Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dikalahkan Spanyol, Ukraina Gagal Lolos ke Final Piala Eropa  

Editor

guruh riyanto

image-gnews
Ekspresi Pemain Ukraina, Ruslan Rotan (kiri) dan Artem Kravets (kanan) saat gagal menjebol gawang Spanyol yang dijaga David de Gea, dalam laga kualifikasi Piala Eropa 2016 melawan Ukraina di stadion Olympiyskiy, Kiev, Ukraina, 12 Oktober 2015. REUTERS/Valentyn Ogirenko
Ekspresi Pemain Ukraina, Ruslan Rotan (kiri) dan Artem Kravets (kanan) saat gagal menjebol gawang Spanyol yang dijaga David de Gea, dalam laga kualifikasi Piala Eropa 2016 melawan Ukraina di stadion Olympiyskiy, Kiev, Ukraina, 12 Oktober 2015. REUTERS/Valentyn Ogirenko
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Spanyol mengkandaskan harapan Ukraina untuk lolos ke final Piala Eropa 2016 di Prancis. Spanyol menang tipis 1-0 dalam melawan Ukraina pada babak penyisihan Piala Eropa 2016. Tandukan Mario Gaspar menciptakan gol penentu kemenangan dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion NSK Olimpiyskyi, Kiev.

Pada menit ke-21, Spanyol unggul setelah Thiago Alcantara berhasil menerobos pertahanan Ukraina melalui sisi kanan lapangan. Ia lantas memberi umpan lambung kepada Mario Gaspar.

Berada di sisi kiri depan, Gaspar tidak mendapat pengawalan dari bek Ukraina. Ini membuatnya leluasa menyundul bola ke pojok kanan bawah gawang.

Peluang Spanyol memperlebar kemenangan muncul setelah mendapatkan hadiah penalti pada menit ke-23. Wasit memberikan tendangan penalti kepada Spanyol setelah pemain Ukraina, Olexandr Kucher, melakukan pelanggaran.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sayang, Cesc Fabregas gagal memanfaatkan peluang emas dalam pertandingan yang berlangsung Selasa, 13 Oktober 2015, itu. Penjaga gawang Ukraina, Andriy Pyatov, berhasil melakukan penyelamatan sempurna. Ia membaca arah serangan Fabregas ke pojok kanan bawah gawang.

Kekalahan ini membuat Ukraina tetap bertahan di posisi ketiga klasemen Grup C dengan perolehan 19 poin. Alhasil, tim itu mesti memupus harapan lolos ke final Piala Euro di Prancis. Sementara itu, Spanyol semakin kokoh di puncak klasemen dengan 27 poin.

BBC | GURUH RIYANTO


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

3 hari lalu

Masjid Indonesia by Ivan Gunawan di Uganda, Afrika Timur. Foto: Instagram/@hamza.tamimy
Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

Ivan Gunawan berencana berangkat ke Uganda hari ini untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Ini profil Uganda, negara di Afrika Timur.


Ivan Gunawan Bersiap Ke Uganda Resmikan Masjidnya, Begini Rute Perjalanan dari Indonesia

6 hari lalu

Ivan Gunawan. Foto: Instagram/@ivan_gunawan
Ivan Gunawan Bersiap Ke Uganda Resmikan Masjidnya, Begini Rute Perjalanan dari Indonesia

Ivan Gunawan akan ke Uganda untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Bagaimana rute dari Indonesia ke Uganda?


Mahkamah Konstitusi Uganda Pertahankan Undang-Undang Anti-LGBTQ

18 hari lalu

Ilustrasi LGBT. Dok. TEMPO/ Tri Handiyatno
Mahkamah Konstitusi Uganda Pertahankan Undang-Undang Anti-LGBTQ

Mahkamah Konstitusi Uganda hanya merubah beberapa bagian dalam undang-undang anti-LGBTQ.


Anak Presiden Uganda Ditunjuk jadi Panglima Militer

31 hari lalu

Presiden Uganda, Yoweri Museveni. telegraph.co.uk
Anak Presiden Uganda Ditunjuk jadi Panglima Militer

Muhoozi Kainerugaba akan menjabat sebagai panglima militer di Pasukan Pertahanan Rakyat Uganda (UPDF) setelah ditunjuk oleh ayahnya, Presiden Uganda Yoweri Museveni.


Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

32 hari lalu

Logo Euro 2024.
Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

Fase grup babak kualifikasi Euro 2024 atau Piala Eropa 2024 telah berakhir.


Profil Simon Tahamata, Legenda Klub Ajax Amsterdam Keturunan Maluku

48 hari lalu

Fans Ajax Amsterdam memberikan salam perpisahan dengan membentangkan banner bertuliskan
Profil Simon Tahamata, Legenda Klub Ajax Amsterdam Keturunan Maluku

Fans Ajax Amsterdam melepas salah seorang legenda klubnya, Simon Tahamata yang keturunan Maluku. "Oom Simon Terima Kasih" tulisan di spanduk.


Siapa Hakim ICJ Julia Sebutinde? Ini Alasannya Kenapa 'Bela' Israel

29 Januari 2024

Hakim Julia Sebutinde. (Dok. INTERNATIONAL COURT OF JUSTICE)
Siapa Hakim ICJ Julia Sebutinde? Ini Alasannya Kenapa 'Bela' Israel

Hakim ICJ Julia Sebutinde menilai kasus Israel - Palestina secara historis bersifat politis atau teritorial, bukan sengketa hukum


Uganda Tolak Akui Julia Sebutinde, Hakim Pendukung Israel di ICJ

28 Januari 2024

Julia Sebutinde. Wikipedia
Uganda Tolak Akui Julia Sebutinde, Hakim Pendukung Israel di ICJ

Uganda menolak dikaitkan dengan Julia Sebutinde, seorang hakim yang menentang semua putusan sementara untuk Israel


Riuh Budi Arie Jadi Menlu Ad Interim, Kemlu: Penunjukan Ini Hal Biasa

22 Januari 2024

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi saat memberikan laporan kepada Presiden Joko Widodo dalam Peresmian Pengoperasian Sinyal BTS 4G BAKTI Kementerian Kominfo dan Pengoperasian Integrasi SATRIA-1 di Desa Bowom Baru Utara, Kecamatan Melonguane Timur, Kabupaten Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara, Kamis (28/12/2023).
Riuh Budi Arie Jadi Menlu Ad Interim, Kemlu: Penunjukan Ini Hal Biasa

Kemlu angkat bicara soal isu mundurnya sejumlah menteri dari kabinet. Isu itu muncul berbarengan dengan penunjukan Budi Arie sebagai menlu ad interim.


Pelari Uganda Benjamin Kiplagat Ditemukan Tewas di Kenya, Diduga Ditusuk dengan Pisau

1 Januari 2024

Benjamin Kiplagat. REUTERS
Pelari Uganda Benjamin Kiplagat Ditemukan Tewas di Kenya, Diduga Ditusuk dengan Pisau

Jasad Benjamin Kiplagat ditemukan dengan luka benda tajam di lehernya. Polisi menduga dia dibunuh.