Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menanti Bukti Racikan Luis Enrique Menukangi Timnas Spanyol di 16 Besar Piala Dunia

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Pelatih Spanyol Luis Enrique. Stadion Al Thumama, Doha, Qatar, 23 November 2022. REUTERS/Carl Recine
Pelatih Spanyol Luis Enrique. Stadion Al Thumama, Doha, Qatar, 23 November 2022. REUTERS/Carl Recine
Iklan

TEMPO.CO, Doha -Laga Timnas Spanyol vs Maroko dalam pertandingan lanjutan babak 16 besar Piala Dunia 2022 digelar di Stadion Education City malam ini pukul 22.00 WIB. 

Sejauh ini Timnas Spanyol berjuluk La Furia Roja besutan Luis Enrique ini memiliki track record yang apik di kompetisi internasional. Mereka adalah salah satu dari delapan negara yang pernah memenangkan Piala Dunia.

Sang Pelatih

Luis Enrique bukanlah nama asing bagi sepak bola Spanyol karena telah mencatatkan banyak prestasi, baik saat menjadi pelatih maupun pemain. Karier kepelatihan Luis Enrique yang paling sukses adalah saat menukangi Barcelona selama tiga tahun dari 2014 hingga 2017.

Dalam 3 musim tersebut, pelatih berusia 52 tahun itu mampu mempersembahkan 9 gelar untuk tim asal Catalan tersebut. Rinciannya, Enrique membawa Barcelona meraih 5 gelar pada musim 2015 yakni Liga Spanyol, Copa del Rey, Liga Champions, Piala Super UEFA dan Piala Dunia Antarklub.

Baca juga : Piala Dunia 2022: Pedri Beri Peringatan Ini Menjelang Duel Maroko vs Spanyol

Kemudian semusim berikutnya pada 2016, Enrique mmbantu Barcelona memenangkan Liga Spanyol dan Copa del Rey. Sementara tahun terakhirnya di Camp Nou, Enrique juga tetap memberi dua gelar perpisahan Copa del Rey dan Piala Super Spanyol.
Pengalaman hebat Enrique diharapkan bisa menular ke Timnas Spanyol yang berlaga di Piala Dunia 2022 dari fase Grup E.

Profil

- Nama lengkap: Luis Enrique Martinez Garcia
- Tanggal lahir: 8 Mei 1970
Tempat lahir: Gijon
- Usia: 52 tahun
- Rata-rata melatih tim: 1,92 tahun
- Lisensi: UEFA Pro
- Formasi Favorit: 4-3-3 menyerang

Karier Kepelatihan

-November 2019 - Desember 2022: Manajer Spanyol, 33 match, rata-rata poin 1,94
-Juli 2018 - Maret 2019: Manajer Spanyol, 6 match, rata-rata poin 2.00
-Juli 2014 - Juni 2017: Manajer Barcelona, 181 match, rata-rata poin 2.41
-Juli 2013 - Juni 2014: Manajer Celta Vigo, 40 match, rata-rata poin 1.30
-Juli 2011 - Mei 2012: Manajer AS Roma, 41 match, rata-rata poin 1.39
-Juli 2018 - Juni 2011: Manajer Akademi Barcelona, 124 match, rata-rata poin 1.75

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sejak ditunjuk kembali menukangi Timnas Spanyol, Luis Enrique mempunyai prestasi yang dapat dikatakan gemilang. Enrique memimpin perjalanan La Furia Roja sampai ke babak Semifinal Euro 2020.

Sebelum mencapai Semifinal Euro 2020, Enrique berhasil melahap 3 pertandingan fase grup E dengan 2 imbang 1 kemenangan. Hasil itu cukup membawa Spanyol lolos ke 16 besar Euro 2020 dengan bertemu Kroasia yang berakhir kemenangan 3-5 lewat babak 2 kali extra time..

Kemudian pada babak Perempat Final Euro 2020, Spanyol mengandaskan perlawanan Swiss melalui adu penalti. Akhirnya laju Timnas Spanyol disingkirkan Italia dengan drama adu penalti. Italia pun mengakhiri Euro 2020 sebagai juara setelah mengalahkan Inggris juga dengan penalti.

Kini Luis Enrique berkeinginan besar membawa Timnas Spanyol hingga Final Piala Dunia 2022 di Qatar.

IDRIS BOUFAKAR

Baca juga : Maroko vs Spanyol di Piala Dunia 2022, Tim Matador Belajar dari Kesalahan Lawan Jepang

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Qatar: Tidak Ada Pembenaran untuk Akhiri Kehadiran Hamas di Doha

10 jam lalu

Ismail Haniyeh REUTERS
Qatar: Tidak Ada Pembenaran untuk Akhiri Kehadiran Hamas di Doha

Qatar menyatakan tetap berkomitmen dalam upaya memediasi gencatan senjata antara Hamas dan Israel.


PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

1 hari lalu

Pemain Paris St Germain Lucas Beraldo melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Lyon pada pertandingan Liga Prancis di Parc des Princes, Paris,  22 April 2024. REUTERS
PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

PSG unggul 11 poin dari tim di bawahnya dengan lima laga tersisa Ligue 1 Prancis yang belum dimainkan musim ini.


Detik-detik Laga Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U-23, Siapa Lolos dari Lubang Jarum?

2 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia. Foto : PSSI
Detik-detik Laga Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U-23, Siapa Lolos dari Lubang Jarum?

Pelatih timnas Yordania-U23 Abdallah Abu Zema menilai timnas Indonesia U-23 Indonesia adalah yang lawan sulit. Siapa keluar sebagai pemenang?


Mengintip Bandara Terbaik Dunia di Doha, Ada Toko Barang Mewah dan Hutan Tropis

2 hari lalu

Suasana perluasan terminal concourse pusat baru di Bandara Internasional Hamad menjelang Piala Dunia 2022 di Doha, Qatar, 10 November 2022. Perluasan terminal baru ini berisikan taman tropis dalam ruangan yang menampilkan lebih dari 300 pohon berbeda dan 25.000 tanaman dari seluruh dunia, serta fitur air yang besar. REUTERS/Hamad I Mohammed
Mengintip Bandara Terbaik Dunia di Doha, Ada Toko Barang Mewah dan Hutan Tropis

Bandara Hamad Doha naik satu tingkat untuk merebut mahkota, menyingkirkan Bandara Changi yang merupakan pemenang 12 kali.


Kata Pelatih Ilidio Vale, Timnas Qatar Pantas Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

4 hari lalu

Pelatih Qatar U-23 Ilidio Vale. Doc. QFA.
Kata Pelatih Ilidio Vale, Timnas Qatar Pantas Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Pelatih Timnas Qatar U-23 Ilidio Vale menyebut para pemainnya pantas lolos ke babak perempat final Piala Asia U-23 2024 usai mengalahkan Yordania.


6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

5 hari lalu

6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

Saat masih aktif bermain, Xabi Alonso pernah ditangani sejumlah pelatih hebat. Siapa saja mereka?


Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

6 hari lalu

Pemain Paris St Germain Kylian Mbappe melakukan selebrasi usai mengalahkan Barcelona pada leg kedua perempat final Liga Champions, 17 April 2024. REUTERS/Juan Medina
Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

Kylian Mbappe mencetak dua gol saat PSG meraih kemenangan comeback atas Barcelona 4-1 di leg kedua untuk memastikan lolos ke semifinal Liga Champions.


Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

7 hari lalu

Pemain Paris St Germain Ousmane Dembele membobol gawang Barcelona yang dikawal Marc-Andre ter Stegen dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Estadi Olimpic Lluis Companys, Barcelona, 17 April 2024. REUTERS/Albert Gea
Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

Ousmane Dembele menyebut salah satu kunci kemenangan PSG atas Barcelona di Liga Champions ini adalah taktik pelatihnya yang sempurna.


PSG Lakukan Comeback Epik atas Barcelona di Liga Champions, Luis Enrique Bicara Perasaan Singkirkan Mantan Klub, Juga Puji Mbappe

7 hari lalu

Pelatih Paris St Germain Luis Enrique. REUTERS/Stephanie Lecocq
PSG Lakukan Comeback Epik atas Barcelona di Liga Champions, Luis Enrique Bicara Perasaan Singkirkan Mantan Klub, Juga Puji Mbappe

PSG berhasil melakukan comeback yang luar biasa di perempat final Liga Champions, dengan menyingkirkan Barcelona. Simak komentar Luis Enrique.


Prediksi Barcelona vs PSG di Liga Champions Leg Kedua: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

7 hari lalu

Kiper Paris St Germain Gianluigi Donnarumma berduel dengan pemain Barcelona Raphinha  dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions di Parc des Princes, Paris, 11 April 2024. REUTERS/Stephanie Lecocq
Prediksi Barcelona vs PSG di Liga Champions Leg Kedua: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Barcelona vs PSG (Paris Saint-Germain) akan tersaji pada leg kedua babak perempat final Liga Champions. Bagaimana H2H dan berita terkini tim?