Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Terancam Kehilangan Suarez, Liverpool Bidik Lukaku

image-gnews
Romelu Lukaku. REUTERS/Nigel Roddis
Romelu Lukaku. REUTERS/Nigel Roddis
Iklan

TEMPO.CO, London - Liverpool tertarik mendatangkan penyerang Chelsea asal Belgia Romelu Lukaku. Penyerang yang mengoleksi 17 gol di masa peminjamannya bersama West Bromwich Albion musim 2012/13 itu telah menyampaikan segala kemungkinan baginya sangat terbuka.

Liverpool tampaknya akan mendapat penolakan keras dari Chelsea. Meski begitu, Liverpool diprediksi akan ngotot mengingat The Reds berpeluang besar kehilangan Luis Suarez. Pesepakbola energik itu kabarnya sudah ditawar oleh Real Madrid, seperti ditulis Tribal Football, Selasa, 28 Mei 2013.

Lukaku mengatakan dia terbuka untuk dipinjamkan kembali pada musim depan. Lukaku sedang menunggu apakah dirinya akan dipinjamkan lagi oleh Chelsea atau bahkan dijual ke klub lainnya.

"Ada banyak ketertarikan, tetapi belum ada keputusan," kata Lukaku seperti dikutip Tribal Football, Selasa, 28 Mei 2013. "Saya tidak akan menutup pintu. Hal ini tergantung pada keputusan Jose Mourinho bila dia benar-benar menjadi manajer Chelsea. Saya pikir saya akan ikut pramusim bersama Chelsea."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selama masa peminjamannya di West Bromwich Albion (WBA), penyerang berusia 20 tahun tersebut mencetak 17 gol dan 4 assist di Liga Primer Inggris. Pada pertandingan terakhirnya bersama WBA, Lukaku mencetak trigol untuk menahan Manchester United dengan skor akhir 5-5.

TRIBAL FOOTBALL | KHAIRUL ANAM

Baca juga:
Ini 21 Pemain Timnas Lawan Belanda

Irfan Bachdim Sedih Tak Masuk Timnas Lawan Belanda

PSSI Segera Buka Kantor yang Tersegel

Torres Targetkan Super Eropa untuk Chelsea

Monumen Bersejarah PSSI Segera Direvitalisasi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jurgen Klopp Kembali Jadi Pelatih Borussia Dortmund untuk Pertandingan Testimonial

22 jam lalu

Jurgen Klopp. Instagram/Bvb09
Jurgen Klopp Kembali Jadi Pelatih Borussia Dortmund untuk Pertandingan Testimonial

Jurgen Klopp dikatakan bertekad untuk beristirahat setidaknya selama 12 bulan dari permainan setelah meninggalkan Liverpool pada musim panas.


Mengenal Perry Ng, yang Menjalani Proses Naturalisasi untuk Bergabung Timnas Singapura

4 hari lalu

Perry Ng. Instagram/@Busterng
Mengenal Perry Ng, yang Menjalani Proses Naturalisasi untuk Bergabung Timnas Singapura

Timnas Singapura memproses naturalisasi Perry Ng. Ia mengikuti pemusatan latihan September 2024


Satu Hal yang Membuat Arne Slot Sangat Terkesan saat Liverpool Permalukan Manchester United 3-0

6 hari lalu

Pelatih Liverpool Arne Slot. Action Images via Reuters/Craig Brough
Satu Hal yang Membuat Arne Slot Sangat Terkesan saat Liverpool Permalukan Manchester United 3-0

Pelatih Liverpool Arne Slot mengaku terkesan dengan satu hal saat para pemainnya mempermalukan Manchester United 3-0.


Bruno Fernandes Minta Tak Ada Kambing Hitam soal Kekalahan Telak Manchester United dari Liverpool

6 hari lalu

Bruno Fernandes Minta Tak Ada Kambing Hitam soal Kekalahan Telak Manchester United dari Liverpool

Kapten Manchester United (MU) Bruno Fernandes meminta rekan-rekannya tidak mencari kambing hitam kekalahan 0-3 dari Liverpool di Liga Inggris.


Ketika Jurgen Klopp Dibuat Terkejut Performa Sahabatnya di Paralimpiade Paris 2024

7 hari lalu

Wojtek Czyz and Jurgen Klopp have been friends for 20 years  BWF/Badmintonphoto.
Ketika Jurgen Klopp Dibuat Terkejut Performa Sahabatnya di Paralimpiade Paris 2024

Kehadiran Jurgen Klopp di arena bulu tangkis Paralimpiade Paris 2024 dinilai bisa membuat cara pandang dunia berubah soal paralimpiade.


Begini Kata Mohamed Salah setelah Antar Liverpool Permalukan Manchester United 3-0

7 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Manchester United dalam pertandingan Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 1 September 2024. Liverpool mengalahkan tuan rumah Manchester United 3-0. REUTERS/Molly Darlington
Begini Kata Mohamed Salah setelah Antar Liverpool Permalukan Manchester United 3-0

Pemain Liverpool Mohamed Salah ingin timnya terus menang setelah mengalahkan Manchester United dengan skor 3-0 dalam pertandingan Liga Inggris.


Mohamed Salah Isyaratkan Tinggalkan Liverpool Akhir Musim Ini

7 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah. Action Images via Reuters/Jason Cairnduff
Mohamed Salah Isyaratkan Tinggalkan Liverpool Akhir Musim Ini

Mohamed Salah menyatakan musim ini bisa menjadi yang terakhir baginya bersama Liverpool karena kontraknya akan habis.


Rekap Hasil, Top Skor, dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ketiga: Liverpool Menang, Chelsea Seri, Tottenham kalah

7 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah melakukan selebrasi bersama Ryan Gravenberch. REUTERS/Phil Noble
Rekap Hasil, Top Skor, dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ketiga: Liverpool Menang, Chelsea Seri, Tottenham kalah

Hasil Liga Inggris pada Minggu malam, 1 September 2024, menampilkan tiga laga pekan ketiga. Liverpool menang, Chelsea seri, sedangkan Tottenham kalah.


Hasil Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Manchester United 3-0, Luis Diaz Bikin Brace, Mo Salah Satu Gol

7 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah, Luis Diaz, Diogo Jota. REUTERS/David Klein
Hasil Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Manchester United 3-0, Luis Diaz Bikin Brace, Mo Salah Satu Gol

Liverpool mengalahkan Manchester United 3-0 dalam pertandingan Liga Inggris pekan ketiga di Stadion Old Trafford.


Jadwal Manchester United vs Liverpool di Liga Inggris Minggu Malam Ini

8 hari lalu

Pemain Manchester United Joshua Zirkzee berselebrasi bersama Marcus Rashford. REUTERS/Molly Darlington
Jadwal Manchester United vs Liverpool di Liga Inggris Minggu Malam Ini

Simak kondisi kedua tim menjelang duel Manchester United vs Liverpool pada pekan ketiga Liga Inggris pada Minggu malam, 1 September 2024.