Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PSSI SIapkan 26 Pemain Timnas Indonesia untuk Piala AFF Putri

Reporter

image-gnews
Kiper Timnas putri Indonesia Fani (kedua kanan) mencoba menangkap bola saat bertanding melawan Timnas putri Thailand dalam laga Grup B Piala Asia 2022 di DY Patil Stadion, Navi Mumbai, India, Senin, 24 Januari 2022. Kekalahan itu menutup peluang Garuda Pertiwi untuk lolos ke babak delapan besar. ANTARA FOTO/HO/Humas PSSI
Kiper Timnas putri Indonesia Fani (kedua kanan) mencoba menangkap bola saat bertanding melawan Timnas putri Thailand dalam laga Grup B Piala Asia 2022 di DY Patil Stadion, Navi Mumbai, India, Senin, 24 Januari 2022. Kekalahan itu menutup peluang Garuda Pertiwi untuk lolos ke babak delapan besar. ANTARA FOTO/HO/Humas PSSI
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Federasi sepak bola Indonesia atau PSSI menyiapkan 26 pemain Timnas Indonesia untuk menghadapi Piala AFF Putri 2022 di Filipina pada 4-17 Juli 2022. Para pemain tersebut akan menjalani pemusatan latihan pada 23-30 Juni 2022 di Jakarta.

Pelatih timnas putri Rudy Eka Priyambada mengatakan bahwa nama-nama yang masuk dalam daftar mayoritas berusia 18 tahun ke bawah. Menurut dia, kebijakan itu diambil untuk memberikan jam terbang kepada para pemain.

Mereka pun diharapkan bisa mendapat kesempatan untuk memperlihatkan kemampuan. "Selain itu, sekaligus juga untuk persiapan jangka menengah Piala AFF U-18 dimana Indonesia akan menjadi tuan rumah. Kami ingin melatih kemampuan para pemain dan meningkatkan mentalitas mereka. Apalagi lawan yang kami hadapi di fase grup adalah tim yang sudah pernah kami temui di Piala Asia Wanita," ujar Rudy.

Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan berharap Timnas putri Indonesia dapat menunjukkan kemampuan terbaik mereka di Filipina. Ia menilai lawan-lawan Indonesia di Piala AFF Putri memang kuat namun hal itu bukan alasan untuk menyerah sebelum bertanding.

"Di Piala AFF Wanita nanti Indonesia akan tergabung dengan tim-tim tangguh yang sudah pernah dihadapi di Piala Asia Januari 2022. Mereka memang lawan yang kuat, tetapi bukan berarti kita tidak bisa menghadapinya. Tetap jaga fokus dan konsentrasi saat TC (training camp)," kata Iriawan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Piala AFF Putri dijadwalkan berlangsung pada 4-17 Juli 2022 di Filipina. Timnas Indonesia bergabung di Grup A bersama Thailand, Singapura, Australia, Malaysia dan tuan rumah Filipina.
Nantinya, hanya ada dua tim dari masing-masing grup yang akan lolos ke semifinal.

Berikut 26 pemain Timnas Indonesia putri untuk Pelatnas di Jakarta:

1. Agnes Hutapea (Asprov Jawa Barat)
2. Azra Zifa (Asprov DKI Jakarta)
3. Carla Pattinasarany (Asprov DKI Jakarta)
4. Fani Supriyanto (Persis)
5. Ghadiza Asnanza (Akademi Persib Bandung)
6. Hanipa Suandi (Persis)
7. Helsya Maeisyaroh (Persis)
8. Ina Wetipo (Asprov Papua)
9. Indri Yulianti (Asprov Jawa Barat)
10. Liza Madjar (Asprov Papua)
11. Marsela Awi (Asprov Papua)
12. Nadila Asri (Asprov Bangka Belitung)
13. Nastasia Suci (Persis)
14. Octavianti Dwi (Persiba)
15. Prihatini (Asprov DKI Jakarta)
16. Remini Rumbewas (Asprov Papua)
17. Rosdilah Siti (Persis)
18. Safira Ika (Persis)
19. Selly Wunungga (Asprov Papua)
20. Sheva Imut (Persiba)
21. Tia Darti (Persis)
22. Vivi Oktavia (Persis)
23. Viny Silfianus (Asprov DKI Jakarta)
24. Widia Safitri (Persis)
25. Zhadya Yushar (Akademi Persib Bandung)
26. Zilfa Zevanya (Akademi Persib Bandung).

Baca: Piala AFF Putri: Indonesia Gagal, Ini Tim yang Lolos ke Semifinal

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Timnas Indonesia Terdekat, Lawan Irak dan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni

6 jam lalu

Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. PSSI
Jadwal Timnas Indonesia Terdekat, Lawan Irak dan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni

Jadwal timnas Indonesia vs Irak di kualifikasi Piala Dunia 2026 pada 6 Juni 2024, berikutnya lawan Filipina lima hari setelahnya.


Pecat Philippe Troussier setelah 2 Kali Dikalahkan Timnas Indonesia, Federasi Sepak Bola Vietnam Bayar Kompensasi Rp 2,8 M

8 jam lalu

Philippe Troussier. vnexpress.net
Pecat Philippe Troussier setelah 2 Kali Dikalahkan Timnas Indonesia, Federasi Sepak Bola Vietnam Bayar Kompensasi Rp 2,8 M

Federasi sepak bola Vietnam (VFF) harus membayar kompensasi karena memecat Philippe Troussier dari posisi pelatih Timnas Vietnam.


Liga 1: Persib Bandung Ditahan Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Sebut Satu Kelemahan Timnya

9 jam lalu

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. (persib.co.id)
Liga 1: Persib Bandung Ditahan Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Sebut Satu Kelemahan Timnya

Persib Bandung hanya mampu bermain imbang 0-0 saat menjamu Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1. Simak komentar Bojan Hodak.


Menpora Sepakat dengan Putusan PSSI Soal Perpanjangan Kontrak Shin Tae-yong Ditentukan Seusai Piala Asia U-23

9 jam lalu

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong. PSSI
Menpora Sepakat dengan Putusan PSSI Soal Perpanjangan Kontrak Shin Tae-yong Ditentukan Seusai Piala Asia U-23

Menpora Dito Ariotedjo sepakat dengan PSSI bahwa perpanjangan kontrak pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong akan ditentukan setelah Piala Asia U-23.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara, Persik Bikin Persikabo Terdegradasi

15 jam lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara, Persik Bikin Persikabo Terdegradasi

Hasil Liga 1 pekan ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara FC, Persik Kediri menang dan membuat Persikabo 1973 terdegradasi.


Mengenal Rully Nere, Legenda Timnas Indonesia yang Memuji Ragnar Oratmangoen

15 jam lalu

Rully Nere. TEMPO/Zulkarnain
Mengenal Rully Nere, Legenda Timnas Indonesia yang Memuji Ragnar Oratmangoen

Legenda Timnas Indonesia, Rully Nere memuji performa timnas Indonesia saat menang menghadapi Vietnam dalam laga lanjutan Grup F


Hasil Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Skor Akhir 0-0

15 jam lalu

Laga Persib Bandung vs Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1, 28 Maret 2024. (persib.co.id)
Hasil Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Skor Akhir 0-0

Pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara FC, pada pekan ke-30 Liga 1, berakhir dengan skor


Hasil Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1: Babak Pertama, Skor Masih 0-0

16 jam lalu

Pemain Persib Bandung, Rezaldi Hehanusa. (persib.co.id)
Hasil Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1: Babak Pertama, Skor Masih 0-0

Babak pertama pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara FC, pada pekan ke-20 Liga 1, berakhir 0-0.


Shin Tae-yong Bocorkan Akan Ada Pemain Naturalisasi Baru di Timnas Indonesia sebelum Juni

17 jam lalu

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong memimpin latihan perdana Timnas Indonesia setibanya di Hanoi, Vietnam pada Sabtu malam, 23 Maret 2024. PSSI
Shin Tae-yong Bocorkan Akan Ada Pemain Naturalisasi Baru di Timnas Indonesia sebelum Juni

Shin Tae-yong mengatakan timnas Indonesia akan mendapat tambahan kekuatan pemain naturalisasi pada laga terakhir kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.


Philippe Troussier Tersingkir dari Kepelatihan Timnas Vietnam, Berikut Perjalanan Kariernya

19 jam lalu

Philippe Troussier. vnexpress.net
Philippe Troussier Tersingkir dari Kepelatihan Timnas Vietnam, Berikut Perjalanan Kariernya

Federasi Sepak Bola Vietnam (VFF) mengakhiri kontrak pelatih Philippe Troussier pada Senin, 26 Maret 2024