Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tundukkan Lazio 2-0, Juventus Pepet AS Roma

image-gnews
Gelandang Juventus, Paul Pogba melakukan selebrasi bersama dengan rekan setimnya Alvaro Morata, Leonardo Bonucci dan Paulo Dybala setelah membobol gawang Torino pada pertandingan Liga Serie A di Juventus Stadium, Turin, 1 November 2015. REUTERS/Giorgio Perottino
Gelandang Juventus, Paul Pogba melakukan selebrasi bersama dengan rekan setimnya Alvaro Morata, Leonardo Bonucci dan Paulo Dybala setelah membobol gawang Torino pada pertandingan Liga Serie A di Juventus Stadium, Turin, 1 November 2015. REUTERS/Giorgio Perottino
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Juventus perlahan-lahan bangkit dari keterpurukan pada awal musim. Tim juara bertahan ini berhasil meraih kemenangan kelimanya secara beruntun saat mengalahkan tuan rumah Lazio dengan skor 2-0 dalam laga lanjutan Seri A Liga Italia di Stadion Olimpico, Roma, Sabtu dinihari, 5 Desember 2015, WIB.

Sayangnya, tambahan 3 poin ini belum mengubah posisi Si Nyonya Tua. Kini Juventus masih berada di posisi kelima klasemen dengan nilai sama dengan AS Roma, 27, tapi kalah dalam selisih gol.

Juventus membuka keunggulan saat laga baru berjalan tujuh menit seusai upaya serangan Lazio berujung pada gol bunuh diri Santiago Gentiletti.

Menit ke-32, Paulo Dybala sukses menyambut umpan sodoran Mario Mandzukic sekaligus menggandakan keunggulan Juventus menjadi 2-0.

Tuan rumah sebetulnya mendominasi jalannya pertandingan dengan memiliki 63 persen penguasaan bola. Namun Lazio lebih banyak melepaskan tembakan tak tentu arah ketimbang yang tepat sasaran.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berikut ini susunan pemain kedua tim:

Lazio (4-2-3-1): Federico Marchetti (PG); Dusan Basta, Mauricio, Santiago Gentiletti, Stefan Radu; Marco Parolo, Lucas Biglia; Antonio Candreva (Felipe Anderson), Sergej Milinkovic-Savic (Aessandro Matri), Ricardo Kishna (Keita); Miroslav Klose.
Pelatih: Stefano Pioli.

Juventus (3-5-2): Gianluigi Buffon (PG); Andrea Barzagli, Leonardo Bonucci, Giorgio Chiellini; Stephan Lichtsteiner, Stefano Sturaro, Claudio Marchisio, Kwadwo Asamoah (Patrice Evra), Alex Sandro; Mario Mandzukic (Alvaro Morata), Paulo Dybala (Juan Cuadrado).
Pelatih: Massimiliano Allegri.

ANTARA


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

3 hari lalu

Pemain PSG, Kylian Mbappe melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Real Sociedad dalam Leg Kedua Liga Champions di Reale Arena, San Sebastian, Spanyol, 5 Maret 2024. REUTERS/Juan Medina
3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

Berikut ringkasan berita terkini bursa transfer yang meliputi kepindahan Kylian Mbappe ke Real Madrid, Sofyan Amrabat, dan manuver Girona.


Bursa Transfer Liga Italia: AC Milan Mau Jual 3 Pemain yang Dipinjamkan, Termasuk Daniel Maldini dan Saelemaekers

3 hari lalu

Pemain AC Milan, Daniel Maldini. REUTERS/Daniele Mascolo
Bursa Transfer Liga Italia: AC Milan Mau Jual 3 Pemain yang Dipinjamkan, Termasuk Daniel Maldini dan Saelemaekers

AC Milan sudah bersiap menghadapi bursa transfer musim panas yang penting. Mereka ingin menjual tiga pemain yang sedang dipinjamkan.


Bursa Transfer Liga Italia: Negosiasi Perpanjang Kontrak Mike Maignan Alot, AC Milan Siapkan Skenario Alternatif

4 hari lalu

Mike Maignan. REUTERS
Bursa Transfer Liga Italia: Negosiasi Perpanjang Kontrak Mike Maignan Alot, AC Milan Siapkan Skenario Alternatif

Klub Liga Italia AC Milan dikabarkan siap untuk mencari pengganti kiper Mike Maignan andai tak terjalin kesepakatan perpanjangan kontrak.


Kembali ke Juventus, Mengenal Dean Huijsen Pemain Pinjaman AS Roma

4 hari lalu

Dean Huijsen. Instagram/@deanhuijsen
Kembali ke Juventus, Mengenal Dean Huijsen Pemain Pinjaman AS Roma

Dean Huijsen akan kembali ke Juventus pada akhir musim ini setelah selama enam bulan dipinjamkan ke AS Roma


AC Milan Incar Youssef En-Nesyri, Mengenal Pesepak Bola Maroko Ini

4 hari lalu

Aksi pemain Sevilla, Youssef En-Nesyri dan pemain Juventus, Danilo saat berebut bola dalam laga leg pertama semifinal Liga Europa di Stadion Allianz, Italia, 11 Mei 2023. Juventus hanya bermain 1-1 saat menjamu Sevilla. Hasil ini membuat peluang kedua tim masih serba terbuka pada leg kedua pekan depan. REUTERS/Massimo Pinca
AC Milan Incar Youssef En-Nesyri, Mengenal Pesepak Bola Maroko Ini

Penyerang Sevilla, Youssef En-Nesyri dalam incaran AC Milan


Rumor Bursa Transfer: AC Milan Incar Penyerang Sevilla Youssef En-Nesyri

7 hari lalu

Pemain Sevilla, Youssef En-Nesyri (Kiri).. REUTERS/Massimo Pinca
Rumor Bursa Transfer: AC Milan Incar Penyerang Sevilla Youssef En-Nesyri

Klub Liga Italia AC Milan dikabarkan siap mengajukan tawaran untuk penyerang Sevilla Youssef En-Nesyri pada bursa transfer musim panas mendatang.


Performa Juventus Menurun, Bagaimana Nasib Massimiliano Allegri?

9 hari lalu

Massimiliano Allegri. REUTERS
Performa Juventus Menurun, Bagaimana Nasib Massimiliano Allegri?

Posisi Massimiliano Allegri jadi sorotan setelah performa Juventus mengalami penurunan pada kompetisi Liga Italia musim ini.


Rumor Bursa Transfer: AC Milan Berusaha Perpanjang Kontrak Theo Hernandez yang Diincar Bayern Munchen

9 hari lalu

Pemain AC Milan, Theo Hernandez. REUTERS/Daniele Mascolo
Rumor Bursa Transfer: AC Milan Berusaha Perpanjang Kontrak Theo Hernandez yang Diincar Bayern Munchen

Klub Liga Italia AC Milan dilaporkan sedang berusaha untuk memperpanjang kontrak bek sayap Theo Hernandez.


Skenario Inter Milan Bisa Rebut Gelar Juara Liga Italia Lebih Cepat Musim Ini

9 hari lalu

Pemain Inter Milan Kristjan Asllani melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang dalam pertandingan Liga Italia Serie A di San Siro, Milan, 5 Maret 2024. Inter Milan menang 2-1 atas Genoa sekaligus mengokohkan posisinya di puncak klasemen sementara Serie A. REUTERS/Daniele Mascolo
Skenario Inter Milan Bisa Rebut Gelar Juara Liga Italia Lebih Cepat Musim Ini

Inter Milan hanya membutuhkan empat kemenangan untuk meraih trofi Liga italia 2023-2024.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus Seri, AC Milan dan AS Roma Menang

11 hari lalu

Logo Serie A Liga Italia. (Antara)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus Seri, AC Milan dan AS Roma Menang

Hasil Liga Italia pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus tertahan, sedangkan AC Milan dan AS Roma menang.