Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Heynckes Juarai Liga Champions di Dua Tim Berbeda

Jupp Heynckes. REUTERS/Michaela Rehle
Jupp Heynckes. REUTERS/Michaela Rehle
Iklan

TEMPO.CO, London - Jupp Heynckes menorehkan prestasi individu atas keberhasilannya membawa Bayern Muenchen menjuarai Liga Champions 2012/2013. Heynckes menjadi pelatih keempat yang mampu memenangi Liga Champions dengan dua tim yang berbeda.

Kini, Heynckes bersanding dengan Ernst Hapel, Ottmaz Hitzfeld, dan Jose Mourinho. Selain itu, peramu strategi berpaspor Jerman ini juga menjadi pelatih ke-18 yang mampu mengumpulkan dua gelar paling bergengsi di kompetisi antarklub Eropa itu.

Heynckes meraih gelar pertamanya saat menangani Real Madrid pada musim 1997/1998. Namun, keberhasilan ini tetap tak mampu menyelamatkannya dari pemecatan. Hanya selang beberapa hari setelah menjuarai Liga Champions, Heynckes didepak.

Heynckes ‘ditendang’ karena hanya mampu membawa Madrid menduduki peringkat keempat pada Primera La Liga Spanyol. Los Blancos kalah bersaing dengan rival abadinya, Barcelona, yang keluar sebagai kampiun kompetisi domestik di tanah Spanyol itu.

Selang 15 tahun, Heynckes kembali mengangkat trofi Liga Champions. Kali ini bersama Bayern, klub yang telah ia tangani sejak 2011 lalu. Pada laga final di Stadion Wembley, dinihari tadi, 26 Mei 2013, anak asuhnya mengalahkan Borussia Dortmund dengan skor 2-1.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Heynckes meraih gelar keduanya ini pada usia 68 tahun. Menurut laporan Opta, Heynckes menjadi pelatih kedua tertua yang memenangi Liga Champions. Di atas Heynckes ada Raymond Goethals yang berusia 71 tahun ketika Olympique Marseille juara di musim 1992/1993.

UEFA | SINGGIH SOARES TONCE

Baca Juga:
Bayern Juara, Roben Kehilangan Kata-kata

Hummels: Bayern Layak Menang 

Neymar Sudah Jadi Milik Barcelona

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Ketika Thomas Muller Merasa Bayern Munchen Tak Pantas Jadi Juara Bundesliga Jerman Musim Ini

21 jam lalu

Pemain Bayern Munchen Thomas Mueller melakukan selebrasi setelah berhasil meraih gelar Bundesliga di Munchen, 28 Mei 2023. REUTERS/Leonhard Simon
Ketika Thomas Muller Merasa Bayern Munchen Tak Pantas Jadi Juara Bundesliga Jerman Musim Ini

Bintang Bayern Munchen, Thomas Muller, mengakui bahwa timnya tidak pantas menjadi juara Bundesliga Jerman musim ini.


Final Liga Champions Manchester City vs Inter Milan, Ini Prediksi Sergio Busquets

22 jam lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Final Liga Champions Manchester City vs Inter Milan, Ini Prediksi Sergio Busquets

Pemain Barcelona Sergio Busquets percaya penyerang Inter Milan bisa menyulitkan pemain belakang Manchester City dalam laga final Liga Champions.


Pemecatan Oliver Kahn dan Hasan Salihamidzic Dapat Picu Eksodus Pemain Bayern Munchen

1 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Sadio Mane bersama dengan chief executive officer Oliver Kahn selama konferensi pers di Allianz Arena, Munich, 22 Juni 2022. Pemain berusia 30 tahun itu meninggalkan Anfield setelah 269 penampilan, setelah mencetak 120 gol di semua kompetisi. REUTERS/Andreas Gebert
Pemecatan Oliver Kahn dan Hasan Salihamidzic Dapat Picu Eksodus Pemain Bayern Munchen

Sejumlah pemain Bayern Munchen dikabarkan akan hengkang, termasuk Sadio Mane dan Thomas Mueller.


Sedang Bangun Skuad Real Madrid untuk Musim Depan, Carlo Ancelotti Tolak Tawaran Brasil

1 hari lalu

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. REUTERS
Sedang Bangun Skuad Real Madrid untuk Musim Depan, Carlo Ancelotti Tolak Tawaran Brasil

Carlo Ancelotti membutuhkan satu bek, satu gelandang, dan dua penyerang untuk skuad baru Real Madrid.


Hadapi AS Roma di Final Liga Europa, Sevilla Targetkan Gelar Ketujuh

1 hari lalu

Sevilla menjuarai Liga Europa 2019-20 setelah mengalahkan Inter Mian 3-2 di Stadion RheinEnergie, Cologne, Jerman, 21 Agustus 2020. Lars Baron/Pool via REUTERS
Hadapi AS Roma di Final Liga Europa, Sevilla Targetkan Gelar Ketujuh

Sevilla telah memenangi semua enam laga final Liga Europa mereka.


Laga Timnas Indonesia vs Argentina, Erick Thohir Kecewa Lautaro Martinez Tak Masuk Skuad

2 hari lalu

Ketua PSSI, Erick Thohir memberikan keterangan pers launching tiket pertandingan FIFA Matchday Timnas Indonesia melawan Timnas Argentina di Ruang Konferensi Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin, 29 Mei 2023. tiket pertandingan FIFA Matchday Timnas Indonesia melawan Argentina dijual dengan 4 jenis tiket yaitu kategori 3 sebesar Rp600 ribu, kategori 2 sebesar Rp1,2 juta,  kategori 1 sebesar Rp2,5 juta, dan VIP sebesar Rp4,25 juta. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Laga Timnas Indonesia vs Argentina, Erick Thohir Kecewa Lautaro Martinez Tak Masuk Skuad

(PSSI) Erick Thohir menyimpan kekecewaan pada pertandingan FIFA Matchday antara Indonesia vs Argentina.


Klasemen Liga Italia: Begini Kata Pioli Usai Mengantar AC Milan Meraih Tiket Liga Champions Musim Depan

3 hari lalu

Stefano Pioli. REUTERS
Klasemen Liga Italia: Begini Kata Pioli Usai Mengantar AC Milan Meraih Tiket Liga Champions Musim Depan

AC Milan berhasil meraih tiket Liga Champions musim depan setelah menang 1-0 di markas Juventus.


Lazio Kembali ke Posisi Kedua Liga Italia setelah Tekuk Cremonese 3-2, Sergej Milinkovic-Savic Cetak Brace

3 hari lalu

Pemain Lazio Sergej Milinkovic-Savic mencetak gol keduanya ke gawang Cremonese dalam pertandingan pekan ke-37 Liga Italia di Stadio Olimpico, Roma, 28 Mei 2023. REUTERS/Alberto Lingria
Lazio Kembali ke Posisi Kedua Liga Italia setelah Tekuk Cremonese 3-2, Sergej Milinkovic-Savic Cetak Brace

Lazio unggul dua poin dari Inter Milan di urutan ketiga sebelum pertandingan terakhir Liga Italia musim ini.


Jadwal 4 Final Sepak Bola Akhir Musim 2022-23: Liga Champions, Liga Europa, Liga Conference, Piala FA

3 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Mike Hewitt
Jadwal 4 Final Sepak Bola Akhir Musim 2022-23: Liga Champions, Liga Europa, Liga Conference, Piala FA

Jadwal bola pada dua pekan terakhir akan menampilkan empat final yang menarik: Liga Champions, Liga Europa, Liga Conference, Piala FA.


Bayern Munchen Juara, Thomas Muller Jadi Pemain Paling Banyak Angkat Trofi Bundesliga

4 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Thomas Muller melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Bayer Leverkusen dalam Liga Jerman di Allianz Arena, Munich, Jerman, 30 September 2022. REUTERS/Andreas Gebert
Bayern Munchen Juara, Thomas Muller Jadi Pemain Paling Banyak Angkat Trofi Bundesliga

Thomas Muller meraih trofi Bundesliga pertama pada 2010, setelah itu menyabet gelar juara 11 kali beruntun sejak 2013 bersama Bayern Munchen.