Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil - Klasemen Liga Inggris Pekan 12: Man United vs Tottenham 2-0, Liverpool vs West Ham 1-0, Brentford vs Chelsea 0-0

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Manchester United. REUTERS/Craig Brough
Manchester United. REUTERS/Craig Brough
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hasil Liga Inggris pekan ke-12 hadir pada Kamis dinihari, 20 Oktober 2022. Manchester United dan Liverpool menang, sedangkan Chelsea tertahan.

Manchester United menang 2-0 saat menjamu Tottenham Hotspur. Mereka unggul berkat gol Fred (47) dan Bruno Fernandes (69).

Hasil ini menjadi kebangkitan bagi MU yang pekan lalu ditahan Newcastle 0-0. Mereka kini menempati posisi kelima klasemen dengan nilai 19.

Tottenham Hotspur gagal menjaga tren positifnya setelah terus menang dalam dua laga sebelumnya. Mereka kini berada di posisi ketiga klasemen dengan nilai 23.

Spurs kini unggul tiga poin dari Chelsea, yang berada di urutan keempat dan hanya mampu bermain 0-0 dengan Brentford.

Dalam laga lainnya, Liverpool menang 1-0 saat menjamu West Ham United. Gol tunggal dalam pertandingan itu diceploskan Darwin Nunez (22).

Kemenangan ini mengantar Liverpool baik ke posisi ketujuh klasemen. Mereka megemas nilai 16, masih tertinggal empat angka dari Chelsea di empat besar. West Ham ada di posisi ke-13 dengan nilai 11.

Dalam partai lain, Bournemouth takluk 0-1 saat menjamu Southampton. Sedangkan Newcastle United mengalahkan Everton dengan skor 1-0.

Sementara itu, laga Arsenal vs Machester City karena The Gunners harus tampil dalam laga tunda Liga Europa.

Selanjutnya: Rekap hasil, klasemen, dan top skor

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Lawan Manchester United, Persiapan Aston Villa Lebih Baik Ketimbang saat Hadapi Bayern Munchen

1 jam lalu

Unai Emery. REUTERS
Lawan Manchester United, Persiapan Aston Villa Lebih Baik Ketimbang saat Hadapi Bayern Munchen

Manajer Aston Villa Unai Emery tidak mau menganggap remeh Manchester United yang sedang berada dalam tren buruk pada awal musim Liga Inggris.


Aston Villa vs Manchester United, Erik Ten Hag Minta Fans Setan Merah Bersabar

1 jam lalu

Premier League - Manchester United v Tottenham Hotspur - Old Trafford, Manchester, Britain - September 29, 2024 Manchester United manager Erik ten Hag reacts REUTERS/Molly Darlington.
Aston Villa vs Manchester United, Erik Ten Hag Minta Fans Setan Merah Bersabar

Manajer Manchester United Erik ten Hag meminta para fans klub bersabar dengan rentetan hasil buruk di Liga Inggris dan Liga Europa.


Jadwal Bola Malam Ini, Sabtu 5 Oktober: Liverpool, Man City, dan Arsenal di Liga Inggris; Real Madrid di Liga Spanyol; Inter Milan di Liga Italia

4 jam lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Yves Herman
Jadwal Bola Malam Ini, Sabtu 5 Oktober: Liverpool, Man City, dan Arsenal di Liga Inggris; Real Madrid di Liga Spanyol; Inter Milan di Liga Italia

Jadwal bola pada Sabtu malam, 5 Oktober 2024, akan menampilkan pertandingan Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga Jerman, Liga Prancis.


Rekap Hasil Bola Sabtu Dinihari, 5 Oktober 2024: Liga Italia, Liga Spanyol, Liga Jerman, dan Liga Prancis

5 jam lalu

Pemain Napoli David Neres, Romelu Lukaku, dan Scott McTominay. REUTERS/Ciro De Luca
Rekap Hasil Bola Sabtu Dinihari, 5 Oktober 2024: Liga Italia, Liga Spanyol, Liga Jerman, dan Liga Prancis

Hasil bola pada Sabtu dinihari, 5 Oktober 2024, menampilkan hasil Liga Italia, Liga Spanyol, Liga Jerman, dan Liga Prancis.


Jadwal Bola Malam Ini, Jumat 4 Oktober 2024: Liga Italia, Liga Spanyol, Liga Jerman, Liga Prancis

23 jam lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Malam Ini, Jumat 4 Oktober 2024: Liga Italia, Liga Spanyol, Liga Jerman, Liga Prancis

Jadwal Bola malam Ini, Jumat, 4 Oktober 2024, akan menampilkan rangkaian pertandingan Liga Italia, Liga Spanyol, Liga Jerman, dan Liga Prancis.


Rekap Hasil dan Klasemen Liga Europa Jumat Dinihari 4 Oktober 2024: Porto vs Manchester United 3-3, Tottenham Menang, AS Roma Kalah

1 hari lalu

Manchester United. REUTERS/Molly Darlington
Rekap Hasil dan Klasemen Liga Europa Jumat Dinihari 4 Oktober 2024: Porto vs Manchester United 3-3, Tottenham Menang, AS Roma Kalah

Hasil Liga Europa pada Jumat dinihari, 4 Oktober 2024: Manchester United tertahan, Tottenham Hotspur menang, sedangkan AS Roma kalah.


Hasil Liga Champions Asia II: Persib Bandung Kalah Lagi, Takluk 0-1 dari Tim Cina Zhejiang FC

1 hari lalu

Logo Persib Bandung.
Hasil Liga Champions Asia II: Persib Bandung Kalah Lagi, Takluk 0-1 dari Tim Cina Zhejiang FC

Persib Bandung kalah 0-1 ketika melakoni pertandingan Grup F Liga Champions Asia II menghadapi Zhejiang FC.


Duel FC Porto vs Manchester United di Liga Europa, Erik Ten Hag Ingin Pemain Lampiaskan Rasa Frustrasi ke Lawan

1 hari lalu

Premier League - Manchester United v Tottenham Hotspur - Old Trafford, Manchester, Britain - September 29, 2024 Manchester United manager Erik ten Hag reacts REUTERS/Molly Darlington.
Duel FC Porto vs Manchester United di Liga Europa, Erik Ten Hag Ingin Pemain Lampiaskan Rasa Frustrasi ke Lawan

Duel FC Porto vs Manchester United akan terjadi pada laga kedua Liga Europa pada Jumat, 4 Oktober 2024, pukul 02.00 WIB.


Manchester United Berada Dalam Tren Buruk, Erik Ten Hag: Saya Tidak Cemas

2 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Manchester United Berada Dalam Tren Buruk, Erik Ten Hag: Saya Tidak Cemas

Manchester United sedang berada dalam tren buruk. Tim berjuluk Setan Merah ini hanya meraih dua kemenangan dari enam pertandingan terakhir.


Hasil Liga Champions: Bayern Munchen Kalah 0-1 dari Aston Villa, Begini Evaluasi dari Vincent Kompany

2 hari lalu

Vincent Kompany. REUTERS
Hasil Liga Champions: Bayern Munchen Kalah 0-1 dari Aston Villa, Begini Evaluasi dari Vincent Kompany

Bayern Munchen kalah 0-1 dari Aston Villa pada pekan kedua Liga Champions. Apa kata Vincent Kompany?