Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Prediksi Real Sociedad vs Real Madrid di Pekan Ke-33 La Liga: Kondisi Terkini Tim, H2H dan Formasi

image-gnews
Para pemain Real Madrid berselebrasi setelah menjebol gawang Real Sociedad dalam laga lanjutan Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Spanyol, 5 Maret 2022. REUTERS/Juan Medina
Para pemain Real Madrid berselebrasi setelah menjebol gawang Real Sociedad dalam laga lanjutan Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Spanyol, 5 Maret 2022. REUTERS/Juan Medina
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Duel Real Sociedad vs Real Madrid akan berlangsung pada pertandingan jornada ke-33 Liga Spanyol 2022-2023 di Stadion Reale Seguros, Rabu, 3 Mei 2023, pada pukul 03.00 WIB. Los Blancos sedang dalam tren positif. Setelah kalah 2-4 dari Girona, Madrid berhasil bangkit dan meraih kemenangan 4-2 atas Almeria pada laga akhir pekan lalu.

Kemenangan membuat Real Madrid tetap berada di peringkat kedua klasemen Liga Spanyol dengan koleksi 68 poin hasil dari 32 pertandingan. Real Madrid berjarak 11 poin dari Barcelona yang memuncaki klasemen denga 79 poin dan hanya unggul 2 poin dari Atletico Madrid yang berada di posisi ketiga.

Sementara itu, Real Sociedad masih bercokol di peringkat keempat klasemen Liga Spanyol dengan torehan 58 poin hasil dari 32 laga yang sudah dijalani. Real Sociedad juga berhasil meraih kemenangan pada pertandingan terakhir mereka ketika bertandang ke markas Osasuna dengan skor 2-0.

Dalam lima pertandingan terakhir, Real Sociedad meraih tiga kemenangan, sekali imbang, dan sekali mengalami kekalahan. Kekalahan terakhir terjadi saat melawan Athletic Bilbao yang berakhir dengan skor 0-2. Real Sociedad kini juga tengah mengincar kemenangan demi menjaga peluang mereka tetap di peringkat empat besar, agar mengamankan zona Liga Champions.

Kondisi Terkini

Di kubu Real Sociedad, hanya Umar Sadiq yang sedang mengalami cedera. Ia tidak bisa tampil melawan Real Madrid. Dengan begitu, Takefusa Kubo akan menjadi andalan lini depan Real Sociedad untuk menghadapi mantan klubnya.

Di kubu Real Madrid, Luka Modric, Ferland Mendy, dan David Alaba harus absen karena mengalami cedera otot. Sementara itu, Vinicius Junior dan Eduardo Camavinga juga mendapat hukuman larangan bermain karena akumulasi kartu kuning.

Perkiraan Formasi

Real Sociedad (4-3-3): Alex Remiro; Andoni Gorosabel, Igor Zubeldia, Robin Le Normand, Aihen Munoz; Mikel Merino, Martin Zubimendi, David Silva; Takefusa Kubo, Alexander Sorloth, Mikel Oyarzabal
Pelatih: Imanol Alguacil

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Real Madrid (4-3-3): Thibaut Courtois; Dani Carvajal, Eder Militao, Antonio Rudiger, Nacho; Federico Valverde, Aurelien Tchouameni, Toni Kroos; Marco Asensio, Karim Benzema, Rodrygo
Pelatih: Carlo Ancelotti

Head to Head 

  • Real Madrid memiliki rekor bagus baru-baru ini melawan Real Sociedad. Mereka telah memenangkan 21 dari 31 pertandingan terakhir yang dimainkan antara kedua tim. Adapun empat kemenangan menjadi milik Real Sociedad.
  • Real Madrid hanya memenangkan tiga dari lima pertandingan terakhir mereka di La Liga dan menderita kekalahan di tangan Villarreal dan Girona selama periode ini.
  • Setelah rentetan dua kekalahan dalam tiga pertandingan di La Liga, Real Sociedad tidak terkalahkan dalam tiga pertandingan terakhir mereka di kompetisi dan hanya kebobolan satu gol.
  • Karim Benzema telah mencetak 17 gol untuk Real Madrid di La Liga musim ini dan hanya tertinggal dua gol dari Robert Lewandowski dari Barcelona dalam perburuan trofi Pichichi.
  • Real Madrid telah menjadi tim paling produktif di La Liga musim ini dan telah mencetak 69 gol dalam 32 pertandingan liga sejauh ini.

5 Pertemuan Terakhir

29/01/2023 - Real Madrid 0-0 Real Sociedad - Liga Spanyol
05/03/2022 - Real Madrid 4-1 Real Sociedad - Liga Spanyol
04/12/2021 - Real Sociedad 0-2 Real Madrid - Liga Spanyol
01/03/2021 - Real Madrid 1-1 Real Sociedad - Liga Spanyol
20/09/2020 - Real Sociedad 0-0 Real Madrid - Liga Spanyol

Prediksi

Real Madrid telah menunjukkan performa apik di La Liga tetapi tim asuhan Carlo Ancelotti tidak cukup konsisten. Karim Benzema dan Vinicius Junior telah menjadi juru gedor mematikan bagi Los Blancos dan akan berusaha membuktikan keberanian mereka lagi minggu ini.

Real Sociedad mungkin bertanding di kandang sendiri dan bisa memberi kejutan dengan modal skuad yang mengesankan. Namun, Real Madrid adalah tim yang lebih baik di atas kertas dan bisa memegang kendali dalam permainan ini. Real Madrid bisa menang setelah pertandingan dan skor yang ketat.

SKOR.ID | SPORTSMOLE

Pilihan Editor: Prediksi Arsenal vs Chelsea di Pekan Ke-34 Liga Inggris: Jadwal, Berita Terkini, H2H, dan Formasi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

3 jam lalu

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

Pertandingan pekan ke-32 La Liga atau Liga Spanyol akan mempertemukan dua tim raksasa, Real Madrid vs Barcelona, dalam laga bertajuk El Clasico.


Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Pekan Ke-32 Liga 1 Sabtu Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

4 jam lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol. TEMPO/Prima Mulia
Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Pekan Ke-32 Liga 1 Sabtu Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Jadwal Persib Bandung vs Persebaya Surabaya akan hadir pada pekan ke-32 Liga 1 hari ini. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

5 jam lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Barcelona dalam pertandingan final Piala Super Spanyol di Stadion Al-Awwal, Riyadh, Arab Saudi, 14 Januari 2024. REUTERS/Juan Medina
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol pekan ke-32 pada akhir minggu ini akan menampilkan laga besar: El Clasico antara Real Madrid dan Barcelona.


Daniele De Rossi: AS Roma Terinspirasi Real Madrid saat Singkirkan AC Milan di Liga Europa

16 jam lalu

Pemain AS Roma Gianluca Mancini melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang AC Milan dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Eropa di  San Siro, Milan, 12 April 2024. Gol tunggal Mancini bawa AS Roma kalahkan AC Milan. REUTERS/Claudia Greco
Daniele De Rossi: AS Roma Terinspirasi Real Madrid saat Singkirkan AC Milan di Liga Europa

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi menyebut ada andil Real Madrid dalam kemenangan 2-1 AS Roma atas AC Milan di leg kedua perempat final Liga Europa.


Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

1 hari lalu

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menangkap tendangan pemain Manchester City Bernardo Silva saat adu penalti dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024.  REUTERS/Molly Darlington
Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menggagalkan tendangan dua pemain Manchester City dalam adu penalti untuk membantu tim lolos semifinal Liga Champions.


Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

1 hari lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

Empat klub telah berhasil meraih tiket ke semifinal Liga Champions 2023-2024. Bagaimana peluang setiap tim?


Ucapan Syukur Bek Real Madrid Antonio Rudiger setelah Kalahkan Manchester City di Liga Champions: Allahu Akbar, Yes!

1 hari lalu

Pemain Real Madri Antonio Rudiger melakukan selebrasi usai menjadi penentu kemenangan atas Manchester City pada pertandingan leg kedua perempat final di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024. REUTERS/Molly Darlington
Ucapan Syukur Bek Real Madrid Antonio Rudiger setelah Kalahkan Manchester City di Liga Champions: Allahu Akbar, Yes!

Bek tengah Real Madrid Antonio Rudiger menjadi penentu kemenangan timnya dalam adu penalti saat singkirkan Manchester City di Liga Champions.


Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Champions 2023/2024

2 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Champions 2023/2024

Rangkaian pertandingan babak perempat final Liga Champions telah berakhir. Simak daftar tim yang lolos dan jadwal semifinal.


Real Madrid Kalahkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Puji Sikap Guardiola

2 hari lalu

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. | REUTERS/Isabel Infantes
Real Madrid Kalahkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Puji Sikap Guardiola

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023/24 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City. Simak komentar Carlo Ancelotti.


Manchester City Dihentikan Real Madrid di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Pep Guardiola?

2 hari lalu

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. | REUTERS/Isabel Infantes
Manchester City Dihentikan Real Madrid di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Pep Guardiola?

Manchester City gagal mempertahankan gelar Liga Champions. Tim asuhan Pep Guardiola ini kandas di babak perempat final, disingkirkan Real Madrid.