Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Curva Sud Olimpico Ditutup Untuk Sementara

image-gnews
Michael Bradley (kanan) dan Erik Lamela. REUTERS/Giampiero Sposito
Michael Bradley (kanan) dan Erik Lamela. REUTERS/Giampiero Sposito
Iklan

TEMPO.CO, Roma-Curva Sud bagian selatan Stadio Olimpico, Roma, ditutup untuk beberapa pertandingan Serie A dan Internasional setelah fans mengabaikan peringatan terhadap aksi nyanyian berbau rasis yang ditujukan kepada pemain AC Milan, Mario Balotelli pada pertandingan Serie A, Senin 13 Mei 2013. Akibat ulah fansnya itu, klub Ibu Kota ini harus membayar denda senilai 50ribu euro atau sekitar Rp 627 juta.

Komisi disiplin Lega Calcio juga memperingatkan Roma untuk mengambil tindakan terhadap terulangnya kejadian ini. Akan tetapi, pada pertandingan melawan Napoli, Senin 20 Mei 2013, nyanyian rasis itu terulang kembali oleh para fans. Padahal sebelumnya, saat kick-off kedua tim menggunakan t-shirt bertuliskan anti rasis. Nyanyian rasis itu kembali ditujukan untuk Balotelli, meski pada pertandingan itu Roma bertanding melawan Napoli.

“Tak lama setelah babak kedua baru berjalan, fans Roma yang menempati area Curva Sud meneriaki nyanyian berbau rasis,” kata seorang sumber melalui situs resmi legaseriea.it, dan dikutip Fox Sport Asia, Selasa 21 Mei 2013. “Nyanyian itu bersifat diskriminasi ras terhadap pemain klub lain.”

Situs resmi Serie A juga mengatakan akibat ulah para fans Roma, Curva Sud ditutup untuk beberapa pertandingan. “Roma dikenakan sanksi dan Curva Sud ditutup untuk para fans.” Curva Sud dapat menampung sebanyak 8.486 orang. Biasanya ditempati oleh fans die hard AS Roma.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

FOX SPORTS ASIA| REZA ADITYA RAMADHAN

Topik Terhangat
Kisruh Kartu Jakarta Sehat| Menkeu Baru| PKS Vs KPK| Vitalia Sesha |Ahmad Fathanah
Berita Lainnya
Wapres Barcelona: Mourinho Itu Momok bagi Spanyol
Messi Menyiapkan Misi Barca di Musim Depan
Gerrard Optimistis dengan Liverpool Musim Depan
Villas-Boas Tarik Kembali Pemain Pinjamannya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

3 hari lalu

Pesepak bola Timnas U-20 Indonesia Figo Dennis Saputrananto (depan) melakukan tendangan pinalti ke gawang Timnas U-20 China dalam pertandingan persahabatan internasional di Stadion Madya, Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Jumat 22 Maret 2024. Pertandingan berakhir imbang dengan skor 1-1. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

Timnas U-20 Indonesia akan kembali menjajal kekuatannya dengan melawan Cina U-20 pada pertandingan uji coba internasional, Senin malam, 25 Maret 2024.


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

3 hari lalu

Timnas Italia. REUTERS/Ognen Teofilovski
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Kembali ke Juventus, Mengenal Dean Huijsen Pemain Pinjaman AS Roma

4 hari lalu

Dean Huijsen. Instagram/@deanhuijsen
Kembali ke Juventus, Mengenal Dean Huijsen Pemain Pinjaman AS Roma

Dean Huijsen akan kembali ke Juventus pada akhir musim ini setelah selama enam bulan dipinjamkan ke AS Roma


Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

4 hari lalu

Pemain Timnas Prancis Kylian Mbappe dan pemain Jerman Joshua Kimmich dalam laga persahabatan, 23 Maret 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

4 hari lalu

Pemain Timnas Brasil Endrick. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.


Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

5 hari lalu

Pemain timnas Inggris, Harry Kane dalam sebuah pertandingan.  Action Images via Reuters/Paul Childs
Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

Jadwal bola pada Minggu dinihari, 24 Maret 2024, akan menampilkan rangkaian laga persahabatan, termasuk Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus Seri, AC Milan dan AS Roma Menang

10 hari lalu

Logo Serie A Liga Italia. (Antara)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus Seri, AC Milan dan AS Roma Menang

Hasil Liga Italia pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus tertahan, sedangkan AC Milan dan AS Roma menang.


Paulo Dybala Absen karena Cedera saat Timnas Argentina Jalani 2 Laga Uji Coba

10 hari lalu

Paulo Dybala. REUTERS/Alberto Lingria
Paulo Dybala Absen karena Cedera saat Timnas Argentina Jalani 2 Laga Uji Coba

Paulo Dybala harus absen dari Timnas Argentina yang akan menjalani laga persahabatan melawan El Salvador dan Kosta Rika karena cedera.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan Ke-28: AC Milan Geser Juventus dari Posisi Kedua

17 hari lalu

Pemain AC Milan, Christian Pulisic. (Instagram/@smpulisic)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan Ke-28: AC Milan Geser Juventus dari Posisi Kedua

Hasil Liga Italia pekan ke-28: AC Milan, yang menang, menggeser Juventus, yang bermain imbangm dari posisi kedua.


Liga Europa: AS Roma vs Brighton 4-0, Begini Komentar Danielle De Rossi dan Roberto De Zerbi

20 hari lalu

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi. REUTERS/Alberto Lingria
Liga Europa: AS Roma vs Brighton 4-0, Begini Komentar Danielle De Rossi dan Roberto De Zerbi

Pelatih AS Roma Danielle De Rossi sangat puas dengan penampilan timnya ketika menghancurkan Brighton 4-0 pada leg pertama babak 16 besar Liga Europa.