Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas U-19 Indonesia vs Korea Selatan 1-5, Kata Marselino usai Bikin Gol

Reporter

image-gnews
Timnas U-19 di Korea Selatan. Foto: PSSI
Timnas U-19 di Korea Selatan. Foto: PSSI
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Laga uji coba Timnas U-19 Indonesia menghadapi Timnas U-19 Korea Selatan yang digelar di Daegu, Selasa, 29 Maret 2022, berakhir dengan skor 1-5.

Disiarkan Indosiar, pada babak pertama, Korea Selatan unggul tiga gol dari Timnas U-19. Tiga gol Korsel dikemas oleh Lee Seungwon (menit 9 dan 15) dan Kang Seonglin (menit 13).

Indonesia bisa membalas pada menit 42 lewat aksi Marcelino Ferdinan. Menerima umpan lambung dari sisi kanan lapangan, sundulan Marcelino mendarat di sudut kanan gawang Lee Seunghwan. Skor babak pertama 1-3 untuk Korea Selatan.

Korsel menambah dua gol lewat titik penalti pada menit 80 dan 89. Gol keempat dan kelima masing-masing dicetak oleh Choi Seongmin dan Lee Seungwon.

Indonesia nyaris menambah gol pada menit 83. Tendangan Marcelino, usai menerima operan dari sisi kiri lapangan, dengan sigap ditepis oleh Kim Jeonghoon.

Seusai pertandingan, Marselino mengatakan dia bersyukur bisa mencetak gol. Dia menegaskan gol itu merupakan hasil kerja sama timnya dengan baik.

"Puji Tuhan, saya bersyukur bisa mencetak gol. Tentunya ini kerja keras dari tim, suport dari semua anggota tim, kerja sama tim yang bagus," kata Marselino.

Berbicara mengenai pertandingan uji coba melawan Timnas U-19 Korea Selatan, Marselino mengakui Korea Selatan adalah tim yang kuat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kami akui Korsel (Korea Selatan) memang di atas kita. Mereka punya segalanya. Tapi, kami belajar dari laga itu. Kami tidak pantang menyerah, terus berjuang," kata pemain Persebaya Surabaya itu.

Pelatih Shin Tae-yong pun tetap memberikan apresiasi meski anak asuhnya mengalami kekalahan telak. Dia memuji semangat juang yang ditunjukkan Marselino dan rekan-rekannya hingga pertandingan berakhir.

"Walaupun kami kalah, pemain tidak menyerah sampai akhir pertandingan," kata Shin usai pertandingan.

Timnas U-19 Indonesia saat ini sedang menjalani pemusatan latihan sebagai persiapan untuk Piala Dunia U-22 tahun depan di Korea Selatan. Mereka akan berada di sana sampai 15 April mendatang.

Berikut hasil uji coba Timnas U-19 Indonesia selama pemusatan latihan di Korea Selatan

Timnas U-19 vs Timnas U-19 Korea Selatan: 1-5
Timnas U-19 vs Universitas Daegu University: 2-1
Timnas U-19 vs Timnas Korea Selatan U-20: 0-7
Timnas U-19 vs Universitas Yeungnam: 1-5

Baca Juga: Shin Tae-yong Apresiasi Sikap Pantang Menyerah Pemain Timnas U-19

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia vs Australia, Babak Pertama Skor 1-0

5 jam lalu

Timnas Indonesia U-23 menghadapi Australia U-23 di pekan kedua babak penyisihan Grup A AFC U-23 Asian Cup. FOTO/X
Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia vs Australia, Babak Pertama Skor 1-0

Komang Teguh membawa Timnas U-23 Indonesia unggul sementara atas Australia di babak pertama fase grup Piala Asia U-23-2024.


Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia vs Australia: Nathan Tjoe-A-On Starter, Justin Hubner Cadangan

7 jam lalu

Pemain timnas Indonesia, Nathan Tjoe-A-On (nomor punggung 14) saat pertandingan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 21 Maret 2024. Kredit: Tim Media PSSI.
Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia vs Australia: Nathan Tjoe-A-On Starter, Justin Hubner Cadangan

Shin Tae-yong diprediksi akan kembali menerapkan formasi 3-4-3 namun dengan komposisi skuad yang berbeda pada laga Timnas U-23 Indonesia vs Australia.


Jeam Kelly Sroyer Bicara Strategi Timnas Indonesia U-23 Hadapi Australia: Harus Menekan dan Tidak Bertahan

7 jam lalu

Penyerang timnas U-22 Jeam Kelly Sroyer menjawab pertanyaan pewarta setelah mengikuti latihan tim di Lapangan latihan B Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin, 24 April 2023. ANTARA/RAUF ADIPATI
Jeam Kelly Sroyer Bicara Strategi Timnas Indonesia U-23 Hadapi Australia: Harus Menekan dan Tidak Bertahan

Laga Timnas Indonesia U-23 vs Australia di Piala Asia U-23 2024 berlangsung di Stadion Abdullah bin Khalifa, Qatar, pada Kamis malam, 18 April 2024.


Preview Laga Timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024

9 jam lalu

Witan Sulaeman (nomor punggung 8) dan Marselino Ferdinan (nomor punggung 7) dalam laga uji coba timnas U-23 Indonesia vs Uni Emirat Arab yang berakhir dengan skor 1-0. Pertandingan digelar di Dubai, Uni Emirat Arab, Senin waktu setempat, 8 April 2024. Kredit: Tim Media PSSI.
Preview Laga Timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024

Duel Timnas U-23 Indonesia vs Australia akan tersaji pada pertandingan kedua Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa.


Sudah Gabung Timnas U-23 Indonesia, Justin Hubner Berpeluang Jadi Starter Lawan Australia Malam Ini?

12 jam lalu

Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner. pssi.org
Sudah Gabung Timnas U-23 Indonesia, Justin Hubner Berpeluang Jadi Starter Lawan Australia Malam Ini?

Ketua BTN Sumardji dan asisten pelatih timnas U-23 Indonesia Nova Arianto menjawab peluang Justin Hubner tampil sebagai starter saat lawan Australia.


Prediksi Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia vs Australia: Justin Hubner Starter?

14 jam lalu

Justin Hubner. pssi.org
Prediksi Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia vs Australia: Justin Hubner Starter?

Justin Hubner menambah kekuatan timnas U-23 Indonesia menjelang laga kontra Australia di Piala Asia U-23 2024.


Head to Head Timnas U-23 Indonesia vs Australia: Skuad Garuda Dihantui Rekor Buruk

15 jam lalu

Pesepak bola Timnas U-23 Indonesia Marselino Ferdinan (kanan) menggiring bola saat melawan Timnas U-23 Qatar pada Kualifikasi Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad, Doha, Qatar, Senin 15 April 2024. Timnas U-23 Qatar kalahkan Timnas U-23 Indonesia yang bermain 9 orang dengan skor 2-0. ANTARA FOTO/HO-PSSI
Head to Head Timnas U-23 Indonesia vs Australia: Skuad Garuda Dihantui Rekor Buruk

Timnas U-23 Indonesia dihantui rekor buruk kontra Australia menjelang laga kedua grup A Piala Asia U-23 2024.


Prediksi Timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

16 jam lalu

Pesepak bola Timnas U-23 Indonesia Muhammad Ferarri (kedua kanan) menyundul bola saat melawan Timnas U-23 Qatar pada Kualifikasi Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad, Doha, Qatar, Senin 15 April 2024. ANTARA FOTO/HO-PSSI
Prediksi Timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Duel timnas U-23 Indonesia vs Australia diprediksi akan berjalan ketat dengan kedua tim saling bermain menyerang demi meraih tiga poin.


Jadwal Live Timnas U-23 vs Australia Kamis Malam 18 April: Shin Tae-yong Minta Suporter Hibur Pemain

18 jam lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong. (Tim Media PSSI)
Jadwal Live Timnas U-23 vs Australia Kamis Malam 18 April: Shin Tae-yong Minta Suporter Hibur Pemain

Pelatih Timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, meminta dukungan penuh masyarakat Indonesia untuk "menghibur" para pemain menjelang laga vs Australia.


Piala Asia U-23 2024: Justin Hubner Gabung Jelang Lawan Australia, Erick Thohir Optimistis Timnas U-23 Indonesia Bangkit

1 hari lalu

Justin Hubner. pssi.org
Piala Asia U-23 2024: Justin Hubner Gabung Jelang Lawan Australia, Erick Thohir Optimistis Timnas U-23 Indonesia Bangkit

Dijadwalkan tiba di Qatar Kamis pagi, Justin Hubner jadi amunisi penting menjelang laga timnas U-23 Indonesia vs Australia di Piala Asia U-23 2024.