Perez: Madrid Cetak Sejarah di Musim 2011/2012  

Reporter

Editor

Jumat, 6 Juli 2012 15:43 WIB

Para pemain Real Madrid bergembira setelah dapat memenangkan pertandingan La Liga Spayol 2012 setelah mengalahkan tuan rumah Athletic Bilbao di stadion San Mames, Bilbao, 2-05, 2012. REUTERS/Felix Ordonez

TEMPO.CO, Madrid - Florentina Perez menyatakan kesuksesan Real Madrid menjadi kampiun Primera La Liga musim 2011/2012 merupakan yang terbaik sepanjang sejarah sepak bola Spanyol. Sebab Los Blancos berhasil memecahkan beberapa rekor baru.

Dalam 38 pertandingan, Madrid berhasil mengoleksi 100 poin. Koleksi 100 angka tersebut didapatkan Iker Casillas dan kawan-kawan berkat 32 kemenangan dan empat kali hasil imbang. Lalu klub yang bermarkas di Santiago Bernabeu ini juga mampu mengemas 121 gol.

Menurut Perez, ini adalah pencapaian yang luar biasa. "Ini merupakan musim terbaik dalam sejarah liga karena ada beberapa catatan yang dipatahkan," kata Presiden Real Madrid ini, seperti dikutip EP, Jumat, 6 Juli 2012. "Ini adalah musim di mana kami mencapai 100 poin."

Prestasi fantastis yang ditorehkan Madrid, Perez mengungkapkan, itu semua berkat kerja keras semua pihak. "Kesuksesan kami merupakan hasil dari kerja keras dan banyaknya pemain berbakat," ujarnya. "Staf pelatih, suporter, pemain, dan semua karyawan Madrid secara bersama membuat musim ini luar biasa."

Sebelumnya, rekor poin dan angka terbanyak dipegang oleh musuh bebuyutan Madrid, Barcelona. El Barca mengukir 99 poin pada dua musim lalu. Sementara gol terbanyak mereka bukukan pada musim 2008/2009. Waktu itu mereka berhasil mengemas 105 gol.

GOAL | SINGGIH SOARES TONCE

Berita Terpopuler:
Pujian Fabregas kepada Pemain Indonesia

Iniesta Gugup Jelang Hari Pernikahan

Tanda Tangan Fabregas Buat Syamsul Arif

Skuad Sepakbola Brasil di Olimpiade 2012

MU Gaet Pemain Muda dari Divisi Empat Inggris

Sepatu Bola Fabregas Dilelang Rp 21 Juta

Australia Bungkam Indonesia 1–0

Indonesia Ditahan Fabregas Cs 1-1

Rekrut Lucio, Juventus Lakukan Keputusan Tepat

Babak Pertama, Indonesia Dibungkam Australia 0-1

Berita terkait

Lenny Kravitz Akan Meriahkan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

17 jam lalu

Lenny Kravitz Akan Meriahkan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

Final Liga Champions, yang mempertemukan Borussia Dortmund dan Real Madrid, akan dimeriahkan penampilan bintang rock legendaris Lenny Kravitz.

Baca Selengkapnya

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

21 jam lalu

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berhadapan di final Liga Champions 2023-2024. Ini 3 pemain bintang yang pernah berperan besar di kedua klub.

Baca Selengkapnya

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

2 hari lalu

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

Carlo Ancelotti menjadi satu-satunya pelatih yang memenangkan Liga Champions sebanyak empat kali. Simak capaian selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

2 hari lalu

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

Siapa saja daftar klub paling banyak gelar Liga Champions sepanjang sejarah?

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

3 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

Atletico Madrid berhasil merebut tiket Liga Champions terakhir dari Liga Spanyol. Mereka lolos untuk menyusul Real Madrid, Barcelona, dan Girona.

Baca Selengkapnya

Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

4 hari lalu

Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, optimistis timnya akan mampu tampil dalam performa terbaik saat menjalani Liga Champions melawan Dortmund.

Baca Selengkapnya

PSBS Biak Siap Dilatih Juan Esnaider Eks Pemain Real Madrid, Berikut Profilnya

4 hari lalu

PSBS Biak Siap Dilatih Juan Esnaider Eks Pemain Real Madrid, Berikut Profilnya

Juan Esnaider bersiap menjadi pelatih PSBS Biak, setelah klub ini musim depan berlaga di Liga 1. Ini profil eks pemain Real Madrid dan Juventus.

Baca Selengkapnya

Presiden La Liga Javier Tebas: Kylian Mbappe Perkuat Real Madrid Musim Depan

4 hari lalu

Presiden La Liga Javier Tebas: Kylian Mbappe Perkuat Real Madrid Musim Depan

Presiden La Liga Spanyol, Javier Tebas, mengatakan bahwa penyerang PSG Kylian Mbappe akan bergabung dengan Real Madrid pada musim depan.

Baca Selengkapnya

Final Liga Champions 2023-2024: Begini Perbandingan Kekuatan Borussia Dortmund dan Real Madrid

5 hari lalu

Final Liga Champions 2023-2024: Begini Perbandingan Kekuatan Borussia Dortmund dan Real Madrid

Borussia Dortmund dan Real Madrid akan bertemu di babak final Liga Champions 2023-2024 di Wembley pada 2 Juni WIB.

Baca Selengkapnya

Daftar Trofi Kylian Mbappe Bersama PSG, Jadi Raja Kompetisi Domestik

6 hari lalu

Daftar Trofi Kylian Mbappe Bersama PSG, Jadi Raja Kompetisi Domestik

Kylian Mbappe meraih berbagai gelar individu maupun tim selama tujuh musim membela PSG.

Baca Selengkapnya