Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Arab Saudi Jadi Sponsor Piala Dunia Wanita 2023, FIFA Dikecam

Editor

Sapto Yunus

image-gnews
Kantor FIFA. REUTERS/Arnd Wiegmann/File Photo
Kantor FIFA. REUTERS/Arnd Wiegmann/File Photo
Iklan

TEMPO.CO, JakartaVisit Saudi akan menjadi sponsor resmi Piala Dunia Wanita 2023 yang akan digelar di Australia dan Selandia pada 20 Juli hingga 20 Agustus mendatang. AS melaporkan pada Selasa, 31 Januari 2023, keputusan tersebut telah membuat FIFA mendapat kecaman, terutama menyangkut penerapan hak asasi manusia di Arab Saudi.

Baca Juga: Barcelona Senang Melawan Real Madrid di Semifinal Copa del Rey

Selama Piala Dunia 2022 di Qatar, pemegang hak siar pertandingan dari Amerika Serikat, FOX Sports, menolak menayangkan iklan pro-Qatar sebagai bentuk protes atas perlakuan negara itu terhadap pekerja migran.

Amnesty International terus-menerus melabeli Arab Saudi dengan catatan hak asasi manusia yang “mengerikan”. Perempuan di kerajaan kaya minyak itu baru diizinkan menghadiri pertandingan sepak bola mulai 2018 dan Liga Sepak Bola Wanita Arab Saudi secara resmi dimulai pada 2020.

Selain Visit Saudi, merek-merek seperti VISA dan Commonwealth Band of Australia telah mendaftar sebagai sponsor resmi menjelang Piala Dunia Wanita.

Arab Saudi sedang berupaya menjadi negara terkemuka dalam olahraga, termasuk sepak bola. Meskipun belum diumumkan secara resmi, beredar kabar bahwa Arab Saudi akan membuat tawaran untuk menjadi tuan rumah bersama Piala Dunia 2030 bersama dengan Mesir dan Yunani. Arab Saudi yang akan membayar biaya penawaran tersebut. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk menarik perhatian dunia, Arab Saudi telah menunjuk bintang Paris Saint-Germain (PSG) dan timnas Argentina, Lionel Messi, sebagai duta untuk Dewan Pariwisata Saudi pada Desember lalu. Yang paling baru, klub Liga Pro Saudi yang berbasis di Riyadh, Al Nassr, mendatangkan bintang Portugal Cristiano Ronaldo. 

Kehadiran Ronaldo di negara itu telah meningkatkan minat global terhadap Liga Pro Saudi. Liga menggandeng agen manajemen olahraga IMG untuk menjual hak siar kompetisi menjelang debut Ronaldo di kompetisi. 

Hanya dalam sepekan pertama sejak Ronaldo bergabung dengan Al Nassr, Liga telah mengamankan kesepakatan hak siar dengan mitra termasuk Sport TV di Portugal, Sportitalia di Italia, RMC Sport di Prancis, Cosmote di Yunani, dan Sportdigital Fussball di Jerman/Austria dan Swiss. Seperti dilansir The Athletic, ditetapkannya Visit Saudi sebagai sponsor resmi Piala Dunia Wanita 2023 akan meningkatkan visibilitas dan ketenaran Arab Saudi.

Baca Juga: Indra Sjafri Ditunjuk Jadi Pelatih Timnas Indonesia untuk SEA Games 2023

AS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar Negara Arab yang Prihatin atas Serangan Iran ke Israel

25 menit lalu

Pemandangan menunjukkan drone atau rudal berlomba-lomba mencari sasaran di lokasi yang dirahasiakan di Israel utara, awal 14 April 2024. Menurut IDF tentara Israel pada awal 14 April Iran meluncurkan rudal dari wilayahnya menuju wilayah Negara Israel. IDF menyerukan masyarakat untuk waspada dan bertindak sesuai dengan pedoman Home Front Command. EPA-EFE/ATEF SAFADI
Daftar Negara Arab yang Prihatin atas Serangan Iran ke Israel

Sejumlah negara arab menunjukkan keprihatinan pada Israel saat rudal-rudal Iran menyerang negara tersebut.


Piala Dunia Antarklub 2025 Pakai Format Baru: Ini 24 Tim yang Sudah Lolos, Slot UEFA Sudah Terpenuhi

3 jam lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Piala Dunia Antarklub 2025 Pakai Format Baru: Ini 24 Tim yang Sudah Lolos, Slot UEFA Sudah Terpenuhi

Piala Dunia Antarklub 2025 alias FIFA Club World Cup 2025 akan memakai format baru, diikuti 32 tim. Ini daftar yang sudah lolos.


Arab Saudi Ubah Aturan Masa Berlaku Visa Umrah

15 jam lalu

Ilustrasi haji atau umrah. REUTERS
Arab Saudi Ubah Aturan Masa Berlaku Visa Umrah

Meski sama-sama berlaku tiga bulan, ada perbedaan aturan visa umrah yang lama dengan yang baru.


Survei: 74% Warga Israel Tentang Serangan Balik terhadap Iran

18 jam lalu

Pemandangan menunjukkan drone atau rudal berlomba-lomba mencari sasaran di lokasi yang dirahasiakan di Israel utara, awal 14 April 2024. Menurut IDF tentara Israel pada awal 14 April Iran meluncurkan rudal dari wilayahnya menuju wilayah Negara Israel. IDF menyerukan masyarakat untuk waspada dan bertindak sesuai dengan pedoman Home Front Command. EPA-EFE/ATEF SAFADI
Survei: 74% Warga Israel Tentang Serangan Balik terhadap Iran

Hampir tiga perempat responden survei Universitas Hebrew Israel melihat perlunya mempertimbangkan tuntutan politik dan militer dari sekutu soal konfli


Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

1 hari lalu

Legenda sepak bola Jerman, Bernd Holzenbein. FIFA
Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.


FIFA Jatuhi Sanksi Larangan Transfer Pemain untuk PSM Makassar dan PSS Sleman, Susul Persija Jakarta

1 hari lalu

Penanda kantor FIFA Jakarta terpasang usai peresmian di depan Menara Mandiri II, Jakarta, Jumat 10 November 2023. Federasi sepak bola dunia (FIFA) membangun kantor tetap Asia Hub di Jakarta yang berlokasi di Menara Mandiri II sehingga diharapkan dapat meningkatkan kualitas persepakbolaan Indonesia.  ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
FIFA Jatuhi Sanksi Larangan Transfer Pemain untuk PSM Makassar dan PSS Sleman, Susul Persija Jakarta

PSM Makassar dan PSS Sleman menyusul Persija Jakarta serta empat klub Indonesia lainnya yang terkena hukuman FIFA soal larangan transfer pemain.


Setahun Lalu Kisruh Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Ganjar dan Wayan Koster Menolak

2 hari lalu

Unggahan instagram Diego Michiel soal pembatalan posisi Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 dengan memasang foto Gubernur I Wayan Koster dan Ganjar Pranowo. (Instagram/@diegomichiels24)
Setahun Lalu Kisruh Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Ganjar dan Wayan Koster Menolak

Piala Dunia U-20 2023 gagal dilaksanakan di Indonesia. Pro-kontra terus terjadi hingga akhir Maret 2023, Ganjar dan Wayan Koster di barisan penolak.


Iran Lakukan Serangan Balasan ke Israel, Begini Tanggapan Negara-negara di Kawasan Timur Tengah

2 hari lalu

Iran Lakukan Serangan Balasan ke Israel, Begini Tanggapan Negara-negara di Kawasan Timur Tengah

Serangan balasan Iran ke Israel menuai beragam respons dari negara-negara di dunia, terutama yang berada di kawasan Timur Tengah.


FIFA Rilis Daftar 5 Calon Bintang di Piala Asia U-23 2024, Ada Nama Rizky Ridho

4 hari lalu

FIFA Rilis Daftar 5 Calon Bintang di Piala Asia U-23 2024, Ada Nama Rizky Ridho

FIFA memuji kepemimpinan Rizky Ridho yang diprediksi akan berperan penting dalam performa Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.


Ribuan WNI di Arab Saudi Rayakan Idul Fitri 1445 H di Wisma Indonesia Jeddah

6 hari lalu

Ribuan warga negara Indonesia yang tinggal di Arab Saudi berkumpul untuk merayakan Idul Fitri 1445 Hijriah di Wisma Indonesia Jeddah pada Rabu, 10 April 2024. Acara itu diselenggarakan oleh Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Jeddah. Dok. Kementerian Luar Negeri RI.
Ribuan WNI di Arab Saudi Rayakan Idul Fitri 1445 H di Wisma Indonesia Jeddah

Sekitar 1.525 WNI hadir dari berbagai kalangan, seperti pekerja migran dan pelajar/mahasiswa, menghadiri perayaan Hari Raya Idul Fitri di KJRI Jeddah.