Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Morata Rayakan Pertunangan dengan Mencetak Gol untuk Madrid

Pemain Real Madrid, Alvaro Morata melepaskan tendangannya saat bertanding melawan Legia Warsaw dalam penyisihan Grup F Liga Champion di stadion Santiago Bernabeu di Madrid, Spanyol, 18 Oktober 2016. AP Photo
Pemain Real Madrid, Alvaro Morata melepaskan tendangannya saat bertanding melawan Legia Warsaw dalam penyisihan Grup F Liga Champion di stadion Santiago Bernabeu di Madrid, Spanyol, 18 Oktober 2016. AP Photo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Alvaro Morata mencetak gol saat Real Madrid mengalahkan Deportivo La Coruna 3-2 di Santiago Bernabeu, Ahad dinihari, 11 Desember 2016. Gol ini sekaligus menjadi perayaan sempurna setelah 24 jam sebelumnya lamarannya diterima sang kekasih, Alice Campello.

Morata melamar Campello, mahasiswi University of Milan jurusan pemasaran, dengan cara unik, pada Jumat lalu di Madrid. Pemain asal Spanyol itu melamar Campello di tengah-tengah sebuah pertunjukan sulap.

Dalam pertunjukan sulap oleh artis bernama El Mago Pop itu, keduanya naik ke atas panggung untuk ikut serta dalam trik yang akan dilakukan pesulap. Pesulap itu lalu meminta Campello membelakangi Morata dan mengatakan, "Ini akan menjadi trik terbaik yang pernah Anda lihat seumur hidup."

Saat Campello memutar tubuhnya, Morata sudah berlutut di hadapannya dengan menyodorkan sebuah cincin. Campello terbelalak tak percaya. Tapi akhirnya ia berseru, "Ya."

Tepuk tangan penonton langsung membahana saat Morata berhasil melakukan aksinya.
Beberapa saat kemudian, Campello memamerkan cincin tunangan bertahta berlian Moraga itu di akun Instagram-nya. Morata juga membagi kebahagiaannya di instagram. "Dia bilang 'YA'!! Kami akan menikah!!!, Aku mencintaimu @alicecampello," tulis Morata.

Wanita asal Venezia itu sudah dipacari Morata lebih dari setahun. Keduanya bertemu saat Morata membela Juventus.

Dua puluh empat jam setelah melamar kekasihnya, Morata melengkapi kebahagiannya dengan sebuah gol ke gawang Deportivo. Itu menjadi gol kesembilannya buat Madrid pada musim ini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan





THE SUN | MIRROR | NURDIN

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Zinedine Zidane Disebut Kembali Tolak Tawaran PSG, Ingin Latih Timnas Prancis?

1 hari lalu

Zinedine Zidane. REUTERS
Zinedine Zidane Disebut Kembali Tolak Tawaran PSG, Ingin Latih Timnas Prancis?

Zinedine Zidane juga dikaitkan dengan pekerjaan sebagai pelatih Juventus.


Perjalanan Harry Kane Hingga jadi Incaran Real Madrid dan Manchester United

1 hari lalu

Pemain Inggris, Harry Kane berselebrasi setelah menjebol gawang Italia dalam laga kualifikasi Euro 2024 di Stadio Diego Armando Maradona, Naples, Italia, 23 Maret 2023. Timnas Inggris menang 2-1 saat menghadapi Italia dalam Kualifikasi Euro 2024 Grup C. REUTERS/Ciro De Luca
Perjalanan Harry Kane Hingga jadi Incaran Real Madrid dan Manchester United

Harry Kane dikenal sebagai salah satu striker terbaik di dunia, namun minim gelar juara.


Demam Karim Benzema Landa Jeddah sebelum Acara Perkenalan Resmi Digelar

2 hari lalu

Karim Benzema resmi bergabung dengan klub Arab Saudi Al Ittihad. (Handout Al Ittihad via REUTERS)
Demam Karim Benzema Landa Jeddah sebelum Acara Perkenalan Resmi Digelar

Al-Ittihad telah menjual lebih dari 56 ribu tiket untuk perkenalan Karim Benzema.


Mengenal Brahim Diaz, Gelandang AC Milan Pinjaman dari Real Madrid

2 hari lalu

Pemain AC Milan, Brahim Diaz melakulan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspurs dalam babak 16 besar Liga Champions di San Siro, Milan, Italia, 14 Februari 2023. REUTERS/Daniele Mascolo
Mengenal Brahim Diaz, Gelandang AC Milan Pinjaman dari Real Madrid

Real Madrid berencana mengambil Brahim Diaz dari AC Milan


Profil Al Ittihad, Klub Arab Saudi Tempat Berlabuh Karim Benzema Setelah Hengkang dari Real Madrid

2 hari lalu

Pesepakbola Karim Benzema berpose memegang jersey tim sepak bola Arab Saudi Al Ittihad di Arab Saudi, 6 Juni 2023.  Karim Benzema resmi bergabung dengan klub Liga Arab Saudi, Al Ittihad. Al Ittihad/Handout via REUTERS
Profil Al Ittihad, Klub Arab Saudi Tempat Berlabuh Karim Benzema Setelah Hengkang dari Real Madrid

Al Ittihad salah satu klub sepak bola terkemuka di Arab Saudi. Klub ini menjadi tempat berlabuh Karim Benzema setelah hengkang dari Real Madrid.


Karim Benzema Resmi Pisah dari Real Madrid, Siapa Lagi yang Hengkang dari Klubnya Musim Ini?

2 hari lalu

Pemain Real Madrid Karim Benzema. REUTERS/Juan Medina
Karim Benzema Resmi Pisah dari Real Madrid, Siapa Lagi yang Hengkang dari Klubnya Musim Ini?

Sejumlah pemain top dunia yang pisah dengan klubnya musim ini antara lain Karim Benzema, Eden Hazard sampai Lionel Messi. Siapa lagi?


Borussia Dotmund Umumkan Telah Jual Jude Bellingham ke Real Madrid

2 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund, Jude Bellingham. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Borussia Dotmund Umumkan Telah Jual Jude Bellingham ke Real Madrid

Borussia Dotmund mengumumkan kepindahan pemain andalannya Jude Bellingham ke klub asal Spanyol Real Madrid.


Liga Arab Saudi Makin Meriah Setelah Karim Benzema Bergabung di Al Ittihad

2 hari lalu

Karim Benzema berpose memegang jerse klub terbarunya Al Ittihad, di Arab Saudi, 6 Juni 2023. Setelah 13 tahun bermain di klub itu, ia akhirnya hengkang karena tak persepakat soal tawaran kontrak baru. Kepindahan Benzema ke Arab Saudi. Al Ittihad/Handout via REUTERS
Liga Arab Saudi Makin Meriah Setelah Karim Benzema Bergabung di Al Ittihad

Liga Arab Saudi makin meriah setelah beberapa klub merekrut bintang selain Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema siapa yang merumput di sana?


Profil Karim Benzema, Bomber Madrid yang Bakal Main di Al Ittihad

3 hari lalu

Pesepakbola Karim Benzema berpose memegang jersey tim sepak bola Arab Saudi Al Ittihad di Arab Saudi, 6 Juni 2023.  Karim Benzema resmi bergabung dengan klub Liga Arab Saudi, Al Ittihad. Al Ittihad/Handout via REUTERS
Profil Karim Benzema, Bomber Madrid yang Bakal Main di Al Ittihad

Karim Benzema, resmi mengakhiri kontraknya dengan Real Madrid dan berganti ke klub asal Arab Al Ittihad. Berikut profil pesepak bola tersebut.


3 Pemain Peraih Penghargaan Individual Liga Spanyol 2022-2023: Lewandowski, Joselu, Ter Stegen

3 hari lalu

Pemain FC Barcelona Robert Lewandowski melakukan selebrasi bersam Gavi usai mencetak gol ke gawang Cadiz dalam pertandingan Liga Spanyol di Camp Nou, Barcelona, 20 Februari 2023. Barcelona kalahkan Cadiz 2-0. REUTERS/Albert Gea
3 Pemain Peraih Penghargaan Individual Liga Spanyol 2022-2023: Lewandowski, Joselu, Ter Stegen

Kompetisi Liga Spanyol 2022-2023 sudah tuntas digelar dengan menghadirkan Barcelona sebagai juara. Ini peraih 3 penghargaan individualnya.