Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Semen Padang Tekuk Mitra Kukar 3-2

image-gnews
Pesepakbola Semen Padang FC, Riko Simanjuntak (kiri), berusaha menyambut bola dibayangi pemain Bhayangkara Surabaya United (BSU), Indra Kahfi (kanan), pada pertandingan lanjutan Torabika Soccer Championship 2016 di Stadion GOR H Agus Salim Padang, Sumatera Barat, 12 Agustus 2016. ANTARA/Iggoy el Fitra
Pesepakbola Semen Padang FC, Riko Simanjuntak (kiri), berusaha menyambut bola dibayangi pemain Bhayangkara Surabaya United (BSU), Indra Kahfi (kanan), pada pertandingan lanjutan Torabika Soccer Championship 2016 di Stadion GOR H Agus Salim Padang, Sumatera Barat, 12 Agustus 2016. ANTARA/Iggoy el Fitra
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Semen Padang FC Nil Maizar mengaku semangat anak asuhnya selama pertandingan menjadi kunci kemenangan timnya. Skuat Kabau Sirah berhasil mengalahkan Mitra Kukar FC 3-2 dalam laga lanjutan Indonesia Soccer Championship di Stadion H Agus Salim Padang, Senin 12 Desember 2016.

Tiga gol Semen Padang diciptakan Riko Simanjuntak, Irsyad Maulana dan Vendry Mofu. Sedangkan gol balasan Mitra Kukar dicetak Marlon Da Silva dan Yogi Rahadian.

"Terima kasih buat pemain. Poin tiga. Jika kalah sangat memukul kami," ujarnya usai pertandingan, Senin 12 Desember 2016.

Pertandingan dua tim papan tengah ini berlangsung sengit sejak wasit Fariq Hitaba meniup peluit tanda kick off. Kedua kesebelasan saling melancarkan serangan.

Semen Padang lebih unggul dulu 1-0 melalui gol Riko Simanjuntak pada menit 25, setelah memanfaatkan umpan dari Nur Iskandar. Sedangkan gol balasan tim tamu terjadi pada menit 34 melalui penyerang asal Brasilnya Marlon Da Silva.

Nil mencoba meningkatkan motivasi anak asuhnya di ruang ganti saat turun minum istirahat babak pertama. Alhasil pada babak kedua, Semen Padang kembali unggul lewat Irsyad Maulana pada menit 59. Tendangan bebas Irsyad memperdaya kiper Mitra Kukar Gerry Martin.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Semen Padang semakin menekan tim tamu setelah unggul 2-1. Alhasil Vendry Mofu menambah keunggulan timnya setelah mendapatkan umpan dari Irsyad Maulana.

Setelah unggul 3-1, anak asuh Nil Maizar terlihat lengah. Sejumlah peluang berhasil didapatkan Mitra Kukar. Alhasil Yogi Rahadian yang dimasukan pada babak kedua menggantikan Hendra Bayauw berhasil mencetal gol pada masa injury time babak kedua. Skor 3-2 bertahan hingga wasit meniup peluit panjang tanda babak kedua usai.

Pada pertandingan ini, wasit Fariq mengeluarkan enam kartu kuning dan satu kartu merah. Dua kartu kuning dihadiahkan ke Novrianto dan Lee Kilhoon dari Semen Padang. Sedangkan empat kartu kuning diberikan ke Mitra Kukar, Hendra Bayauw dan Anindito Wahyu, serta kartu merah untuk Arthur Cunha setelah mendapatkan dua kali kartu kuning.

ANDRI EL FARUQI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bersiap Arungi Liga 1 2023-2024, Semen Padang FC Ungkap Alasan Penunjukkan Hendri Susilo sebagai Pelatih Kepala

30 hari lalu

Hendri Susilo resmi dipercaya untuk menukangi Semen Padang FC. Foto : semen padang
Bersiap Arungi Liga 1 2023-2024, Semen Padang FC Ungkap Alasan Penunjukkan Hendri Susilo sebagai Pelatih Kepala

CEO Semen Padang FC, Win Bernadino, menjelaskan alasan di balik penunjukkan Hendri Susilo sebagai pelatih kepala untuk Liga 1 musim 2023-2024.


Komdis PSSI Jatuhkan Hukuman buat 5 Klub dan 2 Pemain, Semen Padang FC Mendapat Sanksi Terberat

31 hari lalu

Panitia pelaksana berusaha menghalau suporter Semen Padang FC yang memasuki lapangan saat pertandingan final leg kedua Liga 2 melawan PSBS Biak di Stadion GOR H Agus Salim Padang, Sumatera Barat, Sabtu, 9 Maret 2024. Dalam kericuhan tersebut, suporter sempat melemparkan flare ke lapangan hingga turun ke lapangan hingga berlarian dan mengejar ke arah pemain Semen Padang dan PSBS. ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra
Komdis PSSI Jatuhkan Hukuman buat 5 Klub dan 2 Pemain, Semen Padang FC Mendapat Sanksi Terberat

Komdis PSSI menjatuhkan hukuman kepada sejumlah klub dan pemain, Semen Padang FC mendapat hukuman terberat.


Promosi ke Liga 1, Semen Padang FC Terancam Menjadi Tim Musafir

38 hari lalu

Semen Padang. Istimewa
Promosi ke Liga 1, Semen Padang FC Terancam Menjadi Tim Musafir

Semen Padang FC sudah memastikan diri promosi ke Liga 1 musim depan. Namun, mereka terancam menjadi tim musafir saat mengarungi kompetisi nanti.


PSBS Biak Juara Liga 2, Pertandingan Final Leg Kedua Dihentikan karena Ricuh Suporter

46 hari lalu

Panitia pelaksana berusaha menghalau suporter Semen Padang FC yang memasuki lapangan saat pertandingan final leg kedua Liga 2 melawan PSBS Biak di Stadion GOR H Agus Salim Padang, Sumatera Barat, Sabtu, 9 Maret 2024. . ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra
PSBS Biak Juara Liga 2, Pertandingan Final Leg Kedua Dihentikan karena Ricuh Suporter

PSBS Biak menjadi juara Liga 2 2023-2024 setelah menang telak atas Semen Padang FC. Laga final kedua dihentikan karena ricuh suporter.


Hasil Final Liga 2: PSBS Biak Kalahkan Semen Padang FC 3-0 dalam Pertandingan Leg Pertama

50 hari lalu

Logo Liga 2 2023-2024.
Hasil Final Liga 2: PSBS Biak Kalahkan Semen Padang FC 3-0 dalam Pertandingan Leg Pertama

PSBS Biak, menang 3-0 atas Semen Padang FC pada leg pertama babak final Liga 2 Indonesia.


Jadwal Live dan Prediksi PSBS Biak vs Semen Padang FC di Leg Pertama Final Liga 2

51 hari lalu

PSBS Biak. (instagram/psbsofficial)
Jadwal Live dan Prediksi PSBS Biak vs Semen Padang FC di Leg Pertama Final Liga 2

PSBS Biak akan menghadapi Semen Padang FC pada leg pertama babak final Liga 2 di Stadion Cendrawasih, Biak, Selasa, 5 Maret 2024. Inilah prediksinya.


Jadwal Live Final Liga 2 Leg Pertama: PSBS Biak vs Semen Padang FC, Main Selasa Siang 5 Maret 2024

51 hari lalu

Logo Liga 2 2023-2024.
Jadwal Live Final Liga 2 Leg Pertama: PSBS Biak vs Semen Padang FC, Main Selasa Siang 5 Maret 2024

PSBS Biak akan menjamu Semen Padang FC dalam leg pertama babak final Liga 2, Selasa, 5 Maret 2024.


Berita Liga 2: Semen Padang FC Siap Perkuat Skuad setelah Berhasil Promosi ke Liga 1 Musim Depan

55 hari lalu

Semen Padang FC vs Malut United di semifinal Liga 2. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Berita Liga 2: Semen Padang FC Siap Perkuat Skuad setelah Berhasil Promosi ke Liga 1 Musim Depan

Semen Padang FC siap memperkuat skuadnya untuk mengarungi Liga 1 musim 2024/2025.


Semen Padang FC Dampingi PSBS Biak Promosi ke Liga 1 setelah Lolos ke Final Liga 2

55 hari lalu

Logo Liga 2 2023-2024.
Semen Padang FC Dampingi PSBS Biak Promosi ke Liga 1 setelah Lolos ke Final Liga 2

Semen Padang FC mendampingi PSBS Biak promosi ke Liga 1 setelah mengalahkan Malut United 1-0.


Liga 2: Malut United Hadapi Semen Padang FC di Semifinal, Ilham Udin Armaiyn Optimistis

6 Februari 2024

Ilham Udin Armaiyn. (ANTARA/RAUF ADIPATI)
Liga 2: Malut United Hadapi Semen Padang FC di Semifinal, Ilham Udin Armaiyn Optimistis

Malut United akan menghadapi Semen Padang di babak semifinal Liga 2. Ilham Udin Armaiyn optimistis.