Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Wah, Kicauan Ronaldo dan Neymar Bernilai Miliaran

image-gnews
Ekspresi kekecewaan Cristiano Ronaldo dalam pertandingan La Liga Spanyol antara Real Madrid dan Sporting Gijon di Estadio El Molinon, Gijon, 24 Agustus 2015. Pertandingan berakhir imbang 0-0. Juan Manuel Serrano Arce/Getty Images
Ekspresi kekecewaan Cristiano Ronaldo dalam pertandingan La Liga Spanyol antara Real Madrid dan Sporting Gijon di Estadio El Molinon, Gijon, 24 Agustus 2015. Pertandingan berakhir imbang 0-0. Juan Manuel Serrano Arce/Getty Images
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pernah bertanya mengapa Cristiano Ronaldo menggunakan Twitter untuk mempromosikan perusahaan mode Portugal.

Contoh lain, kenapa Wayne Rooney memutuskan mengunggah gambar sepatu golf Nike terbaru? Jawabannya adalah uang.

Berdasarkan artikel di laman Daily Mail, sebuah penelitian menunjukkan bahwa bintang-bintang olahraga seperti Ronaldo, Rooney, dan Neymar bisa mendatangkan ribuan pound sterling setiap kali mereka mengunggah tweet untuk sponsor-sponsor besar dunia.

Ronaldo, misalnya, diperkirakan bisa mendapatkan uang sebesar Rp 3,6 miliar sekali berkicau. Wajar saja, mengingat dia memiliki 3,7 juta followers.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berikut ini daftar sepuluh atlet dengan nilai tweet terbesar menurut laman Daily Mail:

1. Cristiano Ronaldo (sepak bola) - £ 169.280 (Rp 3,6 miliar)
2. LeBron James (basket) - £ 92.323 (Rp 1,9 miliar)
3. Neymar (sepak bola) - £ 72.320 (Rp 1,5 miliar)
4. Wayne Rooney (sepak bola) - £ 44.620 (Rp 957 juta)
5. Kevin Durant (basket) - £ 44.031 (Rp 944 juta)
6. Mesut Oezil (sepak bola) - £ 33.120 (Rp 710 juta)
7. Radamel Falcao (sepak bola) - £ 32.546 (Rp 698 juta)
8. Sergio Aguero (sepak bola) - £ 32.477 (Rp 696 juta)
9. Rafael Nadal (tenis) - £ 29.972 (Rp 643 juta)
10. James Rodriguez (sepak bola) - £ 29.417 (Rp 631 juta)

DAILY MAIL | GADI MAKITAN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


CekFakta #256 Langkah Mengecek Transparansi Halaman Media Sosial

17 jam lalu

Logo twitter, facebook dan whatsapp. Istimewa
CekFakta #256 Langkah Mengecek Transparansi Halaman Media Sosial

Menelisik Motivasi di Balik Akun Medsos Penyebar Hoaks Melalui Transparansi Halaman


Cara Menonaktifkan Sementara dan Menghapus Permanen Akun Instagram

23 jam lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Menonaktifkan Sementara dan Menghapus Permanen Akun Instagram

Terdapat dua pilihan ketika ingin rehat dari Instagram, yakni menonaktifkan sementara dan menghapus akun secara permanen.


Saran Psikolog agar Mental Sehat setelah Libur Panjang

3 hari lalu

Ilustrasi keluarga mengisi liburan sekolah dengan camping di alam. Foto: Freepik.com/Jcomp
Saran Psikolog agar Mental Sehat setelah Libur Panjang

Hindari berbagai jenis kegiatan yang membuat tubuh minim bergerak agar mental tetap sehat usai libur panjang Lebaran.


Kelola Penggunaan Media Sosial agar Tidak Stres dengan Tips Berikut

4 hari lalu

Ilustrasi bermain media sosial. (Unsplash/Leon Seibert)
Kelola Penggunaan Media Sosial agar Tidak Stres dengan Tips Berikut

Berikut beberapa tips untuk meminimalkan dampak penggunaan media sosial terhadap tingkat stres pada peringatan Bulan Kesadaran Stres.


Sederet Fakta Khatib Salat Id di Bantul Singgung Dugaan Kecurangan Pemilu dan Berujung Minta Maaf

6 hari lalu

Ilustrasi salat Idul Fitri. REUTERS
Sederet Fakta Khatib Salat Id di Bantul Singgung Dugaan Kecurangan Pemilu dan Berujung Minta Maaf

Khatib salat Id di Bantul, Yogyakarta, mendadak viral di media sosial karena mengangkat materi dugaan kecurangan Pemilu 2024. Berikut sederet faktanya


Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

9 hari lalu

Cristiano Ronaldo unggah ucapan selamat Idul Fitri. (instagram.com/@cristiano)
Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

Megabintang sepak bola asal Portugal, Cristiano Ronaldo, mengucapkan selamat Idul Fitri kepada umat Islam di dunia.


Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

11 hari lalu

Pemain Al Nassr, Sadio Mane berselebrasi setelah menjebol gawang Abha dalam laga lanjutan Liga Arab Saudi di Prince Sultan bin Abdulaziz Sports City, 2 April 2024. Ini menjadi kemenangan ketiga yang diraih secara beruntun oleh Al Nassr. REUTERS/Stringer
Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

Pemain Al-Nassr Sadio Mane dikenal karena kedermawanannya terhadap desa Bambali, tempat tinggalnya. Berikut perjalanan karier Mane.


Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

11 hari lalu

Cristiano Ronaldo meninggalkan lapangan setelah mendapat kartu merah saat Al Nassr melawan Al Hilal di babak semifinal Piala Super Arab, 8 April 2024. REUTERS/Stringer
Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

Dua bintang Eropa, Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema, meraih hasil dan kondisi bertolak belakang di semifinal Piala Super Saudi.


BEM UI Kritik Penganiayaan TNI Terhadap Warga Papua, Dibalas Serbuan Tantangan KKN di Wilayah KKB Papua

13 hari lalu

Unggahan BEM UI di Instagram pad 26 Maret 2024. Instagram/bemui_official
BEM UI Kritik Penganiayaan TNI Terhadap Warga Papua, Dibalas Serbuan Tantangan KKN di Wilayah KKB Papua

Ini berawal saat BEM UI mengunggah kritik yang menyoroti kasus penganiayaan warga di Papua oleh aparat.


Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

13 hari lalu

Para pemain Al Nassr berselebrasi. REUTERS/Stringer
Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

Al Nassr menang 1-0 di kandang Damac dalam pertandingan pekan ke-27 Liga Arab Saudi. Cristiano Ronaldo jadi cadangan dan gagal mencetak gol.