BRI Liga 1: Persija Jakarta vs Persib 0-2, Sudirman Sesali Kesalahan Pemainnya

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Pelatih Persija Jakarta, Sudirman. Dok. Humas Persija Jakarta
Pelatih Persija Jakarta, Sudirman. Dok. Humas Persija Jakarta

TEMPO.CO, Jakarta - Persija Jakarta takluk 0-2 saat melawan Persib Bandung dalam lanjutan BRI Liga 1 pekan ke-28, Selasa malam. Pelatih Persija Sudirman mengatakan dua gol Persib terjadi karena kesalahan para pemainnya dalam mengantisipasi datangnya bola.

"Kami membuat dua kesalahan. Dalam pertandingan sepak bola profesional, satu kesalahan saja dapat berarti gol untuk lawan," ujar Sudirman dalam konferensi pers usai laga, diikuti di Jakarta.

Padahal, juru taktik berusia 52 tahun itu melanjutkan, skuadnya bermain dengan baik. Riko Simanjuntak dan kawan-kawan mampu menjalankan taktik. Sudirman pun menyayangkan kekeliruan-kekeliruan yang terjadi.

"Pertandingan berjalan baik meski hasilnya tidak bagus bagi kami. Kedua tim mempunyai banyak peluang," tutur dia.

Dua gol penyerang asal Brazil David da Silva membawa Persib menundukkan Persija dengan skor 2-0 pada laga lanjutan Liga 1 Indonesia 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Selasa malam.

Pada gol pertama (15'), David melesakkan bola dengan cukup leluasa lantaran tak terjaga dengan baik di dalam kotak penalti ketika menerima umpan tendangan sudut Marc Klok.

Lalu saat gol kedua (84'), pesepak bola berumur 32 tahun tersebut mampu memanfaatkan kemelut akibat kiper sekaligus kapten Persija Andritany Ardhiyasa gagal menangkap bola dengan sempurna.

Andritany pun memohon maaf kepada suporter timnya, The Jakmania, karena kalah dari sang rival.

"Kami tidak menginginkan kekalahan ini. Saya mewakili tim memohon maaf kepada para suporter yang dapat memberikan hasil terbaik," kata dia.

Kekalahan dari Persib membuat Persija tertahan di peringkat ketujuh klasemen sementara Liga 1 Indonesia musim ini dengan koleksi 38 poin dari 27 laga.

Sementara tiga poin tambahan mendongkrak posisi Persib Bandung ke peringkat kedua klasemen dengan 57 poin dari 28 pertandingan. Peluang "Maung Bandung" untuk juara Liga 1 2021-2022 sangat terbuka lantaran hanya berjarak tiga poin dari pemimpin klasemen, Bali United.

Baca Juga: Manchester City Lolos ke Perempat Final Piala FA








Liga 1: Pelatih Madura United Ingin Menang secara Elegan dan Tunda Perayaan Juara PSM Makassar

2 jam lalu

Madura United. (Instagram/@maduraunited.fc)
Liga 1: Pelatih Madura United Ingin Menang secara Elegan dan Tunda Perayaan Juara PSM Makassar

Madura United berhasrat menunda perayaan juara PSM Makassar saat berhadapan dalam pertandingan Liga 1 pekan ke-32 malam ini.


Persija Jakarta vs Persib Bandung di Liga 1 Malam Ini: Simak Perbandingan Ketajaman Lini Depannya

2 jam lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri), Ciro Alves (tengah) dan Marc Klok (kanan). ANTARA/Raisan Al Farisi
Persija Jakarta vs Persib Bandung di Liga 1 Malam Ini: Simak Perbandingan Ketajaman Lini Depannya

Laga Persija Jakarta vs Persib Bandung akan hadir pada laga tunda pekan ke-28 Liga 1 pada Jumat malam ini. Simak perbandingan lini depan kedua tim.


PSM Makassar Bisa Jadi Juara Liga 1 Malam Ini, Bernardo Tavares: Laga Melawan Madura United Akan Sulit

3 jam lalu

Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares. (Instagram/@psm_makassar)
PSM Makassar Bisa Jadi Juara Liga 1 Malam Ini, Bernardo Tavares: Laga Melawan Madura United Akan Sulit

PSM Makassar berpeluang menjadi juara Liga 1 musim 2022-2023 pada Jumat malam ini, 31 Maret 2023, bila mampu mengalahkan Madura United.


Jadwal dan Prediksi Madura United vs PSM Makassar Jumat Malam: Juku Eja Songsong Gelar Juara Liga 1 Musim Ini

4 jam lalu

PSM Makassar. ANTARA/Hendra Nurdiyansyah
Jadwal dan Prediksi Madura United vs PSM Makassar Jumat Malam: Juku Eja Songsong Gelar Juara Liga 1 Musim Ini

Jadwal Liga 1 pekan ke-32 pada Jumat, 31 Maret 2023, akan menampilkan laga Madura United vs PSM Makassar. Simak prediksinya.


Berita Liga 1: Persija Jakarta vs Persib Bandung pada Jumat Malam Ini Bisa disaksikan Penonton

4 jam lalu

Pemain Persib Bandung Ciro Alves berebut bola dengan pemain Persija Jakarta Firza Andika dalam laga BRI Liga 1 2022-2023 di Stadion GBLA, Bandung, Jawa Barat, 11 Januari 2023. Duel Persib Bandung vs Persija Jakarta di laga tunda Liga 1 berakhir dengan skor 1-0 untuk kemenangan tuan rumah. TEMPO/Prima Mulia
Berita Liga 1: Persija Jakarta vs Persib Bandung pada Jumat Malam Ini Bisa disaksikan Penonton

Laga Persija Jakarta vs Persib Bandung pada laga tunda Liga 1 di Stadion Patriot Candrabhaga ini semula akan digelar tanpa penonton.


Piala Dunia U-20 Batal di Indonesia, Kapan Persebaya Surabaya Bisa Kembali Main di Gelora Bung Tomo?

4 jam lalu

Persebaya Surabaya.
Piala Dunia U-20 Batal di Indonesia, Kapan Persebaya Surabaya Bisa Kembali Main di Gelora Bung Tomo?

Setelah Indonesia batal menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023, Persebaya Surabaya kembali diizinkan memakai Stadion Gelora Bung Tomo (GBT).


Jadwal dan Prediksi Persija Jakarta vs Persib Bandung, El Clasico di Laga Tunda Liga 1 Jumat Malam

8 jam lalu

Pemain Persib Bandung Beckham Putra dijatuhkan pemain Persija Jakarta Muhammad Ferarri dan Ilham Fahmi dalam laga BRI Liga 1 2022-2023 di Stadion GBLA, Bandung, Jawa Barat, 11 Januari 2023. TEMPO/Prima mulia
Jadwal dan Prediksi Persija Jakarta vs Persib Bandung, El Clasico di Laga Tunda Liga 1 Jumat Malam

Jadwal Persija Jakarta vs Persib Bandung, yang merupakan laga tunda pekan ke-28 Liga 1, akan hadir Jumat, 31 Maret 2023. Simak prediksinya.


Jadwal Liga 1 Jumat 31 Maret 2023: Persib Bandung Main, PSM Makassar Akan Juara Bila Menang

8 jam lalu

PSM Makassar. ANTARA/Hendra Nurdiyansyah
Jadwal Liga 1 Jumat 31 Maret 2023: Persib Bandung Main, PSM Makassar Akan Juara Bila Menang

Jadwal Liga 1 pada Jumat, 31 Maret 2023, akan menghadirkan tiga pertandingan. Dua di antaranya akan menentukan gelar juara.


Rekap Hasil Liga 1 Pekan ke-32: Persik Kediri Tekuk Dewa United, Bhayangkara FC Pesta Gol

15 jam lalu

Logo BRI Liga 1.
Rekap Hasil Liga 1 Pekan ke-32: Persik Kediri Tekuk Dewa United, Bhayangkara FC Pesta Gol

Pekan ke-32 BRI Liga 1 2022-2023 dibuka dengan menyajikan dua pertandingan pada Kamis, 30 Maret 2023.


Piala Dunia U-20 Batal di Indonesia, Persebaya Surabaya Boleh Pakai Stadion Gelora Bung Tomo

1 hari lalu

Rombongan Federasi Sepak Bola Internasional atau Federation Internationale De Football Association (FIFA) melakukan inspeksi terakhir di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya pada Minggu, 26 Maret 2023. Pemeriksaan dilakukan sebagai bagian dari persiapan Piala Dunia U-20.(ANTARA/Diskominfo Surabaya)
Piala Dunia U-20 Batal di Indonesia, Persebaya Surabaya Boleh Pakai Stadion Gelora Bung Tomo

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengizinkan Persebaya Surabaya bermain di Stadion Gelora Bung Tomo usai putusan FIFA soal Piala Dunia U-20.