Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Asia U-19, PSSI Siapkan 5 Stadion

image-gnews
Ketua Umum PSSI, Edy Ramayadi (tengah), pelatih Timnas U-19, Indra Sajfri (kiri) dan pelatih Timnas U-22, Luis Mila (kanan) bersama para pemain Timnas U-22 melakukan pemanasan saat pemusatan latihan di Stadion Dipta, Gianyar, Bali, 6 Juli 2017. Kunjungan Ketua Umum PSSI di Bali bertujuan untuk memantau dan memberikan motivasi kepada para pemain Timnas U-22. Johannes P. Christo
Ketua Umum PSSI, Edy Ramayadi (tengah), pelatih Timnas U-19, Indra Sajfri (kiri) dan pelatih Timnas U-22, Luis Mila (kanan) bersama para pemain Timnas U-22 melakukan pemanasan saat pemusatan latihan di Stadion Dipta, Gianyar, Bali, 6 Juli 2017. Kunjungan Ketua Umum PSSI di Bali bertujuan untuk memantau dan memberikan motivasi kepada para pemain Timnas U-22. Johannes P. Christo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Konfederasi Sepakbola Asia (AFC) secara resmi menetapkan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Asia U-19 2018. Penetapan itu diumumkan setelah AFC melakukan rapat Komite Kompetisi AFC di Kuala Lumpur, Selasa, 25 Juli 2017

Piala Asia U-19 akan dilangsungkan pada 18 Oktober-4 November 2018. "Komite Kompetisi AFC meyakini Indonesia lebih favorit dibandingkan bidding dari negara lain," begitu rilis dari AFC. "AFC yakin status tuan rumah Piala Asia U-19 2018 akan mempercepat pemulihan dan pengembangan sepak bola Indonesia setelah dibekukan FIFA."

Dengan penunjukan ini Timnas U-19 otomatis lolos ke putaran final, karena Indonesia bertindak sebagai tuan rumah. Namun anak asuh Indra Sjafri tetap akan berlaga di kualifikasi Piala Asia U-19 2018, yang masuk di Grup F dan main di tanggal 31 Oktober hingga 8 November 2017 di Korea Selatan.

Di kualifikasi Piala Asia U-19 2018, Timnas U-19 Indonesia tergabung di Grup F bersama Korea Selatan, Malaysia, Timor Leste, dan Brunei Darussalam.

Piala Asia U-19 2018 sekaligus menjadi ajang kualifikasi Piala Dunia U-20 2019. Putaran final Piala Asia U-19 2018 diselenggarakan pada 18 Oktober hingga 4 November 2018. Nantinya empat tim semifinalis berhak lolos ke putaran final Piala Dunia U-20 2019.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Wakil Ketua Umum PSSI, Joko Driyono, menyatakan sudah menyiapkan 5 stadion untuk tuan rumah. "Kalau dari segi kebutuhan memang hanya dua, tapi kami siapkan 5 stadion," kata dia.

Lima tempat yang disiapkan PSSI adalah Stadion Utama GBK Senayan Jakarta, Stadion GBLA Bandung, Stadion Patriot Kota Bekasi, Stadion Wibawa Mukti Kabupaten Bekasi, dan Stadion Pakansari Kabupaten Bogor.

PSSI | NS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil 3 Pemain Korea yang Diwaspadai Shin Tae-yong di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

31 menit lalu

Shin Tae-yong. Foto: Tim Media PSSI
Profil 3 Pemain Korea yang Diwaspadai Shin Tae-yong di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Shin Tae-yong memandang Korea Selatan akan menjadi lawan yang sulit bagi timnas U-23 Indonesia di perempat final Piala Asia U-23 2024.


Piala Asia U-23 2024: Timnas Indonesia vs Korea Selatan, Duel Shin Tae-yong dan Hwang Sun-hong

7 jam lalu

Shin Tae-yong dan Hwang Sun-hoong. Nurphoto/Sopa Images
Piala Asia U-23 2024: Timnas Indonesia vs Korea Selatan, Duel Shin Tae-yong dan Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia bertemu Korea Selatan di perempatfinal Piala Asia u-23 2024. Ini profil Shin Tae-yong dan Hwang Sun-hong


Nathan Tjoe-A-On Hengkang dari Timnas U-23, Simak Profil Klubnya SC Heerenveen

1 hari lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia Nathan Noel (14) berusaha melewati pemain belakang saat menghadapi Timnas Vietnam di laga Kualifikasi piala dunia 2026 di SUGBK, Senayan, Jakarta. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Nathan Tjoe-A-On Hengkang dari Timnas U-23, Simak Profil Klubnya SC Heerenveen

Nathan Tjoe-A-On meninggalkan timnas U-23 Indonesia usai lolos ke perempat final Piala Asia. Ia kembali ke klubnya, SC Heerenveen di Belanda


Saat Jokowi Masih Ngantuk Nonton Timnas U-23 tapi Harus Panen Jagung

3 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi meninjau panen raya jagung di Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo pada Senin, 22 April 2024.  Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Saat Jokowi Masih Ngantuk Nonton Timnas U-23 tapi Harus Panen Jagung

Presiden Jokowi menjalankan agenda dia sebagai kepala negara hari ini terlepas kondisi kantuk usai menonton Timnas U-23 yang berlaga di Piala Asia semalam.


Detik-detik Laga Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U-23, Siapa Lolos dari Lubang Jarum?

3 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia. Foto : PSSI
Detik-detik Laga Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U-23, Siapa Lolos dari Lubang Jarum?

Pelatih timnas Yordania-U23 Abdallah Abu Zema menilai timnas Indonesia U-23 Indonesia adalah yang lawan sulit. Siapa keluar sebagai pemenang?


Hasil Piala Asia U-23 2024: Laga Australia vs Yordania Berakhir Imbang 0-0

9 hari lalu

Laga pembukaan Piala Asia U-23 2024 antara Australia U-23 vs Yordania U-23 berakhir imbang tanpa gol di Doha, Qatar pada Senin (15/4/2024). ANTARA/HO-AFC.
Hasil Piala Asia U-23 2024: Laga Australia vs Yordania Berakhir Imbang 0-0

Laga pembuka Piala Asia U-23 2024 antara Australia melawan Yordania berakhir imbang tanpa gol.


Beri Sinyal Kembali Latih Timnas Vietnam, Ini Profil Park Hang-seo

28 hari lalu

Park Hang-seo juga pernah membawa timnas Vietnam meraih medali emas pada ajang SEA Games 2020. Pada laga final, Vietnam berhasil mengalahkan Indonesia dengan skor 3-0. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Beri Sinyal Kembali Latih Timnas Vietnam, Ini Profil Park Hang-seo

Park Hang-seo beri sinyal akan kembali latih timnas Vietnam, setelah digilas timnas Indonesia di penyisihan Piala Dunia lalu.


Filipina Tunjuk Tom Saintfiet sebagai Pelatih Baru, Langsung Target Juara Piala AFF 2024

58 hari lalu

Pemain timnas Filipina, Mike Ott dan Kevin Ingreso melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Timnas Indonesia dalam Kualifikasi Piala Dunia di Rizal Memorial Stadium, Manila, Filipina, 21 November 2023. REUTERS/Eloisa Lopez
Filipina Tunjuk Tom Saintfiet sebagai Pelatih Baru, Langsung Target Juara Piala AFF 2024

Federasi Sepak Bola Filipina (PFF) menunjuk Tom Saintfiet sebagai pelatih kepala menggantikan Michael Weiss.


Jurgen Klinsmann Resmi Dipecat dari Posisi Pelatih Timnas Korea Selatan

16 Februari 2024

Jurgen Klinsmann. Doc. AFC.
Jurgen Klinsmann Resmi Dipecat dari Posisi Pelatih Timnas Korea Selatan

Jurgen Klinsmann resmi dipecat dari posisi pelatih Timnas Korea Selatan menyusul kegagalan menjuarai Piala Asia 2023.


Komite Timnas Asosiasi Sepak Bola Korea Selatan Rekomendasikan Pemecatan Juergen Klinsmann

15 Februari 2024

Pelatih Korea Selatan, Juergen Klinsmann. REUTERS/Molly Darlington
Komite Timnas Asosiasi Sepak Bola Korea Selatan Rekomendasikan Pemecatan Juergen Klinsmann

Rekomendasi pemecatan Juergen Klinsmann muncul setelah terjadi perkelahian antara kapten Son Heung-min dan gelandang Lee Kang-in.