Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tolak Gabung Timnas, Rizky Pellu Dilarang Dimainkan PSM

image-gnews
Pemain Tim Nasional Indonesia U-23, Rizky Pellu berebut bola dengan pemain Laos U23, Ketsada Souksavanh dalam Pertandingan MNC Cup di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (21/11). TEMPO/Seto Wardhana
Pemain Tim Nasional Indonesia U-23, Rizky Pellu berebut bola dengan pemain Laos U23, Ketsada Souksavanh dalam Pertandingan MNC Cup di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (21/11). TEMPO/Seto Wardhana
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Manajemen PSM Makassar mempertanyakan alasan PT Gelora Trisula Semesta (GTS) selaku operator kompetisi yang melarang Rizky Pellu untuk memperkuat tim Juku Eja menghadapi PS TNI di Stadion Gelora Andi Mattalatta Mattoanging Makassar, Sulawesi Selatan, Senin malam.

Media Officer PSM, Ramli Manong di Makassar, mengatakan timnya tidak pernah ada niat untuk menahan atau melarang Rizky Pellu bergabung dan memperkuat timnas menghadapi Vietnam dalam laga ujicoba (Minggu) jika pemanggilan pemainnya memang sudah sesuai regulasi atau administrasi.

"Kami dan masyarakat Sulawesi Selatan tentunya bangga jika ada pemain kami yang mendapat panggilan timnas. Namun begitu, kita juga tidak bisa melepas begitu saja jika tidak ada surat pemanggilan secara resmi ke manajemen untuk menghindari hal yang tidak diinginkan," ujarnya.

Menurut dia, jangankan melepas satu pemain, manajemen bahkan siap melepas lebih dari itu jika memang proses pemanggilannya sudah sesuai dengan proses yang benar.

Apalagi, kata dia, pihaknya selama ini memang telah belajar dari PT GTS untuk taat adminstrasi. Hal itu penting untuk menjadi pegangan manajemen jika dalam perjalanan sang pemain terjadi hal yang tidak diinginkan.

Ia juga mencontohkan terkait pemanggilan Ferdinand Sinaga beberapa waktu lalu, manajemen saat itu tidak mempersoalkan dan langsung mengizinkan pemain yang bersangkutan bergabung dalam pelatnas di Yogyakarta karena memang telah mendapatkan surat resmi dari timnas.

"Pemanggilan pemain kita tentunya akan mendongkrak nama tim PSM. Makanya kiat bersyukur dan berbangga jika ada pemain yang bisa bergabung di timnas. Namun begitu tentu kita juga harus taat administrasi untuk menganstisipasi," ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dari informasi yang beredar, Direktur PT Gelora Trisula Semesta (GTS), Joko Driyono memang menyatakan melarang kapten PSM itu membela PSM di Torabika Soccer Championship (TSC) 2016 setelah tidak memenuhi panggilan timnas untuk menghadapi Vietnam.

Sanksi itu dimulai saat PSM menjamu PS TNI di Stadion Mattoanging Andi Mattalatta, Makassar, malam ini.

Menurut dia, seluruh tim juga membutuhkan pemainnya seperti halnya Borneo FC dan Semen Padang. Akibat keluhan tim maka keluarlah batasan maksimal dua pemain tiap klub yang bisa dikirimkan memperkuat timnas.

ANTARA

Baca:
Inggris Tekuk Malta, Southgate Didukung Jadi Manajer Tetap
Pelatih Vietnam Puji Trio Timnas Ini
Inggris Menang, Wayne Rooney Disebut Seperti Kakek Tua

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Misi Angel Alfredo Vera Pelatih Baru Rans Nusantara FC Hindari Zona Degradasi, Ini Profilnya

3 hari lalu

Angel Alfredo Vera. Instagram
Misi Angel Alfredo Vera Pelatih Baru Rans Nusantara FC Hindari Zona Degradasi, Ini Profilnya

Angel Alfredo Vera jadi pelatih baru RANS Nusantara FC, tugas utamanya untuk terhindar dari zona degradasi di sisa Liga I 2023-2024. Begini profilnya.


Jadwal dan Prediksi Barito Putera vs PSM Makassar di Pekan Ke-29 Liga 1 Jumat Malam 15 Maret 2024

13 hari lalu

Selebrasi PSM Makassar di Liga 1. Instagram/PSM Makassar
Jadwal dan Prediksi Barito Putera vs PSM Makassar di Pekan Ke-29 Liga 1 Jumat Malam 15 Maret 2024

Pertandingan Barito Putera vs PSM Makassar akan hadir pada pekan ke-29 Liga 1, Jumat malam ini. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Liga 1: Peringkat Persis Solo Naik, Alexis Messidoro Cs Petik Kemenangan Beruntun Lawan PSM Makassar dan Barito Putera

17 hari lalu

Persis Solo. Dok.Liga Indonesia Baru
Liga 1: Peringkat Persis Solo Naik, Alexis Messidoro Cs Petik Kemenangan Beruntun Lawan PSM Makassar dan Barito Putera

Pertandingan Liga 1 selanjutnya, Persis Solo akan melakoni laga tandang melawan PSIS Semarang pada pekan ke-29, Kamis malam, 14 Maret mendatang.


Klasemen dan Rekap Hasil Liga 1: Persik Kediri Kalahkan RANS Nusantara FC 4-3, PSM Makassar Menang

20 hari lalu

Laga Persik Kediri vs RANS Nusantara FC di Liga 1. Twitter @persikfcofficial.
Klasemen dan Rekap Hasil Liga 1: Persik Kediri Kalahkan RANS Nusantara FC 4-3, PSM Makassar Menang

Persik Kediri berhasil menang dramatis saat menghadapi RANS Nusantara FC pada pekan ke-28 Liga 1 2023-2024.


Klasemen dan Hasil Liga 1: PSM Makassar Kalahkan PSS Sleman, Skor 2-1

20 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Klasemen dan Hasil Liga 1: PSM Makassar Kalahkan PSS Sleman, Skor 2-1

PSM Makassar kembali ke jalur kemenangan setelah menekuk PSS Sleman dengan skor 2-1 pada pekan ke-28 Liga 1 Indonesia di Stadion Batakan.


Jadwal dan Prediksi PSM Makassar vs PSS Sleman di Liga 1 Pekan Ke-28 Sore Ini

20 hari lalu

PSM Makassar vs Bhayangkara FC. Instagram
Jadwal dan Prediksi PSM Makassar vs PSS Sleman di Liga 1 Pekan Ke-28 Sore Ini

Duel PSM Makassar vs PSS Sleman akan tersaji dalam pertandingan pekan ke-28 Liga 1 2023-2024.


Prediksi PSM Makassar vs PSS Sleman di Pekan Ke-28 Liga 1: Jadwal Live, H2H, Fakta Penting, Perkiraan Pemain

20 hari lalu

Selebrasi PSM Makassar di Liga 1. Instagram/PSM Makassar
Prediksi PSM Makassar vs PSS Sleman di Pekan Ke-28 Liga 1: Jadwal Live, H2H, Fakta Penting, Perkiraan Pemain

Pertandingan PSM Makassar vs PSS Sleman akan hadir pada pekan ke-28 Liga 1 pada Jumat sore. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Klasemen dan Rekap Hasil Liga 1 Usai Persis Solo Kalahkan PSM Makassar 1-0

23 hari lalu

Pemain Persis Solo Maussa Sidibe setelah mencetak gol ke gawang PSM Makassar di Liga 1 pada Senin, 4 Maret 2024. Twitter @persisofficial.
Klasemen dan Rekap Hasil Liga 1 Usai Persis Solo Kalahkan PSM Makassar 1-0

Persis Solo berhasil memetik poin penuh saat menjamu PSM Makassar pada pekan ke-27 Liga 1 2023-2024.


Prediksi Persis Solo vs PSM Makassar di Pekan Ke-27 Liga 1: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

24 hari lalu

PSM Makassar. ANTARA/Hendra Nurdiyansyah
Prediksi Persis Solo vs PSM Makassar di Pekan Ke-27 Liga 1: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Persis Solo vs PSM Makassar bakal menjadi penutup pekan ke-27 Liga 1 2023-2024. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-26: PSM Makassar vs Persebaya 0-0, Persik Kediri Menang

28 hari lalu

Logo BRI Liga 1.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-26: PSM Makassar vs Persebaya 0-0, Persik Kediri Menang

PSM Makassar bermain 0-0 saat menjamu Persebaya Surabaya pada pekan ke-26 Liga 1. Simak klasemen dan top skornya.