanpa Didampingi Kate Middleton

Pangeran William kunjungan kerja ke wilayah utara Inggris, sendiri tanpa didampingi istrinya Kate Middleton


Ditemukan Lagi Foto Keluarga Kerajaan Inggris yang Diedit

9 hari lalu

Potret keluarga mendiang Ratu Elizabeth II Inggris bersama beberapa cucu dan cicitnya (barisan belakang, kiri ke kanan) Lady Louise Mountbatten-Windsor, James, Earl of Wessex, (barisan tengah, kiri ke kanan) Lena Tindall, Pangeran George , Putri Charlotte, Isla Phillips, Pangeran Louis, (barisan depan, kiri ke kanan) Mia Tindall memegang Lucas Tindall, dan Savannah Phillips, diambil di Kastil Balmoral, Inggris, dalam gambar selebaran tak bertanggal yang dikeluarkan oleh Istana Kensington pada 21 April 2023, The Prince and Princess of Wales/Kensington Palace/Handout via REUTERS
Ditemukan Lagi Foto Keluarga Kerajaan Inggris yang Diedit

Getty Images menemukan satu lagi foto keluarga Kerajaan Inggris yang sudah diedit.