Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PSSI Jalin Kerja Sama dengan Asosiasi Sepak Bola Jepang, Erick Thohir Sebut Ada Empat Poin Penting

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat menyampaikan kata sambutan di VIP Barat Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat, 19 Mei 2023. TEMPO/Randy
Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat menyampaikan kata sambutan di VIP Barat Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat, 19 Mei 2023. TEMPO/Randy
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPSSI secara resmi telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Asosiasi Sepak Bola Jepang (JFA) pada Senin, 22 Mei 2023. Ada empat hal yang jadi fokus dalam kerja sama tersebut, yakni pembangunan tim nasional putri, benchmarking tim nasional dan liga, serta perwasitan.

Ketua Umum PSSI Erick Thohir sebagai perwakilan federasi didampingi Wakil Ketua Umum PSSI Zaenudin Amali dan Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Vivin Cahyani.

Erick yang juga menjabat juga sebagai Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) itu berharap kolaborasi ini dapat berdampak positif untuk sepak bola Indonesia.

"Pertama kami akan fokus kerja sama dengan Jepang untuk pembangunan tim nasional putri. Jepang itu punya track record bagaimana tim nasional putrinya itu juara di U-16, U-20, dan pernah juara dunia," ujar dia dalam sesi konferensi pers, Senin, 22 Mei 2023.

"Jadi ini sesuatu yang kami mau dorong, dan saya sudah minta juga kalau ada pelatih dari Jepang yang bisa kerja sama dan bisa untuk tim putri," kata Erick menambahkan.

Mantan Presiden Inter Milan itu mengatakan benchmarking liga menjadi salah satu kerja sama yang penting mengingat perkembangan Liga Jepang (J-League) dan kontribusi kompetisi untuk tim nasional. Begitu juga soal perwasitan yang diharapkan bisa  meningkatkan kualitas wasit Indonesia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Selain itu kami juga akan mendorong kerja sama untuk benchmarking manajemen tim nasional dan liga. Itu penting sekali bagaimana kita lihat J-League terus meningkat performance-nya dan kontribusi ke tim nasional," tuturnya.

"Yang paling penting juga wasit kita akan memakai pimpinan wasit dari Jepang, kami akan tunggu nama-namanya," ucap Erick.

Selain Jepang, sebelumnya Erick juga mengungkapkan PSSI akan bekerja sama dengan Federasi Sepak Bola Australia (FFA) untuk peningkatan sport science di Indonesia. 

"Dengan kelasnya Australia yang cukup tinggi, kami ingin melihat apa yang namanya teknologi olahraga, dan Pak Zainudin mengingatkan salah satu yang terbaik ada di sana dan kami juga ingin belajar sport science," kata Ketua Umum PSSI saat ditemui di sela-sela agenda Sarasehan Asprov pada Minggu, 19 Maret 2023.

Pilihan Editor: Timnas Argentina Umumkan akan Melawan Timnas Indonesia pada FIFA Matchday 19 Juni

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Cerita Fans Gagal War Tiket Timnas Indonesia vs Argentina di Hari Pertama Penjualan

1 jam lalu

Situs penjualan tiket.com untuk penjualan tiket timnas Indonesia.
Cerita Fans Gagal War Tiket Timnas Indonesia vs Argentina di Hari Pertama Penjualan

Tempo mewawancarai dua pecinta sepak bola Indonesia yang gagal mendapat tiket timnas Indonesia vs Argentina pada hari pertama penjualan, Senin.


Erick Thohir Jelaskan Alasan Usulan PMN 2024 Naik Jadi Rp 57,96 Triliun

1 jam lalu

Menteri BUMN Erick Thohir memberikan keterangan pers saat peluncuran Lokananta Solo, Jawa Tengah, Sabtu malam, 3 Juni 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Erick Thohir Jelaskan Alasan Usulan PMN 2024 Naik Jadi Rp 57,96 Triliun

Menteri Badan Usaha Milik Negara atau BUMN Erick Thohir menjelaskan mengapa usulan penyertaan modal negara atau PMN tunai bagi BUMN naik menjadi Rp 57,96 triliun. Bagaimana rinciannya?


Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia vs Argentina, Sudah Bisa Dibeli Hari Ini

1 jam lalu

Situs penjualan tiket.com untuk penjualan tiket timnas Indonesia.
Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia vs Argentina, Sudah Bisa Dibeli Hari Ini

Penjualan tiket pertandingan sepak bola antara Timnas Indonesia Vs Argentina sudah mulai dibuka hari ini, Senin, 5 Juni 2022.


Shin Tae-yong Pernah Kalahkan Argentina pada 2017, Bagaimana Peluangnya Kali ini?

1 jam lalu

Pelatih Timnas U-20 Indonesia Shin Tae Yong menyampaikan konferensi pers jelang Piala Asia U-20 di Stadion Milliy, Tashkent, Uzbekistan, Selasa, 28 Februari 2023. Timnas U-20 Indonesia yang berada di Grup A akan menjalani pertandingan perdananya melawan Timnas Irak pada Rabu 1 Maret 2023 di Stadion Lokomotiv, Tashkent, Uzbekistan. ANTARA/Sigid Kurniawan
Shin Tae-yong Pernah Kalahkan Argentina pada 2017, Bagaimana Peluangnya Kali ini?

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memiliki rekor bagus melawan Argentina kala masih bersama Korea Selatan. Berikut kilas baliknya.


Erick Thohir Minta PNM Rp 3 Triliun untuk INKA, Apa Sebabnya?

2 jam lalu

PT INKA mulai melakukan pengiriman 133 unit gerbong barang pesanan dari Selandia baru. Pengiriman ini merupakan gelombang pertama dari total 262 unit
Erick Thohir Minta PNM Rp 3 Triliun untuk INKA, Apa Sebabnya?

Menteri BUMN Erick Thohir meminta penyertaan modal negara atau PMN sebesar Rp 3 triliun untuk PT Industri Kereta Api atau INKA.


Tiket Timnas Indonesia vs Argentina Mulai Dijual Hari Ini, Langsung Ludes Tak Sampai 20 Menit

3 jam lalu

Situs penjualan tiket.com untuk penjualan tiket timnas Indonesia.
Tiket Timnas Indonesia vs Argentina Mulai Dijual Hari Ini, Langsung Ludes Tak Sampai 20 Menit

Penjualan tiket timnas Indonesia vs Argentina hari ini khusus untuk nasabah bank BRI, berikutnya untuk umum Selasa dan Rabu, 6-7 Juni 2023.


Bahas Impor KRL Bekas dengan DPR, Erick Thohir: Peningkatan Penumpang Melampaui Prediksi

3 jam lalu

Sejumlah penumpang menggunakan kereta rel listrik (KRL) di Stasiun Bekasi, Senin, 23 Mei 2022. KAI Commuter mengumumkan rencana pelaksanaan Switch Over (SO)-5 Stasiun Manggarai mulai 28 Mei 2022. VP Corporate Secretary KAI Commuter, Anne Purba, menjelaskan perubahan juga dilakukan untuk naik-turun dan transit pengguna KRL di Stasiun Manggarai. Dalam SO-5, perjalanan KRL Lintas Bogor hanya melayani relasi Bogor/Depok/Nambo - Jakarta Kota PP via Stasiun Manggarai. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Bahas Impor KRL Bekas dengan DPR, Erick Thohir: Peningkatan Penumpang Melampaui Prediksi

Menteri BUMN Erick Thohir dan DPR membahas rencana impor KRL bekas.


Terkini: Penjualan Tiket Timnas Indonesia vs Argentina Dibuka, Pemerintah Dinilai Tidak Jujur soal Ekspor Pasir Laut

4 jam lalu

Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Argentina Dijual 5-7 Juni, PSSI Hanya Sediakan 60 Ribu Kursi
Terkini: Penjualan Tiket Timnas Indonesia vs Argentina Dibuka, Pemerintah Dinilai Tidak Jujur soal Ekspor Pasir Laut

Nasabah BRI atau PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. atau BRI bisa membeli tiket Timnas Indonesia melawan Argentina pada BRI Presale Day hari ini.


Harapan Erick Thohir setelah Revitalisasi Lokananta: Kita Harus Menjaga Budaya

5 jam lalu

Menteri BUMN Erick Thohir didampingi Wakil Wali Kota Solo Teguh Prakosa (kanan) bersama sejumlah musisi saat menghadiri Pembukaan Lokananta di Solo, Jawa Tengah, Sabtu, 3 Juni 2023. Studio rekaman pertama di Indonesia Lokananta kembali dibuka usai direvitalisasi selama enam bulan yang ditandai dengan acara Festival Lokananta. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha
Harapan Erick Thohir setelah Revitalisasi Lokananta: Kita Harus Menjaga Budaya

Erick Thohir berharap revitalisasi lokananta dapat membuat Indonesia menjadi negara yang berkebudayaan.


Hari Ini, Penjualan Tiket Timnas Indonesia Vs Argentina Khusus Nasabah Bank BRI mulai Rp 600 Ribu hingga Rp 4 Juta

6 jam lalu

Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Argentina Dijual 5-7 Juni, PSSI Hanya Sediakan 60 Ribu Kursi
Hari Ini, Penjualan Tiket Timnas Indonesia Vs Argentina Khusus Nasabah Bank BRI mulai Rp 600 Ribu hingga Rp 4 Juta

Tiket Tim Nasional atau Timnas Indonesia vs Argentina khusus untuk nasabah Bank BRI mulai dijual pada siang hari ini Senin, 5 Juni 2023.