Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekap Hasil Bola Sabtu Dinihari 20 November: Bayern Munchen Kalah, Lille Seri

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Bayern Munchen, Robert Lewandowski. REUTERS/Andreas Gebert
Pemain Bayern Munchen, Robert Lewandowski. REUTERS/Andreas Gebert
Iklan

TEMPO.CO, JakartaHasil bola pada Sabtu dinihari, 20 November 2021, menampilkan rangkaian pertandingan Liga Prancis, Liga Jerman, dan Liga Spanyol. 

Inilah ringkasannya:

Augsburg vs Bayern Munchen 2-1

Kejutan terjadi dalam lanjutan Liga Jerman pekan ke-12 di WWK Arena. Tuan rumah Augsburg menghantam juara bertahan dan pemimpin klasemen, Bayern Munchen, dengan skor 2-1.

Ausgburg langsung meraih dua gol lewat Mads Pedersen dan Andre Hahn. Bayern hanya bisa membalas satu gol lewat Robert Lewandowski. Ketiga gol tercipta di babak pertama.

Augsburg meraih kemenangan ketiganya musim ini. Mereka kini menempati posisi ke-15 dengan nilai 12.

Bayern Munchen menelan kekalahan keduanya musim ini. Tim itu masih mapan di puncak klasemen dengan nilai 28, unggul 4 poin dari Dortmund.

AS Monaco vs Lille 2-2

Kedua tim harus berbagai poin dalam laga Liga Prancis pekan ke-14 di Stade Louis II, Monaco, ini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lille sudah memimpin dua gol saat laga baru berlangsung 9 menit. Mereka unggul lewat dua gol Jonathan David, yang pertama dari titik penalti.

Monaco membalas lewat gol Krepin Diatta dan Wissam Ben Yedder. Di antara kedua gol tersebut, mereka kehilangan Strahinja Pavlovic karena mendapat kartu kuning kedua.

Monaco kini menempati posisi ketujuh klasemen dengan nilai 19. Lille di urutan ke-12 dengan nilai 17.

Levante vs Athletic Bilbao 0-0

Pertandingan Liga Spanyol pekan ke-14 di Estadio Ciudad de Valencia ini berakhir tanpa gol. Bilbao kini menempati posisi ketujuh klasemen dengan nilai 19. Sedangkan Levante ada di urutan ke-14 dengan nilai 7.

Baca Juga: Persipura Jayapura Pecat Jacksen F Tiago

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Harry Kane Berburu Rekor Robert Lewandowski di Bayern Munchen

16 jam lalu

Pemain Bayern Munchen Harry Kane. REUTERS/Angelika Warmuth
Harry Kane Berburu Rekor Robert Lewandowski di Bayern Munchen

Harry Kane datang ke Bayern Munchen dari Tottenham Hotspur untuk menambah kekuatan di lini depan Die Roten. Ia punya catatan gol impresif.


Hasil Uji Coba Timnas U-20 Indonesia vs Cina Berakhir Imbang 1-1, Ji Da Bin Cetak Gol Penyeimbang

3 hari lalu

Pesepak bola Timnas U-20 Indonesia Arkhan Kaka (kiri) berebut bola dengan pesepak bola Timnas U-20 China Peng Xiao (kanan) dalam pertandingan persahabatan internasional di Stadion Madya, Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Jumat 22 Maret 2024. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Hasil Uji Coba Timnas U-20 Indonesia vs Cina Berakhir Imbang 1-1, Ji Da Bin Cetak Gol Penyeimbang

Timnas Indonesia U-20 atau Timnas U-20 kembali bermain imbang dalam laga uji coba melawan Cina di Stadion Madya, Senayan.


Harry Kane Tinggalkan Timnas Inggris, Kembali ke Bayern Munchen untuk Pemulihan Cedera

4 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Harry Kane. REUTERS/Angelika Warmuth
Harry Kane Tinggalkan Timnas Inggris, Kembali ke Bayern Munchen untuk Pemulihan Cedera

Pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate, mengonfirmasi bahwa Harry Kane tidak akan bermain saat melawan Belgia pada Rabu dinihari WIB.


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

5 hari lalu

Pemain Timnas Brasil Endrick. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.


Real Madrid Segera Dapatkan Kylian Mbappe, Apa Reaksi Barcelona?

5 hari lalu

Kylian Mbappe. REUTERS/Juan Medina
Real Madrid Segera Dapatkan Kylian Mbappe, Apa Reaksi Barcelona?

Presiden Barcelona, Joan Laporta, berkomentar soal Real Madrid yang dikabarkan akan mendatangkan Kylian Mbappe.


Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

5 hari lalu

Timnas Argentina vs El Salvador dalam laga uji coba pada Sabtu WIB, 23 Maret 2024. Twitter @Argentina.
Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

Timnas Argentina berhasil mengalahkan El Salvador pada uji coba internasional di Stadion Lincoln Financial Field, Sabtu, 23 Maret 2024.


Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Thailand Tahan Korea Selatan 1-1, Son Heung-min Cetak Gol

7 hari lalu

Pemain Korea Selatan Paik Seung-ho dan pemain Thailand Weerathep Pomphan dalam laga kualifikasi Piala Dunia 6, Kamis, 21 Maret 2024. Laga berakhir 1-1. 202REUTERS/Kim Hong-Ji
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Thailand Tahan Korea Selatan 1-1, Son Heung-min Cetak Gol

Timnas Thailand menahan imbang Korea Selatan 1-1 dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2026.


Dipanggil Lagi Timnas Jerman setelah 15 Bulan Absen, Manuel Neuer Tak Bisa Main karena Cedera dalam Latihan

7 hari lalu

Penjaga gawang Manuel Neuer. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Dipanggil Lagi Timnas Jerman setelah 15 Bulan Absen, Manuel Neuer Tak Bisa Main karena Cedera dalam Latihan

Kiper Manuel Neuer dipastikan akan absen saat timnas Jerman memainkan pertandingan persahabatan melawan Prancis dan Belanda.


Berita Bursa Transfer: Barcelona Akan Jual Empat Pemain

8 hari lalu

Pemain Barcelona, Raphinha melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Royal Antwerp dalam Kualifikasi Liga Champions di Estadi Olimpic Lluis Companys, Barcelona, Spanyol, 19 September 2023. REUTERS/Albert Gea
Berita Bursa Transfer: Barcelona Akan Jual Empat Pemain

Klub Liga Spanyol Barcelona dikabarkan akan menjual empat pemainnya pada bursa transfer musim panas mendatang.


Bos Real Madrid Carlo Ancelotti Masih Harus Bersabar, Kiper Andalannya Thibaut Courtois Belum Bisa Kembali

8 hari lalu

Kiper Real Madrid, Thibaut Courtois. REUTERS
Bos Real Madrid Carlo Ancelotti Masih Harus Bersabar, Kiper Andalannya Thibaut Courtois Belum Bisa Kembali

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, sebelumnya telah merancang kembalinya Thibaut Courtois untuk bisa main di perempat final Liga Champions.