Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Real Madrid Akan Pinjamkan Enzo Zidane  

Editor

Febriyan

image-gnews
Pemain Real Madrid dibawah usia 19 tahun (U19), Enzo Alan Fernandez Zidane saat bertanding di perempat fifal Liga UEFA U19 melawan Paris St Germain di stadion Charlety, Paris (11/3). Enzo merupakan putra dari mantan pemain Timnas Prancis dan Real Madrid, Zinedine Zidane.  REUTERS/Charles Platiau
Pemain Real Madrid dibawah usia 19 tahun (U19), Enzo Alan Fernandez Zidane saat bertanding di perempat fifal Liga UEFA U19 melawan Paris St Germain di stadion Charlety, Paris (11/3). Enzo merupakan putra dari mantan pemain Timnas Prancis dan Real Madrid, Zinedine Zidane. REUTERS/Charles Platiau
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Real Madrid dikabarkan akan segera meminjamkan gelandang mudanya, Enzo Zidane, pada musim ini. Empat tim tertarik memakai jasa anak pelatih sekaligus legenda Madrid, Zinedine Zidane, itu.

Laman Mirror mengabarkan, nasib Enzo Zidane di Santiago Bernabeu tak terjamin meskipun ayahnya menjadi pelatih skuad Los Galacticos. Pemain yang menjalani debutnya bersama tim senior pada laga persahabatan melawan Paris-Saint Germaine pekan lalu itu dinilai belum cukup matang untuk menjadi andalan Madrid musim ini.

Empat tim sudah menyatakan siap menampung Enzo. Dua tim asal Spanyol, Alcorcon dan Sporting Gijon; Middlesbrough asal Inggris, serta satu tim asal Italia yang belum diketahui sudah mengajukan diri untuk meminjam pemain 21 tahun itu.

Madrid dikabarkan siap meminjamkan Enzo selama semusim. Syaratnya, dia mendapat jaminan akan masuk tim inti, tak sekadar menjadi pemain cadangan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Middlesbrough memiliki peluang besar karena saat ini ditangani Aitor Karanka. Dia merupakan mantan pemain Madrid yang pernah merumput bersama Zidane. Dia juga pernah menjadi asisten pelatih saat Jose Mourinho menangani Real Madrid dan Zidane menjadi penasihat utama.

MIRROR | FEBRIYAN


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Champions 2023/2024

3 jam lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Champions 2023/2024

Rangkaian pertandingan babak perempat final Liga Champions telah berakhir. Simak daftar tim yang lolos dan jadwal semifinal.


Real Madrid Kalahkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Puji Sikap Guardiola

4 jam lalu

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. | REUTERS/Isabel Infantes
Real Madrid Kalahkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Puji Sikap Guardiola

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023/24 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City. Simak komentar Carlo Ancelotti.


Manchester City Dihentikan Real Madrid di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Pep Guardiola?

4 jam lalu

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. | REUTERS/Isabel Infantes
Manchester City Dihentikan Real Madrid di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Pep Guardiola?

Manchester City gagal mempertahankan gelar Liga Champions. Tim asuhan Pep Guardiola ini kandas di babak perempat final, disingkirkan Real Madrid.


Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

5 jam lalu

Pemain Real Madrid melakukan selebrasi. REUTERS/Violeta Santos Moura
Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023-2024 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City lewat adu penalti.


Jelang Manchester City vs Real Madrid di Liga Champions, Jude Bellingham Desak Adanya Upaya Lebih untuk Atasi Rasisme

20 jam lalu

Pemain Real Madrid Jude Bellingham. REUTERS
Jelang Manchester City vs Real Madrid di Liga Champions, Jude Bellingham Desak Adanya Upaya Lebih untuk Atasi Rasisme

Duel Manchester City vs Real Madrid leg kedua perempat final Liga Champions akan berlangsung di Etihad pada Kamis mulai 02.00 WIB, 18 April 2024.


Prediksi Manchester City vs Real Madrid di Leg 2 Perempat Final Liga Champions Malam Ini

1 hari lalu

Pemain Manchester City Manuel Akanji melakukan selebrasi bersama rekannya usai mencetak gol ke gawang Copenhagen dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 7 Maret 2024. REUTERS/Carl Recine
Prediksi Manchester City vs Real Madrid di Leg 2 Perempat Final Liga Champions Malam Ini

Simak kabar terbaru kedua tim dan respons Carlo Ancelotti soal rekor buruk Real Madrid lawan Manchester City di Liga Champions saat main di Etihad.


Jadwal Liga Champions Kamis Dinihari 18 April 2024: 2 Laga Leg Kedua Perempat Final, Man City vs Real Madrid Live di SCTV

1 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Jadwal Liga Champions Kamis Dinihari 18 April 2024: 2 Laga Leg Kedua Perempat Final, Man City vs Real Madrid Live di SCTV

Jadwal Liga Champions pada Kamis dinihari WIB, 18 April 2024: Bayern Munchen vs Arsenal dan Manchester City vs Real Madrid.


Dekat dengan Palestina, Ini Alasan Irlandia Mengakui Negara Palestina

1 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez dan Taoiseach (Perdana Menteri) Irlandia Simon Harris menghadiri konferensi pers pada hari pertemuan mereka untuk membahas pengakuan negara Palestina, di Dublin, Irlandia, 12 April 2024. REUTERS/Clodagh Kilcoyne
Dekat dengan Palestina, Ini Alasan Irlandia Mengakui Negara Palestina

Irlandia selangkah lebih dekat mengakui negara Palestina. Perdana Menteri Irlandia Simon Harris pun menyatakan ingin melakukannya bersama Spanyol dkk.


4 Destinasi Wisata di Kepulauan Canary Spanyol Diserbu Turis, Warga Malah Aksi Mogok Makan

4 hari lalu

Kepulauan Canary, Spanyol (Pixabay)
4 Destinasi Wisata di Kepulauan Canary Spanyol Diserbu Turis, Warga Malah Aksi Mogok Makan

Destinasi Wisata di Kepulauan Canary terus diserbu turis, membuat warga lakukan aksi mogok makan. Berikut 4 tujuan wisata unggulan di sana.


Lonjakan Wisatawan Buat Warga Kepulauan Canary Protes Mogok Makan, Profil Kepulauan di Spanyol Itu

4 hari lalu

Kepulauan Canary, Spanyol (Pixabay)
Lonjakan Wisatawan Buat Warga Kepulauan Canary Protes Mogok Makan, Profil Kepulauan di Spanyol Itu

Warga Kepulauan Canary lakukan mogok makan akibat membludaknya turis. Begini profil Kepulauan Canary di wilayah Spanyol.