Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kualifikasi Piala Asia U-20 2025: Timnas U-19 Indonesia di Grup F Bersama Yaman, Timor Leste, dan Maladewa

Reporter

image-gnews
Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri (tengah) memberikan instruksi kepada para pemain Timnas U-20 Indonesia saat mengikuti pemusatan latihan di Lapangan A, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat, 3 Mei 2024. Timnas U-20 Indonesia melakukan pemusatan latihan hingga 31 Mei 2024 di Jakarta guna mempersiapkan Piala AFF U-19 2024 serta kualifikasi Piala Asia U-20 2025. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri (tengah) memberikan instruksi kepada para pemain Timnas U-20 Indonesia saat mengikuti pemusatan latihan di Lapangan A, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat, 3 Mei 2024. Timnas U-20 Indonesia melakukan pemusatan latihan hingga 31 Mei 2024 di Jakarta guna mempersiapkan Piala AFF U-19 2024 serta kualifikasi Piala Asia U-20 2025. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Timnas U-19 Indonesia berada di grup F kualifikasi Piala Asia U-20 2025 China. Proses pengundian digelar di AFC House, Kuala Lumpur, Malaysia, Kamis siang waktu setempat, 13 Juni 2024.

Dikutip dari laman resmi AFC, Kamis, Grup F dihuni oleh Indonesia (pot 1) akan menjadi tuan rumah, Yaman (pot 2), Timor Leste (pot 3) serta Maladewa (pot 4). Pertandingan babak kualifikasi akan berlangsung pada 21-29 September mendatang.

Untuk bisa lolos ke putaran final turnamen ini, skuad asuhan Indra Sjafri harus bisa finis sebagai juara grup atau menjadi lima tim peringkat kedua terbaik.

Secara keseluruhan, kualifikasi Piala Asia U-20 2025 ini diikuti oleh 45 negara. Semua peserta dibagi menjadi 10 grup dengan lima grup berisi empat negara dan lima grup lainnya berisi lima negara.

Grup A dihuni oleh lima negara yaitu Vietnam yang bertindak sebagai tuan rumah, Suriah, Bangladesh, Bhutan dan Guam, sedangkan Grup B diisi Uzbekistan, Bahrain, Chinese Taipei sebagai tuan rumah, Kamboja dan Nepal.

Selanjutnya di Grup C terdapat negara Korea Selatan, Lebanon, Uni Emirat Arab, Kuwait sebagai tuan rumah dan Kepulauan Mariana Utara, sementara itu Grup D diisi Arab Saudi yang menjadi tuan rumah, Australia, Palestina, Afghanistan dan Macau.

Tajikistan sebagai tuan rumah, Oman, Malaysia, Sri Lanka dan Korea Utara tergabung di Grup E, sedangkan Grup G diisi Iran, Mongolia, India dan Laos yang menjadi tuan rumah.

Selanjutnya, di Grup H, ada Irak, Thailand yang bertindak sebagai tuan rumah, Filipina dan Brunei Darussalam. Sedangkan Grup I diisi oleh Jepang, Kyrgyzstan menjadi tuan rumah, Myanmar serta Turkmenistan. Grup J disii Yordania, Qatar sebagai tuan rumah, Singapura dan Hong Kong.

Jadwal putaran final Piala Asia U-20 2025 dijadwalkan akan digelar di China pada 6 hingga 23 Februari 2025 mendatang.

 
Berikut hasil drawing Kualifikasi Piala Asia U-20 2025:

Grup A: Vietnam (H), Suriah, Bangladesh, Bhutan, Guam.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Grup B: Uzbekistan, Bahrain, Chinese Taipei (H), Kamboja, Nepal.

Grup C: Korea Selatan, Lebanon, Uni Emirat Arab, Kuwait (H), Kepulauan Mariana Utara.

Grup D: Australia, Arab Saudi (H), Palestina, Afghanistan, Macau.

Grup E: Tajikistan (H), Oman, Malaysia, Sri Lanka, Korea Utara.

Grup F: Indonesia (H), Yaman, Timor Leste, Maladewa.

Grup G: Iran, Mongolia, India, Laos (H)

Grup H: Irak, Thailand (H), Filipina, Brunei Darussalam.

Grup I: Japan, Kyrgyzstan (H), Myanmar, Turkmenistan.

Group J: Yordania, Qatar (H), Singapura, Hong Kong.

Pilihan Editor: Hasil Undian Kualifikasi Piala Asia U-17 2025: Indonesia di Grup G Bersama Australia, Kuwait, dan Kepulauan Mariana Utara

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


USAID Intensifkan Dukungan Pemberantasan Polio di Indonesia

59 menit lalu

Petugas memberikan vaksinasi polio terhadap anak saat Hari Bebas Kendaraan Car Free Day, Dukuh Atas, Jakarta, Minggu, 15 September 2024.Puskesmas Setia Budi melakukan jemput bola atau turun langsung memberikan vaksin polio tipe dua kepada masyarakat selama Car Free Day (CFD) untuk mencegah penyebaran virus polio yang dapat menyebabkan kelumpuhan permanen, terutama pada anak-anak yang belum menerima imunisasi lengkap. Sebelumnya, Pemda DKI Jakarta sejak 23 Juli 2024 mengadakan vaksinasi polio putaran kedua. TEMPO/Ilham Balindra
USAID Intensifkan Dukungan Pemberantasan Polio di Indonesia

USAID memperkuat dukungannya untuk memerangi wabah polio di Aceh, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Papua Pegunungan, dan Papua Tengah.


Preview Timnas U-20 Indonesia vs Yaman di Laga Terakhir Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

1 jam lalu

Pemain Timnas U-20 Indonesia dalam laga kedua grup F kualifikasi Piala Asia U-20 2025, Jumat, 27 September 2024. TEMPO/M.Taufan Rengganis
Preview Timnas U-20 Indonesia vs Yaman di Laga Terakhir Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

Timnas U-20 Indonesia bakal menjalani laga penentuan juara Grup F saat menghadapi Yaman pada Kualifikasi Piala Asia U-20 2025.


Profil Timnas Yaman, Lawan Terakhir Timnas U-20 Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

3 jam lalu

Sejumlah pesepak bola Timnas Yaman U-20 mengikuti sesi latihan resmi di Lapangan ABC Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa, 24 September 2024. Latihan tersebut jelang laga di Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 yang berlangsung pada 25-29 September di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Profil Timnas Yaman, Lawan Terakhir Timnas U-20 Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

Pertandingan Timnas U-20 Indonesia vs Yaman akan tersaji pada laga terakhir Grup F Kualifikasi Piala Asia U-2025.


Jadwal Timnas U-20 Indonesia vs Yaman di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025: Simak Posisi Klasemen dan Skenario untuk Lolos

11 jam lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-20 Jens Raven berebut bola dengan pesepak bola  Timor Leste U-20 dalam pertandingan fase Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat, 27 September 2024. Timnas Indonesia U-20 berhasil memenangkan pertandingan melawan Timnas Timor Leste U-20 dengan skor 3-1. TEMPO/M Taufan Rengganis
Jadwal Timnas U-20 Indonesia vs Yaman di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025: Simak Posisi Klasemen dan Skenario untuk Lolos

Timnas U-20 Indonesia akan menghadapi Yaman dalam laga terakhir Grup F kualifikasi Piala Asia U-20 2025. Simak jadwal, klasemen, dan skenarionya.


Jens Raven Berpeluang Latih Tim di Indonesia Usai Dapat Lisensi Kepelatihan UEFA Youth B

11 jam lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-20 Jens Raven berebut bola dengan pesepak bola  Timor Leste U-20 dalam pertandingan fase Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat, 27 September 2024. Timnas Indonesia U-20 berhasil memenangkan pertandingan melawan Timnas Timor Leste U-20 dengan skor 3-1. TEMPO/M Taufan Rengganis
Jens Raven Berpeluang Latih Tim di Indonesia Usai Dapat Lisensi Kepelatihan UEFA Youth B

Bjorn Raven menyebut anaknya, Jens Raven, memiliki peluang untuk melatih tim di Liga Indonesia pada masa depan.


Pelatih Timor Leste Anggap Timnas U-20 Indonesia dan Yaman Punya Kesamaan Karakter Bermain

12 jam lalu

Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri dan penyerang Muhammad Ragil dalam sesi jumpa pers usai laga kualifikasi Piala Asia U-20 2025 melawan Timor Leste di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat, 27 September 2024. TEMPO/Randy
Pelatih Timor Leste Anggap Timnas U-20 Indonesia dan Yaman Punya Kesamaan Karakter Bermain

Pelatih Timor Leste Gopal Krishnan menilai Timnas U-20 Indonesia dan Yaman adalah dua tim dengan karakter yang sama. Apa itu?


Timnas Indonesia U-20 dan Yaman Berebut Posisi Juara Grup, Indra Sjafri Sudah Kantongi Kekuatan Lawan

16 jam lalu

Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri dalam sesi jumpa pers usai laga kualifikasi Piala Asia U-20 2025 melawan Timor Leste di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat, 27 September 2024. TEMPO/Randy
Timnas Indonesia U-20 dan Yaman Berebut Posisi Juara Grup, Indra Sjafri Sudah Kantongi Kekuatan Lawan

Pelatih Timnas Indonesia U-20 Indra Sjafri mengatakan timnya sudah mempelajari gaya bermain Yaman U-20 menjelang pertemuan kedua tim, Minggu.


Klasemen Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025: Timnas Indonesia U-20 Tetap Teratas usai Kalahkan Timor Leste

16 jam lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-20 Jens Raven mencetak gol ke gawang Timor Leste U-20 dalam pertandingan fase Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat, 27 September 2024. Timnas Indonesia U-20 berhasil memenangkan pertandingan melawan Timnas Timor Leste U-20 dengan skor 3-1. TEMPO/M Taufan Rengganis
Klasemen Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025: Timnas Indonesia U-20 Tetap Teratas usai Kalahkan Timor Leste

Timnas Indonesia U-20 memuncaki klasemen sementara Grup F kualifikasi Piala Asia U-20 2025 setelah menang 3-1 atas Timor Leste.


Indra Sjafri Fokus Pemulihan Pemain Timnas U-20 Indonesia Menjelang Laga Lawan Yaman

21 jam lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-20 Jens Raven berebut bola dengan pesepak bola  Timor Leste U-20 dalam pertandingan fase Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat, 27 September 2024. Timnas Indonesia U-20 berhasil memenangkan pertandingan melawan Timnas Timor Leste U-20 dengan skor 3-1. TEMPO/M Taufan Rengganis
Indra Sjafri Fokus Pemulihan Pemain Timnas U-20 Indonesia Menjelang Laga Lawan Yaman

Timnas U-20 Indonesia akan menghadapi Yaman dalam laga terakhir grup F kualifikasi Piala Asia U-20 2025 untuk penentuan juara grup.


Timnas U-20 Indonesia Hajar Timor Leste 3-1, Indra Sjafri Akui Performa Garuda Nusantara Menurun di Babak Kedua

22 jam lalu

Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri dalam sesi jumpa pers usai laga kualifikasi Piala Asia U-20 2025 melawan Timor Leste di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat, 27 September 2024. TEMPO/Randy
Timnas U-20 Indonesia Hajar Timor Leste 3-1, Indra Sjafri Akui Performa Garuda Nusantara Menurun di Babak Kedua

Pelatih Indra Sjafri menyoroti penampilan Timnas U-20 Indonesia yang tidak maksimal melawan Timor Leste pada babak kedua.