FIFA Jatuhkan Hukuman Skorsing dan Denda buat 4 Pemain Uruguay, Termasuk Cavani

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Penyerang Uruguay Edison Cavani melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Bolivia dalam pertandingan Grup A Copa America 2021 di Arena Pantanal, Cuiaba, Brasil, 24 Juni 2021. Uruguay kalahkan Bolivia 2-0. REUTERS/Rodolfo Buhrer
Penyerang Uruguay Edison Cavani melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Bolivia dalam pertandingan Grup A Copa America 2021 di Arena Pantanal, Cuiaba, Brasil, 24 Juni 2021. Uruguay kalahkan Bolivia 2-0. REUTERS/Rodolfo Buhrer

TEMPO.CO, Jakarta - Komisi Disiplin (Komdis) FIFA telah menjatuhkan hukuman skorsing untuk empat pemain Timnas Uruguay menyusul insiden yang terjadi di Piala Dunia 2022. Hukuman itu diumumkan FIFA, Kamis.

Keempat pemain yang diskors adalah Jose Maria Gimenez, Fernando Muslera, Edinson Cavani, dan Diego Godin. Mereka mendapat hukuman yang bervariasi.

Gimenez dikenai sanksi larangan bermain dalam empat pertandingan dan denda 20.000 franc Swiss/ Rp 325 juta. Fernando Muslera dihukum empat pertandingan dan denda 20.000 franc Swiss.

Adapun Edinson Cavani dihukum satu pertandingan dan denda 15.000 franc Swiss/ Rp 243 juta. Sedangkan Diego Godin kena sanksi satu pertandingan dan denda 15.000 franc Swiss.

Asosiasi Sepak bola Uruguay juga dijatuhi denda 50.000 franc Swiss dan hukuman penutupan sebagian area stadion untuk pertandingan kandang mereka selanjutnya, karena tingkah laku buruk para penggemar dan tindakan tidak patut dari para pemain.

Uruguay banyak memprotes keputusan wasit saat mereka menang 2-0 atas Ghana, pada pertandingan fase grup terakhir mereka di Qatar, September 2022.

Tiga gol mestinya akan cukup untuk meloloskan Uruguay ke fase 16 besar, namun mereka justru tersingkir secara dramatis. Pesaing Uruguay dari Grup H, Korea Selatan, berhasil lolos ke fase selanjutnya karena unggul selisih gol.

Seusai laga itu, wasit asal Jerman Daniel Siebert diburu-buru para pemain Uruguay setelah pertandingan, sedangkan Cavani kedapatan meninju monitor VAR yang berada di tepi lapangan.

Baca Juga: Manchester City Kalahkan Arsenal 1-0, Lolos ke 16 Besar Piala FA








Hasto PDIP Minta Masyarakat Tak Khawatir Soal Sanksi dari FIFA

1 jam lalu

Sekretaris Jenderal  PDIP Hasto Kristiyanto memberi sambutan dalam acara Senam Sicita Peringatan Harlah PDIP ke 50 di Taman Lapangan Banteng, Jakarta Pusat pada Sabtu, 4 Maret 2023. Foto Tika Ayu
Hasto PDIP Minta Masyarakat Tak Khawatir Soal Sanksi dari FIFA

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto meminta masyarakat tak takut dengan sanksi yang akan diberikan FIFA setelah gagal jadi tuan rumah Piala Dunia U-20.


Piala Dunia U-20 Batal di Indonesia, Hasto PDIP: Olahraga dan Politik Tidak Bisa Dipisahkan Begitu Saja

1 jam lalu

Sekjen Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto. Dok.TEMPO/Ilham Fikri
Piala Dunia U-20 Batal di Indonesia, Hasto PDIP: Olahraga dan Politik Tidak Bisa Dipisahkan Begitu Saja

Hasto menjelaskan pasca-batalnya Piala Dunia U-20 di Indonesia pihaknya mendukung PSSI membangun dan mengembangkan sepak bola nasional.


Penyebab FIFA Batalkan Piala Dunia U-20 2023 Digelar di Indonesia

1 jam lalu

Logo Piala Dunia U-20 2023.
Penyebab FIFA Batalkan Piala Dunia U-20 2023 Digelar di Indonesia

Penyebab FIFA batalkan Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia adalah penolakan kedatangan Timnas Israel, salah satunya oleh Gubernur Bali I Wayan Koster.


3 Partai Politik Ini Angkat Bicara Soal Batalnya Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia

1 jam lalu

Logo Piala Dunia U-20 2023.
3 Partai Politik Ini Angkat Bicara Soal Batalnya Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia

Partai politik ikut angkat bicara soal batalnya Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023


Piala Dunia U-20 di Indonesia Batal, Gubernur Herman Deru Syok, tapi Hormati Keputusan FIFA

1 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir (kedua kiri) berbincang dengan Wakil Ketua Umum PSSI Zainudin Amali (kanan), Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru (kiri),  Wakil Ketua Umum PSSI Ratu Tisha Destria (tengah) dan Direktur Prasarana Strategis Ditjen Cipta Karya Kementerian PUPR Essy Asiah (kedua kanan) saat meninjau lapangan atletik yang diperuntukkan untuk arena latihan Piala Dunia U-20 2023 di Jakabaring Sport City (JSC), Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu 11 Maret 2023. Kunjungan tersebut dalam rangka ingin melihat langsung kesiapan dan perkembangan perbaikan Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring (GSJ) dan empat lapangan latihannya sebagai persiapan Piala Dunia U-20 2023. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Piala Dunia U-20 di Indonesia Batal, Gubernur Herman Deru Syok, tapi Hormati Keputusan FIFA

Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru menghormati keputusan FIFA yang membatalkan penyelenggaraan Piala Dunia U-20 di Indonesia.


Begini Komentar Presiden Jokowi dan Wapres Ma'ruf Amin Soal Pembatalan Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

2 jam lalu

Logo Piala Dunia U-20 2023.
Begini Komentar Presiden Jokowi dan Wapres Ma'ruf Amin Soal Pembatalan Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

Begini komentar Presiden Jokowi dan Wapres Ma'ruf Amin soal pembatalan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.


6 Pernyataan Hasto PDIP Soal Batalnya Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

2 jam lalu

Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto saat ditemui usai Seminar Nasional
6 Pernyataan Hasto PDIP Soal Batalnya Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

PDIP melalui Sekjennya, Hasto Kristiyanto, angkat bicara soal batalnya Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia


Hasto PDIP Bilang Sempat Minta Menlu Pindahkan Venue Pertandingan Israel ke Negara Tetangga

2 jam lalu

Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto di Rapat Koordinasi (Rakor) Kepala/Wakil Kepala Daerah di Sekolah Partai PDIP, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, pada Kamis, 16 Juni 2022. TEMPO/Rahma Dwi Safitri
Hasto PDIP Bilang Sempat Minta Menlu Pindahkan Venue Pertandingan Israel ke Negara Tetangga

PDIP tetap menginginkan Piala Dunia U-20 tetap digelar di Indonesia, namun tanpa ada kehadiran Israel.


Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023, Gibran Ungkap Rencana Lain Erick Thohir untuk Solo

3 jam lalu

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka memberi tanggapan terkait dibatalkannya Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023, di Balai Kota Solo, Kamis, 30 Maret 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023, Gibran Ungkap Rencana Lain Erick Thohir untuk Solo

Gibran mengatakan dia legawa menerima keputusan FIFA yang mencabut status Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.


Pernyataan Presiden Jokowi Usai FIFA Cabut Status Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20

3 jam lalu

Presiden Joko Widodo menyampaikan pernyataan terkait Piala Dunia U-20, di Istana Merdeka, Selasa, 28 Maret 2023. YouTube/Sekretariat Presiden
Pernyataan Presiden Jokowi Usai FIFA Cabut Status Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20

FIFA mencoret Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20. Presiden Jokowi menghormati keputusan tersebut dan tak saling menyalahkan.