Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Protes PSSI, Ribuan Bonek Gelar Aksi Parade Bela Persebaya  

image-gnews
Suporter Persebaya Surabaya, Bonek, tiba di Stasiun Senen, Jakarta, 2 Agustus 2016. Mereka juga meminta Persebaya Surabaya disertakan dalam kompetisi resmi pada musim depan. ANTARA/Reno Esnir
Suporter Persebaya Surabaya, Bonek, tiba di Stasiun Senen, Jakarta, 2 Agustus 2016. Mereka juga meminta Persebaya Surabaya disertakan dalam kompetisi resmi pada musim depan. ANTARA/Reno Esnir
Iklan

TEMPO.CO, Surabaya - Ribuan suporter Persebaya Surabaya menggelar kegiatan Parade Bela Persebaya dengan berjalan kaki dari Tugu Pahlawan menuju Balai Kota Surabaya, Senin, 26 Desember 2016. Rute yang dilewati dari Jalan Pahlawan-Kramat Gantung-Gemblongan-Tunjungan-Gubernur Suryo-Yos Sudarso-Wali Kota Mustajab-hingga finis di Balai Kota Surabaya.

Sembari berparade, Bonek—julukan suporter tersebut—membentangkan sejumlah poster dan spanduk besar. Mereka mengenakan pakaian berwarna hijau dan memenuhi ruas jalan yang dilewati. Kegiatan Bonek ini mendapat pengawalan ketat dari aparat Kepolisian Resor Kota Besar Surabaya.

Presidium Bonek, Andi Peci, mengatakan kegiatan parade merupakan satu dari serangkaian perjuangan Bonek untuk mendukung tim kesayangannya kembali ke kancah persepakbolaan nasional. "Hari ini kami ingin membuat sesuatu yang berbeda, yang lebih soft soal perjuangan ini,” kata Andi.

Baca
Penggerebekan Teroris, Tersangka Serang Polisi dengan Golok
Tunggu Putusan Hakim, Ahok Akan Lakukan Ini
Umrah, Ini Doa Djarot untuk Ahok
Joget-joget di Tempat Umrah, Ayu Ting Ting Dibanjiri Hujatan

Menurut Andi, aksi yang dikemas dalam bentuk parade itu juga sebagai pemanasan sebelum mereka mendatangi Kongres Tahunan PSSI pada 8 Januari 2017, yang rencananya digelar di Bandung. “Jadi,ini hanya pemanasan menjelang kongres PSSI,” ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Andi meminta Ketua Umum PSSI Edy Rahmayadi melihat dan mendengar tuntutan Bonek. “Kami berharap dan mengimbau kepada Ketua PSSI yang baru bahwa persoalan sepak bola nasional tidak akan pernah selesai jika persoalan Persebaya tidak diselesaikan juga,” kata dia.

Kepala Kepolisian Resor Kota Besar Surabaya Muhammad Iqbal, yang turut mengawal parade, berujar kegiatan tersebut berjalan aman. Sebab, polisi mengawal sejak berangkat hingga mereka pulang kembali ke rumah masing-masing. “Kondisinya aman, karena mereka hanya ingin parade saja, tidak ada kegiatan lainnya,” katanya.

Setelah parade berakhir, ribuan Bonek berangsur-angsur diangkut oleh mobil Satuan Polisi Pamong Praja Kota Surabaya untuk diantarkan ke asalnya masing-masing. Sebagian Bonek yang belum memperoleh tumpangan bergerombol di Gubernur Suryo hingga Balai Kota Surabaya.

MOHAMMAD SYARRAFAH

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil, Jadwal, Top Skor, dan Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persebaya Menang, Persib Bandung Main Malam Ini

21 jam lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Hasil, Jadwal, Top Skor, dan Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persebaya Menang, Persib Bandung Main Malam Ini

Hasil Liga 1: Dewa United mengalahkan Persita Tangerang dan Persebaya Surabaya menang di kandang Arema FC. Malam ini ada laga Persib Bandung.


Arema FC vs Persebaya di Liga 1 Pekan 30 Berakhir 0-1: Singo Edan Tetap di Zona Degradasi, Bajul Ijo Masuk 10 Besar Klasemen Sementara

1 hari lalu

Arema FC vs Persebaya Surabaya. Instagram/Persebaya
Arema FC vs Persebaya di Liga 1 Pekan 30 Berakhir 0-1: Singo Edan Tetap di Zona Degradasi, Bajul Ijo Masuk 10 Besar Klasemen Sementara

Pertandingan Liga 1 lain yang juga berlangsung pada Selasa malam, 27 Maret 2024, Dewa United menghajar Persita Tangerang 4-1.


Prediksi Arema FC vs Persebaya Surabaya di Liga 1 Pekan Ke-30 Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

1 hari lalu

Arema FC. Instagram/Arema
Prediksi Arema FC vs Persebaya Surabaya di Liga 1 Pekan Ke-30 Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Jadwal Liga 1 pekan ke-30 Liga 1 2023-2024 akan diisi dengan duel panas Derby Jawa Timur: Arema FC vs Persebaya Surabaya. Simak prediksinya.


Kenapa Persebaya Surabaya Belum Mau Lepas Toni Firmansyah ke Timnas U-20 Indonesia?

9 hari lalu

Pemain Persebaya Toni Firmansyah. Foto : Persebaya
Kenapa Persebaya Surabaya Belum Mau Lepas Toni Firmansyah ke Timnas U-20 Indonesia?

Pelatih Persebaya Surabaya Paul Munster menyatakan masih belum melepas Toni Firmansyah ke Timnas U-20 Indonesia.


Menantu Jokowi Niat Maju Pilgub Sumut, Bisakah Edy Rahmayadi atau Musa Rajeksah Kalahkan Bobby Nasution?

9 hari lalu

Presiden Joko Widodo berbincang dengan Wali Kota Medan sekaligus menantunya, Bobby Nasution saat Car Free Day (CFD) di Kota Medan, Sumatera Utara, Minggu, 12 Februari 2023. Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
Menantu Jokowi Niat Maju Pilgub Sumut, Bisakah Edy Rahmayadi atau Musa Rajeksah Kalahkan Bobby Nasution?

Pilgub Sumut akan seru, bisakah mantan Gubernur Sumut Edy Rahmayadi, eks Wagub Musa Rajekshah kalahkan menantu Jokowi, Bobby Nasution?


Liga 1 Sisakan 5 Laga, Paul Munster Ingin Persebaya Surabaya Tingkatkan Agresivitas

11 hari lalu

Pelatih Kepala Persebaya Surabaya Paul Munster. Antara/Naufal Ammar Imaduddin
Liga 1 Sisakan 5 Laga, Paul Munster Ingin Persebaya Surabaya Tingkatkan Agresivitas

Pelatih Persebaya Surabaya Paul Munster ingin timnya meningkatkan agresivitas pada sisa kompetisi Liga 1.


Liga 1: Persebaya Surabaya vs Madura United 0-0, Paul Munster Akui Naluri Mencetak Gol Timnya Masih Kurang

14 hari lalu

Pelatih Kepala Persebaya Surabaya Paul Munster. Antara/Naufal Ammar Imaduddin
Liga 1: Persebaya Surabaya vs Madura United 0-0, Paul Munster Akui Naluri Mencetak Gol Timnya Masih Kurang

Persebaya Surabaya bermain 0-0 saat menjamu Madura United dalam Liga 1 pekan ke-29. Simak komentar Paul Munster.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-29: Persebaya Surabaya vs Madura United 0-0, Persita Tangerang vs Arema FC 4-3

15 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-29: Persebaya Surabaya vs Madura United 0-0, Persita Tangerang vs Arema FC 4-3

Hasil Liga 1 pekan ke-29: Persebaya Surabaya vs Madura United 0-0 dan Persita Tangerang vs Arema FC 4-3. Simak klasemen dan top skor terkini.


Prediksi Persebaya Surabaya vs Madura United di Pekan Ke-29 Liga 1: Jadwal Live, H2H, Fakta Menarik, Perkiraan Susunan Pemain

15 hari lalu

Ilustrasi pertandingan Persebaya Surabaya melawan Madura United. ANTARA/Rizal Hanafi
Prediksi Persebaya Surabaya vs Madura United di Pekan Ke-29 Liga 1: Jadwal Live, H2H, Fakta Menarik, Perkiraan Susunan Pemain

Pertandingan Persebaya Surabaya vs Madura United akan hadir pada pekan ke-29 Liga 1, Rabu malam, 13 Maret 2024. Simak jadwal, H2H, dan prediksinya.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-28: Borneo FC Kalahkan Persebaya Surabaya 2-1 Lewat 2 Gol pada Tambahan Waktu

21 hari lalu

Selebrasi Borneo FC di Liga 1. Instagram/Borneo FC
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-28: Borneo FC Kalahkan Persebaya Surabaya 2-1 Lewat 2 Gol pada Tambahan Waktu

Kebobolan pada menit ke-85, Borneo FC mencetak dua gol pada tambahan waktu untuk mengalahkan Persebaya Surabaya dalam lanjutan Liga 1 pekan ke-28.