Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kiper Oblak Bergabung ke Atletico Madrid

image-gnews
Pemain Sevilla, Coke berhasil mencetak gol kegawang Benfica dalam laga adu pinalti di Final Piala Europa di Stadion Juventus di Turin, Italia, (14/5). (AP Photo/Andrew Medichini)
Pemain Sevilla, Coke berhasil mencetak gol kegawang Benfica dalam laga adu pinalti di Final Piala Europa di Stadion Juventus di Turin, Italia, (14/5). (AP Photo/Andrew Medichini)
Iklan

TEMPO.CO, Barcelona - Atletico Madrid telah menandatangani kontrak dengan kiper Benfica (Portugal), Jan Oblak, setelah kiper utamanya, Thibaut Courtois, diminta kembali oleh Chelsea. Courtois dipinjamkan oleh Chelsea ke Atletico pada 2011-2014.

Jan Oblak, penjaga gawang berusia 21 tahun asal Slovenia, merupakan penjaga gawang termuda paling berbakat di Eropa saat ini. Tahun lalu ia menjadi penjaga gawang terbaik di Portugal di mana Benfica menjuarai Liga Portugal.

Rencana Oblak bergabung ke Liga Spanyol sempat tertunda tes kesehatan. Ia dikontrak untuk jangka waktu enam tahun dengan nilai 16 juta euro atau Rp 253 miliar.

"Dia merupakan kiper yang memiliki kualitas tinggi, dan ke depan dia akan memberikan banyak hal kepada kami,” tutur Direktur Olahraga Atletico Jose Luis Caminero sebagaimana dikutip situs web klub juara Liga Spanyol 2013-2014. (Baca juga: Atletico Dapatkan Pengganti Courtois)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Oblak akan bersaing dengan Miguel Angel Moya, yang lebih dulu bergabung dengan Atletico dari Getafe, untuk menggantikan posisi Courtois. Kiper asal Belgia ini menjadi satu di antara penentu sukses Atletico merebut trofi juara Liga Spanyol dengan membukukan gol paling sedikit.

REUTERS | AGUS BAHARUDIN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-29: Barcelona Kalahkan Atletico Madrid 3-0, Lewandowski Sumbang 1 Gol dan 2 Assist

11 hari lalu

Pemain Barcelona Robert Lewandowski. REUTERS/Albert Gea
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-29: Barcelona Kalahkan Atletico Madrid 3-0, Lewandowski Sumbang 1 Gol dan 2 Assist

Barcelona meraih kemenangan telak 3-0 di kandang Atletico Madrid pada pertandingan Liga Spanyol pekan ke-29.


Profil Jawara Perempat Finalis Liga Champions 2024 dari Arsenal sampai PSG

12 hari lalu

Pemandangan umum trofi Liga Champions beserta hasil pengundian perempat final di layar lebar di UEFA Headquarters, Nyon, Swiss, 15 Maret 2024. EUTERS/Denis Balibouse
Profil Jawara Perempat Finalis Liga Champions 2024 dari Arsenal sampai PSG

Liga Champions 2024 telah sampai pada babak perempat final. Berikut 8 profil sekilas tim yang siap berlaga, dari Arsenal, Barcelona sampai PSG..


Atletico Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Joao Felix Punya Motivasi Ekstra Kembali ke Metropolitano

12 hari lalu

Pemain Barcelona, Joao Felix melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Valencia dalam Liga Spanyol di Mestalla, Valencia, Spanyol, 16 Desember 2023. REUTERS/Pablo Morano
Atletico Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Joao Felix Punya Motivasi Ekstra Kembali ke Metropolitano

Duel Atletico Madrid vs Barcelona akan tersaji dalam lanjutan Liga Spanyol pekan ke-29 pada Minggu malam waktu setempat.


Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-29: Ada Derby Atletico Madrid vs Barcelona, Osasuna vs Real Madrid

13 hari lalu

Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-29: Ada Derby Atletico Madrid vs Barcelona, Osasuna vs Real Madrid

Laga besar antara Atletico Madrid vs Barcelona akan tersaji pada pekan ke-29 Liga Spanyol di Stadion Wanda Metropolitano, Madrid, Senin, 18 Maret.


Cerita Jan Oblak Bendung 2 Tendangan Penalti saat Atletico Madrid Singkirkan Inter Milan di Liga Champions

15 hari lalu

Kiper Atletico Madrid Jan Oblak berhasil menepis tendangan penalti pemain Inter Milan Alexis Sanchez dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Metropolitano, Madrid, 14 Maret 2024. REUTERS/Juan Medina
Cerita Jan Oblak Bendung 2 Tendangan Penalti saat Atletico Madrid Singkirkan Inter Milan di Liga Champions

Penjaga gawang Atletico Madrid, Jan Oblak, menjadi pahlawan saat menjalani adu penalti melawan Inter Milan di babak 16 besar Liga Champions.


Momen Marcus Thuram Remas Kemaluan Stefan Savic saat Laga Atletico Madrid vs Inter Milan di Liga Champions

15 hari lalu

Para pemain Atletico Madrid melakukan selebrasi setelah berhasil kalahkan Inter Milan lewat adu penalti dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Metropolitano, Madrid, 14 Maret 2024. REUTERS/Juan Medina
Momen Marcus Thuram Remas Kemaluan Stefan Savic saat Laga Atletico Madrid vs Inter Milan di Liga Champions

Marcus Thuram terhindar dari hukuman atas tindakannya di laga Atletico Madrid vs Inter Milan. Ulang insiden serupa Vinnie Jones pada 1988.


Hasil Liga Champions: Atletico Madrid Maju ke Perempat Final Usai Singkirkan Inter Milan Lewat Adu Penalti

15 hari lalu

Laga Atletico Madrid vs Inter Milan di leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Metropolitano, Madrid, Kamis dinihari WIB, 14 Maret 2024. REUTERS/Juan Medina.
Hasil Liga Champions: Atletico Madrid Maju ke Perempat Final Usai Singkirkan Inter Milan Lewat Adu Penalti

Atletico Madrid yang sebelumnya defisit satu gol mampu membalikkan keadaan dan lolos ke perempat final Liga Champions dengan mengalahkan Inter Milan.


Daftar 8 Tim yang Lolos ke Babak Perempat Final Liga Champions 2023-2024 dan Jadwal Undiannya

15 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Daftar 8 Tim yang Lolos ke Babak Perempat Final Liga Champions 2023-2024 dan Jadwal Undiannya

Babak 16 besar Liga Champions sudah tuntas digelar, dengan dengan laga terakhir berlangsung Kamis dinihari, 14 Maret 2024. Delapan tim sudah lolos.


Prediksi Atletico Madrid vs Inter Milan di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions Malam Ini

16 hari lalu

Pemain Atletico Madrid Mario Hermoso melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Real Madrid dalam pertandingan semifinal Piala Super Spanyol di Al-Awwal Park, Riyadh, Arab Saudi, 11 Januari 2024. REUTERS/Juan Medina
Prediksi Atletico Madrid vs Inter Milan di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions Malam Ini

Inter Milan akan tiba di kandang Atletico Madrid untuk pertandingan leg kedua Liga Champions ini dengan keunggulan agregat 1-0.


Jadwal Liga Champions: Inter Milan Kian Dominan di Liga Italia, Alihkan Fokus ke Atletico Madrid

18 hari lalu

Pemain Inter Milan, Nicolo Barella dan Denzel Dumfries. REUTERS/Claudia Greco
Jadwal Liga Champions: Inter Milan Kian Dominan di Liga Italia, Alihkan Fokus ke Atletico Madrid

Inter Milan baru saja meraih hasil positif di Liga Italia. Kini mereka mengalihkan fokus ke Liga Champions.