Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cassano Cedera, Inter Krisis Penyerang  

image-gnews
Pemain Inter Milan Antonio Cassano saat mengontrol bola dalam laga di Liga Seria A saat menghadapi tuan rumah AC Milan di stadion San Siro di Milan, Italia, 7-10, 2012. REUTERS/Stefano Rellandini
Pemain Inter Milan Antonio Cassano saat mengontrol bola dalam laga di Liga Seria A saat menghadapi tuan rumah AC Milan di stadion San Siro di Milan, Italia, 7-10, 2012. REUTERS/Stefano Rellandini
Iklan

TEMPO.CO, Milan - Internazionale Milan harus kembali kehilangan penyerangnya. Antonio Cassano menyusul dua rekannya, Diego Milito dan Rodrigo Palacio, yang lebih dulu masuk ke ruang perawatan. Cassano mengalami cedera hamstring setelah bermain dalam pertandingan melawan Atalanta di Stadion Giuseppe Meazza, Senin, 8 April 2013.

Cassano ditarik keluar pada menit ke-32, setelah mengerang kesakitan pada bagian paha kanannya. Cedera Cassano terjadi ketika ia berusaha melakukan backheel, namun mantan pemain AS Roma dan Real Madrid itu justru mendapatkan cedera. Meski sempat mendapat perawatan dan kembali ke lapangan, Cassano ternyata tak sanggup untuk melanjutkan pertandingan. Ia akhirnya digantikan Ricardo Alvarez.

“Pemeriksaan Antonio Cassano, menyusul cedera yang dialami pada paruh pertama laga Inter-Atalanta, menunjukkan bahwa dia menderita cedera hamstring miotendinea tingkat kedua,” demikian pernyataan Inter di situs resmi klub, Inter.it.

Cedera semacam itu biasanya membutuhkan waktu pemulihan minimal satu bulan. Cassano bisa saja menyelesaikan musim 2012/2013 lebih cepat. Liga Italia Seri A sendiri akan selesai pada 19 Mei mendatang. Meski masih memiliki peluang untuk tampil pada pekan-pekan terakhir, Cassano bisa saja membutuhkan waktu pemulihan yang lebih lama.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelumnya, Inter sudah harus kehilangan Milito sampai akhir musim karena cedera lutut. Sedangkan Palacio, yang mengalami masalah pada otot, diprediksi baru bisa tampil kembali pada akhir April. Kini Inter tinggal menyisakan Tomasso Rocchi di barisan penyerang.

INTER.IT | FOOTBALL-ITALIA | ANTONIUS WISHNU

Berita terpopuler:
Lawan City, Rooney: MU Tak Boleh Kalah

Selesaikan Hutang, PSSI Bentuk Tim Khusus

Ubah Nama Tempat Latihan, MU Raih Rp 224 M

Pemain Persebaya 1927 Diminta Tidak Bubar

Lawan Bayern, Lippi: Juve Bakal Membuktikan Diri

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bursa Transfer Liga Italia: AC Milan Mau Jual 3 Pemain yang Dipinjamkan, Termasuk Daniel Maldini dan Saelemaekers

4 hari lalu

Pemain AC Milan, Daniel Maldini. REUTERS/Daniele Mascolo
Bursa Transfer Liga Italia: AC Milan Mau Jual 3 Pemain yang Dipinjamkan, Termasuk Daniel Maldini dan Saelemaekers

AC Milan sudah bersiap menghadapi bursa transfer musim panas yang penting. Mereka ingin menjual tiga pemain yang sedang dipinjamkan.


Bursa Transfer Liga Italia: Negosiasi Perpanjang Kontrak Mike Maignan Alot, AC Milan Siapkan Skenario Alternatif

4 hari lalu

Mike Maignan. REUTERS
Bursa Transfer Liga Italia: Negosiasi Perpanjang Kontrak Mike Maignan Alot, AC Milan Siapkan Skenario Alternatif

Klub Liga Italia AC Milan dikabarkan siap untuk mencari pengganti kiper Mike Maignan andai tak terjalin kesepakatan perpanjangan kontrak.


Rumor Bursa Transfer: AC Milan Incar Penyerang Sevilla Youssef En-Nesyri

7 hari lalu

Pemain Sevilla, Youssef En-Nesyri (Kiri).. REUTERS/Massimo Pinca
Rumor Bursa Transfer: AC Milan Incar Penyerang Sevilla Youssef En-Nesyri

Klub Liga Italia AC Milan dikabarkan siap mengajukan tawaran untuk penyerang Sevilla Youssef En-Nesyri pada bursa transfer musim panas mendatang.


Performa Juventus Menurun, Bagaimana Nasib Massimiliano Allegri?

9 hari lalu

Massimiliano Allegri. REUTERS
Performa Juventus Menurun, Bagaimana Nasib Massimiliano Allegri?

Posisi Massimiliano Allegri jadi sorotan setelah performa Juventus mengalami penurunan pada kompetisi Liga Italia musim ini.


Rumor Bursa Transfer: AC Milan Berusaha Perpanjang Kontrak Theo Hernandez yang Diincar Bayern Munchen

9 hari lalu

Pemain AC Milan, Theo Hernandez. REUTERS/Daniele Mascolo
Rumor Bursa Transfer: AC Milan Berusaha Perpanjang Kontrak Theo Hernandez yang Diincar Bayern Munchen

Klub Liga Italia AC Milan dilaporkan sedang berusaha untuk memperpanjang kontrak bek sayap Theo Hernandez.


Skenario Inter Milan Bisa Rebut Gelar Juara Liga Italia Lebih Cepat Musim Ini

10 hari lalu

Pemain Inter Milan Kristjan Asllani melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang dalam pertandingan Liga Italia Serie A di San Siro, Milan, 5 Maret 2024. Inter Milan menang 2-1 atas Genoa sekaligus mengokohkan posisinya di puncak klasemen sementara Serie A. REUTERS/Daniele Mascolo
Skenario Inter Milan Bisa Rebut Gelar Juara Liga Italia Lebih Cepat Musim Ini

Inter Milan hanya membutuhkan empat kemenangan untuk meraih trofi Liga italia 2023-2024.


Pemain Inter Milan Francesco Acerbi Dicoret dari Timnas Italia karena Dugaan Sikap Rasis

10 hari lalu

Pemain Inter Milan Francesco Acerbi. REUTERS/Daniele Mascolo
Pemain Inter Milan Francesco Acerbi Dicoret dari Timnas Italia karena Dugaan Sikap Rasis

Francesco Acerbi dicoret dari daftar skuad Timnas Italia menjelang dua laga persahabatan melawan Venezuela dan Ekuador karena sikap rasis.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus Seri, AC Milan dan AS Roma Menang

11 hari lalu

Logo Serie A Liga Italia. (Antara)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus Seri, AC Milan dan AS Roma Menang

Hasil Liga Italia pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus tertahan, sedangkan AC Milan dan AS Roma menang.


Hasil dan Klasemen Liga Italia Pekan Ke-29: Juventus Ditahan Genoa 0-0, Dusan Vlahovic Kena Kartu Merah

11 hari lalu

Pemain Juventus, Dusan Vlahovic. REUTERS/Massimo Pinca
Hasil dan Klasemen Liga Italia Pekan Ke-29: Juventus Ditahan Genoa 0-0, Dusan Vlahovic Kena Kartu Merah

Juventus semakin tertinggal dalam perburuan gelar juara Serie A Liga Italia setelah ditahan imbang 0-0 di kandang sendiri oleh Genoa.


Jadwal Liga Italia Pekan Ke-29: Ada Laga Besar Inter Milan vs Napoli, Juventus vs Genoa

13 hari lalu

Logo Serie A Liga Italia. (Antara)
Jadwal Liga Italia Pekan Ke-29: Ada Laga Besar Inter Milan vs Napoli, Juventus vs Genoa

Pertandingan besar antara Inter Milan vs Napoli akan tersaji pada pekan ke-29 Liga Italia 2023-2024 di Stadion Giuseppe Meazza.