Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Liga Champions: Fakta Penting Preview Real Madrid vs Atletico

image-gnews
Striker Real Madrid, Cristiano Ronaldo melakukan selebrasi usai menjebol gawang Valencia saat bertanding di ajang La Liga Spanyol di stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, 29 April 2017. REUTERS
Striker Real Madrid, Cristiano Ronaldo melakukan selebrasi usai menjebol gawang Valencia saat bertanding di ajang La Liga Spanyol di stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, 29 April 2017. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Real Madrid siap menjamu Atletico Madrid di ajang semifinal pertama Liga Champions yang digelar di Stadion Santiago Bernabeu, Rabu dini hari WIB, pukul 01.45 WIB.

Los Blancos siap bersua dengan tim sekota dalam kompetisi di empat musim terakhir, mencakup final pada 2014 dan 2016. Dalam tiga duel seluruhnya, Real Madrid menangguk kemenangan.

Ini kesempatan bagi pasukan Atletico di bawah arahan Diego Simeone untuk membuktikan bahwa "mereka ada"  dengan menundukkan tim sekota dalam duel Liga Champions yang bakal disiarkan secara langsung oleh SCTV.

Baca: Andalan Real Madrid Jebol Gawang Atletico, Ronaldo Pegang Rekor  

Raphael Varane siap memperkuat Real Madrid, sementara Gareth Bale besar kemungkinan absen. Hanya saja, kubu Atletico setali tiga uang menghadapi problem di lini pertahanan, dengan masih cederanya sejumlah pemain, yakni Jorge Garcia, Jose Gimenez, Sime Vrsaljko dan Juanfran.

Bale absen sampai akhir bulan, tempatnya akan diisi oleh Isco sebagai pemain bertahan. James Rodriguez dan Alvaro Morata bisa menjadi pilihan di posisi yang sama.

Varabe bermitra dengan Sergio Aguero di jantung pertahanan Madrid. Ia absen ketim timnya mengalahkan Valencia dengan skor 2-1 pada laga pekan ini.

Baca: Isco: Atletico Lawan yang Sulit, tapi Real Madrid Akan Menang

Di kubu Atletico Madrid, Yannick Carrasco bakal absen karena masih dibekap cedera bahu. Tempatnya akan digantikan oleh Nicolas Gaitan. Kalau saja Juanfran dan Sime Vrsaljko masih absen, maka Jose Gimenez akan menempati posisi bek kanan.

Data dan fakta untuk pertandingan ini:

• Ini musim keempat bagi kedua tim bersua di fase knockout; Atletico mengklaim kemenangan atas Los Blancos selama musim belakangan ini dengan capaian dua hasil imbang dan dua kekalahan.

• Laga ini mengulang final pada musim 2013/14 dan 2015/16; Real Madrid mengklaim kemenangan 4-1 dan menang adu penalti kemudian meraih gelar juara dalam dua musim itu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

• Real dan Atletico bersua dalam semifinal Piala Eropa/Liga Champions. Los Blancos melaju ke final setelah melewati laga melawan rival sekota pada 1958/59. mereka kemudian mampu meraih gelar juara.

Baca: Top Skor Liga Champions: Ronaldo Masih Mungkin Salip Messi  

• Atletico Madrid melenggang ke semifinal Liga Champions sampai kali ketiga dalam empat musim. Mereka tidak pernah lolos ke babak selanjutnya sejak 1992/93.

• Real Madrid mencapai semifinal Liga Champions untuk tujuh musim berturut-turut. Catatan ini menorehkan prestasi bersejarah.

• Atletico Madrid hanya menelan sekali kekalahan dari 10 laga di ajang Liga Champions di musim ini dengan torehan tujuh menang dan dua hasil imbang.

Baca: Real Madrid v Atletico, Zidane Punya Satu Penyesalan Soal Ronaldo

• Sejak 2010/2011, Real Madrid mampu meraih 35 kemenangan dari 41 laga di ajang Liga Champions yang digelar di Santiago Bernabeu  dengan mengoleksi empat hasil imbang dan dua kalah. Dua kekalahan itu ketika melawan Barcelona pada April 2011 (0-2) dan Schalke pada Maret 2015 (3-4).         

• Real Madrid tidak pernah gagal mencetak gol dalam 35 laga kandang di ajang Liga Champions. Jumlah ini terbanyak dalam sejarah kompetisi itu.

Baca: Jadwal Liga Champions: 4 Bukti Dominasi Real Madrid atas Atletico

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

3 jam lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

Setelah bawa Inter milan raih Scudetto, karier Simone Inzaghani sebagai pelatih lebih mentereng dibanding Filippo Inzaghi.


Spanyol Buka Kembali Penyelidikan Spyware Israel yang Memata-matai PM Pedro Sanchez

17 jam lalu

Spyware pegasus. Thequint.com
Spanyol Buka Kembali Penyelidikan Spyware Israel yang Memata-matai PM Pedro Sanchez

Pengadilan Tinggi Spanyol membuka kembali penyelidikan atas penggunaan perangkat lunak Pegasus milik perusahaan intelijen siber Israel, NSO Group.


SMP Al Azhar BSD Maju di Sea Sun International Spanyol, Apa Itu Festival Sea Sun International?

18 jam lalu

Puluhan pengunjung menikmati cuaca panas di pantai Cala Aiguablava, di tengah pandemi COVID-19 di Begur, dkat Girona, Costa Brava, 27 Juni 2020. REUTERS/Nacho Doce
SMP Al Azhar BSD Maju di Sea Sun International Spanyol, Apa Itu Festival Sea Sun International?

Sea Sun International adalah kompetisi seni internasional tahunan di Spanyol


Perjalanan Cinta Victoria Beckham dan David Beckham, Posh Spice dan Si Bola Emas

1 hari lalu

David Beckham dan Victoria Beckham. Foto: Instagram/@victoriabeckham
Perjalanan Cinta Victoria Beckham dan David Beckham, Posh Spice dan Si Bola Emas

Victoria Beckham dan David Beckham telah menjalin kisah cinta selama lebih dari 2 dekade. Ini kisah perjalanan cinta Posh Spice dan Si Bola Emas.


Overtourism di Kepulauan Canary Spanyol, Ribuan Orang Protes Tuntut Perubahan Model Pariwisata

2 hari lalu

Kepulauan Canary, Spanyol (Pixabay)
Overtourism di Kepulauan Canary Spanyol, Ribuan Orang Protes Tuntut Perubahan Model Pariwisata

Pengunjuk rasa percaya bahwa model pariwisata Kepulauan Canary tidak berkelanjutan dan harus diubah, merugikan penduduk lokal.


PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

2 hari lalu

Pemain Paris St Germain Lucas Beraldo melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Lyon pada pertandingan Liga Prancis di Parc des Princes, Paris,  22 April 2024. REUTERS
PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

PSG unggul 11 poin dari tim di bawahnya dengan lima laga tersisa Ligue 1 Prancis yang belum dimainkan musim ini.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

2 hari lalu

Pemain Real Madrid, Jude Bellingham berselebrasi. REUTERS/Albert Gea
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

Real Madrid memenangi laga El Clasico melawan Barcelona pada pekan ke-32 Liga Spanyol. Mereka mengalahkan rivalnya dengan skor 3-2.


Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

2 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

Jadwal Liga Champions 2023-2024 akan memasuki babak semifinal, melibatkan Borussia Dortmund, Paris Saint-Germain, Bayern Munchen, dan Real Madrid.


Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

2 hari lalu

Para pemain Real Madrid melakukan selebrasi usai menang adu penalti atas Manchester City dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024. Real Madrid lolos ke semifinal setelah menang adu penalti atas Manchester City dengan skor 4-3. REUTERS/Carl Recine
Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

Duel Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico pekan ke-32 ini akan jadi laga penting dalam penentuan gelar juara Liga Spanyol musim ini.


Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

3 hari lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS/Isabel Infantes
Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

Real Madrid akan menghadapi rival abadi mereka, Barcelona, pada pertandingan El Clasico pekan ke-32 Liga Spanyol. Ancelotti targetkan kemenangan.