Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Sepak Bola Rabu Dinihari: Atletico Menang Besar  

image-gnews
Fernando Torres (kiri) dan Javi Martinez berebut menyundul bola dalam pertandingan Liga Champions grup D antara Atletico Madrid dan Bayern Munchen di Stadion Vicente Calderon, Madrid, Spanyol, 29 September 2016. Reuters/Sergio Perez
Fernando Torres (kiri) dan Javi Martinez berebut menyundul bola dalam pertandingan Liga Champions grup D antara Atletico Madrid dan Bayern Munchen di Stadion Vicente Calderon, Madrid, Spanyol, 29 September 2016. Reuters/Sergio Perez
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Sejumlah pertandingan sepak bola berlangsung di Eropa pada Rabu dinihari, 21 December 2016. Termasuk laga kedua babak 32 besar Copa del Rey Spanyol, yang meloloskan Atletico Madrid dengan skor telak.

Berikut ini hasil lengkapnya.

Liga Italia

Atalanta 2-1 Empoli
Keterangan: Atalanta kini menempati urutan ke-6 klasemen dengan nilai 32 dari 12 laga, sedangkan Empoli urutan ke-17 dengan nilai 14.

Copa del Rey

Atletico Madrid 4-1 Guijuelo
Keterangan: Atletico lolos ke babak 16 besar dengan skor 10-1.

Villarreal 1-1 Toledo
Keterangan: Villarreal lolos ke babak 16 besar dengan skor agregat 4-1.

Real Sociedad 1-1 Valladolid
Keterangan: Sociedad melaju dengan skor 4-2.

Malaga 3-4 Cordoba
Keterangan: Cordoba lolos dengan skor 6-3.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Las Palmas 2-1 Huesca
Keterangan: Las Palmas lolos dengan skor 4-3.

Liga Jerman

Borussia Dortmund 1-1 Augsburg
Keterangan: Dortmund menempati urutan ke-4 klasemen dengan nilai 27 dari 16 laga, sedangkan Augsburg di posisi ke-12 dengan nilai 18.

Hamburg 2-1 Schalke 04.
Keterangan: Schalke urutan ke-11 dengan nilai 18, sedangkan Hamburg urutan ke-16 dengan nilai 18.

Borussia Moenchengladbach 1-2 Wolfsburg
Keterangan: Gladbach urutan ke-14 dengan nilai 16, sedangkan Wolfsburg di posisi ke-13 dengan nilai 16.

Eintracht Frankfurt 3-0 Mainz 05
Keterangan: Frankfurt urutan ke-3 dengan nilai 29, sedangkan Mainz posisi ke-13 dengan nilai 16.

UEFA | NS


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

7 jam lalu

Xavi Hernandez. REUTERS
Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

Xavi Hernandez berubah pikiran dan memutuskan untuk tetap menjadi pelatih Barcelona pada musim depan.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

3 hari lalu

Pemain Real Madrid, Jude Bellingham berselebrasi. REUTERS/Albert Gea
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

Real Madrid memenangi laga El Clasico melawan Barcelona pada pekan ke-32 Liga Spanyol. Mereka mengalahkan rivalnya dengan skor 3-2.


Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

3 hari lalu

Para pemain Real Madrid melakukan selebrasi usai menang adu penalti atas Manchester City dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024. Real Madrid lolos ke semifinal setelah menang adu penalti atas Manchester City dengan skor 4-3. REUTERS/Carl Recine
Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

Duel Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico pekan ke-32 ini akan jadi laga penting dalam penentuan gelar juara Liga Spanyol musim ini.


Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

4 hari lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS/Isabel Infantes
Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

Real Madrid akan menghadapi rival abadi mereka, Barcelona, pada pertandingan El Clasico pekan ke-32 Liga Spanyol. Ancelotti targetkan kemenangan.


5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

5 hari lalu

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

Pertandingan pekan ke-32 La Liga atau Liga Spanyol akan mempertemukan dua tim raksasa, Real Madrid vs Barcelona, dalam laga bertajuk El Clasico.


Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

5 hari lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Barcelona dalam pertandingan final Piala Super Spanyol di Stadion Al-Awwal, Riyadh, Arab Saudi, 14 Januari 2024. REUTERS/Juan Medina
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol pekan ke-32 pada akhir minggu ini akan menampilkan laga besar: El Clasico antara Real Madrid dan Barcelona.


Kandas di Perempat Final Liga Champions, Mengapa Atletico Madrid Bisa Lolos ke FIFA Club World Cup 2025?

7 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund Julian Brandt mencetak gol ke gawang Atletico Madrid dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Signal Iduna Park, Dortmund, 16 April 2024. REUTERS/Wolfgang Rattay
Kandas di Perempat Final Liga Champions, Mengapa Atletico Madrid Bisa Lolos ke FIFA Club World Cup 2025?

Klub Spanyol, Atletico Madrid, berhasil mengamankan tempat di Piala Dunia Antar Klub atau FIFA Club World Cup edisi 2025.


Borussia Dortmund Bangkit dan Singkirkan Atletico Madrid di Liga Champions, Begini Komentar Edin Terzic dan Diego Simeone

8 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund Julian Brandt mencetak gol ke gawang Atletico Madrid dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Signal Iduna Park, Dortmund, 16 April 2024. REUTERS/Wolfgang Rattay
Borussia Dortmund Bangkit dan Singkirkan Atletico Madrid di Liga Champions, Begini Komentar Edin Terzic dan Diego Simeone

Borussia Dortmund melaju ke semifinal Liga Champions berkat kemenangan 4-2 atas Atletico Madrid. Simak komentar pelatih Edin Terzic dan Diego Simeone


Rekap Hasil Liga Champions: Sama-sama Comeback, PSG Singkirkan Barcelona dan Lolos ke Semifinal, Dortmund Depak Atletico Madrid

8 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Rekap Hasil Liga Champions: Sama-sama Comeback, PSG Singkirkan Barcelona dan Lolos ke Semifinal, Dortmund Depak Atletico Madrid

Hasil Liga Champions: PSG lolos ke semifinal dengan menyingkirkan Barcelona, sedangkan Dortmund melaju dengan membalikkan keadaan atas Atletico.


Prediksi Borussia Dortmund vs Atletico Madrid di Liga Champions: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, dan Perkiraan Formasi

8 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund Sebastien Haller mencetak gol ke gawang Atletico Madrid dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions di Metropolitano, Madrid, 11 April 2024. REUTERS/Susana Vera
Prediksi Borussia Dortmund vs Atletico Madrid di Liga Champions: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, dan Perkiraan Formasi

Duel Borussia Dortmund vs Atletico Madrid akan tersaji pada pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions.