Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bos Manchester City Jelaskan Alasan Oleksandr Zinchenko Jadi Kapten di Piala FA

Reporter

Pemain  Manchester City, Oleksandr Zinchenko menjadi kapten saat bertanding melawan Peterborough United dalam Piala FA di Weston Homes Stadium, Peterborough, Britain, 1 Maret 2022. REUTERS/Chris Radburn
Pemain Manchester City, Oleksandr Zinchenko menjadi kapten saat bertanding melawan Peterborough United dalam Piala FA di Weston Homes Stadium, Peterborough, Britain, 1 Maret 2022. REUTERS/Chris Radburn
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bos Manchester City, Pep Guardiola, menjelaskan alasan di balik penunjukkan Oleksandr Zinchenko menjadi kapten saat timnya mengalahkan Paterborough United di putaran kelima Piala FA Rabu dinihari WIB, 2 Maret 2022.

Dalam laga itu, City meraih kemenangan 2-0. Gol Riyad Mahrez pada menit ke-60 membuka keunggulan The Citizen. Selang tujuh menit kemudian, Jack Grealish menggandakan keunggulan. Gol itu sekaligus gol pertama Grealish di Piala FA.

Awalnya diyakini bahwa Fernandinho yang akan mengambil ban kapten. Melalui akun Twitter klub, City sendiri mengonfirmasi pemain Brasil itu akan memimpin rekan-rekannya untuk pertandingan di Stadion Weston Homes.

Namun, 15 menit sebelum kick-off, ada pengumuman bahwa Fernandinho menyerahkan ban kapten kepada Oleksandr Zinchenko. Pemain internasional Ukraina itu kemudian berjalan ke lapangan di depan rekan satu timnya sambil memegang bendera negaranya.

Pemain Manchester City, Oleksandr Zinchenko membentangkan bendera negarana, Ukraina bersama pemain Peterborough United, Frankie Kent sebelum bertanding dalam Piala FA di Weston Homes Stadium, Peterborough, Britain, 1 Maret 2022. Reuters/John Sibley

Tanah air bek City itu sedang berada dalam situasi konflik. Rusia melancarkan invasi ke Ukraina.

Berbicara kepada ITV sebelum pertandingan, Pep Guardiola menjelaskan alasan Zinchenko diberi ban kapten. "Kapten kami memberikan ban kapten kepadanya untuk menunjukkan betapa pentingnya situasi ini. Kami semua di klub, di balik gerakan ini dan di belakang kapten yang mewakili negaranya."

Nama Zinchenko disorak-sorai di keempat sudut Stadion Weston Homes setelah ia muncul memimpin City masuk lapangan bersama kapten Posh Frankie Kent membawa bendera Ukraina.

Ditanya tentang Zinchenko setelah pertandingan, Guardiola berkata: "Ya, tentu saja ini bukan periode yang mudah bagi Alex."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pelatih Manchester City Pep Guardiola. REUTERS

"Dia tidak hanya mendapat (dukungan dari penggemar kami), tetapi di seluruh dunia, Inggris, tentang situasi gila yang kira alami saat ini."

"Bermain sepak bola adalah cara terbaik baginya. Kami lolos ke babak berikutnya dan ini adalah malam yang baik mengingat kesulitan tandang Piala FA."

"Mereka memulai jauh lebih baik di babak kedua, kami mengendalikan kondisi sulit di lapangan, kami beradaptasi dengan baik dan pada akhirnya kualitas para pemain membuat perbedaan."

Setelah pertandingan melawan Paterborough United di putaran kelima Piala FA, Manchester City akan menjamu Manchester United dalam lanjutan Liga Inggris pada Minggu, 6 Maret.

MANCHESTER EVENING, SKY SPORTS

Baca Juga: Rekap Hasil Babak 16 Besar Piala FA: Man City Lolos, Tottenham Kandas

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


4 Fakta Menarik Pertandingan Final Liga Champions Manchester City vs Inter Milan

8 jam lalu

Final Liga Champions 2023: Manchester City vs Inter Milan.
4 Fakta Menarik Pertandingan Final Liga Champions Manchester City vs Inter Milan

Duel Manchester City vs Inter Milan akan tersaji pada babak final Liga Champions musim ini. Ada fakta soal Pep Guardiola, Simone Inzaghi, Edin Dzeko.


7 Pertandingan Final Terbaik dalam Sejarah Liga Champions

16 jam lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
7 Pertandingan Final Terbaik dalam Sejarah Liga Champions

Pertandingan final Liga Champions musim 2022-23 akan menampilkan laga Manchester City vs Inter Milan. Simak 7 final terbaik dalam kompetisi ini.


3 Duel Krusial Manchester City vs Inter Milan di Final Liga Champions

17 jam lalu

Para pemain Manchester City merayakan kemenangan pada final Piala FA di Stadion Wembley, London, Inggris, 3 Juni 2023. REUTERS/Carl Recine
3 Duel Krusial Manchester City vs Inter Milan di Final Liga Champions

Duel Manchester City vs Inter Milan pada final Liga Champions di Ataturk Olympic Stadium, Istanbul, pada Ahad, 11 Juni 2023, pada pukul 02.00 WIB.


Final Liga Champions: Manchester City Bisa Jadi Raja Baru Eropa, Inter Milan Jadi Ancaman

19 jam lalu

Pelatih Manchester City Pep Guardiola.  REUTERS/Toby Melville
Final Liga Champions: Manchester City Bisa Jadi Raja Baru Eropa, Inter Milan Jadi Ancaman

Dominasi Manchester City di kancah sepak bola Inggris tak terbantahkan di bawah Pep Guardiola. Mungkinkah dominasi meluas ke Eropa?


Pep Guardiola Jadi Salah Satu Pelatih Bergaji Tertinggi, Incar Bonus Treble di Manchester City

22 jam lalu

Pelatih Manchester City Pep Guardiola.  REUTERS/Toby Melville
Pep Guardiola Jadi Salah Satu Pelatih Bergaji Tertinggi, Incar Bonus Treble di Manchester City

Sejak bergabung pada 2016, Pep Guardiola telah meraih 11 trofi bersama Manchester City.


Mengenal Brahim Diaz, Gelandang AC Milan Pinjaman dari Real Madrid

23 jam lalu

Pemain AC Milan, Brahim Diaz melakulan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspurs dalam babak 16 besar Liga Champions di San Siro, Milan, Italia, 14 Februari 2023. REUTERS/Daniele Mascolo
Mengenal Brahim Diaz, Gelandang AC Milan Pinjaman dari Real Madrid

Real Madrid berencana mengambil Brahim Diaz dari AC Milan


Final Liga Champions: Kevin de Bruyne dan Pep Guardiola Beda Pendapat soal Kiprah Manchester City

2 hari lalu

Pemain Manchester City, Kevin de Bruyne.(Action Images via Reuters/Jason Cairnduff)
Final Liga Champions: Kevin de Bruyne dan Pep Guardiola Beda Pendapat soal Kiprah Manchester City

Duel Manchester City vs Inter Milan akan tersaji pada babak final Liga Champions 2022-2023 di Istanbul pada Sabtu, 10 Juni 2023.


Daftar Klub Peraih Treble Winner, Apakah Ada Klub Kebanggaan Anda?

3 hari lalu

Para pemain Manchester City merayakan kemenangan pada final Piala FA di Stadion Wembley, London, Inggris, 3 Juni 2023. REUTERS/Carl Recine
Daftar Klub Peraih Treble Winner, Apakah Ada Klub Kebanggaan Anda?

Hanya sedikit klub yang berhasil meraih treble winner dalam sejarah sepak bola. Siapa saja mereka?


Final Liga Champions, Simone Inzaghi: Manchester City Tim yang Lengkap

3 hari lalu

Pelatih Inter Milan, Simone Inzaghi ajak anak-anaknya merayakan kemenangan Inter Milan atas AC Milan dalam Semifinal Liga Champions di San Siro, Milan, Italia, 16 Mei 2023. REUTERS/Alberto Lingria
Final Liga Champions, Simone Inzaghi: Manchester City Tim yang Lengkap

Manajer Inter Milan Simone Inzaghi mengungkapkan kekagumannya pada Pep Guardiola dan Manchester City menjelang final Liga Champions 2022-2023.


7 Fakta Unik tentang Zlatan Ibrahimovic

3 hari lalu

Pemain AC Milan Zlatan Ibrahimovic berposea setelah menutuskan pensiun dari sepak bola usai pertandingan melawan Hellas Verona di San Siro, Milan, 4 Juni 2023.  REUTERS/Daniele Mascolo
7 Fakta Unik tentang Zlatan Ibrahimovic

Teknik bela diri dan bermain sepak bola membuat Zlatan Ibrahimovic mendapat julukan Ibracadabra