Hasil Piala AFC U-19: Jepang Menang, Thailand Ditahan Irak

Reporter

Antara

Editor

Nurdin Saleh

Sabtu, 20 Oktober 2018 04:58 WIB

Piala AFC U-19. (pssi.org)

TEMPO.CO, Jakarta - Hujan gol terjadi di dua laga perdana Grup B turnamen sepak bola Piala Asia atau Piala AFC U-19 yang digelar di Stadion Pakansari, Cibinong, Jawa Barat, Jumat. Total ada 13 gol yang tercipta dalam dua pertandingan tersebut.

Baca: Timnas U-19 di Piala AFC: Klasemen, Hasil, dan Jadwal Lengkap

Pada laga yang dimulai pukul 16.00 WIB, timnas U-19 Thailand berhasil menahan imbang Irak dengan skor 3-3. Thailand selamat dari kekalahan setelah Suphanat Mueanta mencetak gol di menit ke-90+4.

Thailand unggul terlebih dahulu setelah Kritsada Kaman menorehkan gol di menit ke-26, tapi dibalas Irak melalui Moamel Abdulridh di menit ke-37. Irak kemudian memimpin 3-1 usai Wakaa Ramadhan dan Hasan Abdulkareem menorehkan gol masing-masing di menit ke-42 serta ke-66.

Baca: Bersiap Hadapi Qatar, Indra Sjafri Perbaiki Kelemahan Timnas U-19

Thailand kemudian memaksakan skor menjadi 3-3 setelah Korrawit Tasa dan Suphanat Mueanta menjebol gawang Irak di menit ke-87 dan ke-90+4.

Dari laga lain yang dimulai pukul 19.00 WIB, Jepang melumat Korea Utara dengan skor 5-2. Kelima gol Jepang ditorehkan Koki Saito (8'), Hiroki Ito (19'), Takefusa Kubo (65'), Taisei Miyashiro (89') dan Hiroki Abe (90+3'). Sementara dua gol Korea Utara diciptakan Kye Tam (36') dan Kang Kuk-Chol (41').

Advertising
Advertising

Berikut klasemen Grup B Piala AFC U-19:

NoTimMainGolPoin
1 Jepang1+33
2 Irak101
3 Thailand101
4 Korea Utara1−30



Berita terkait

Jadwal Final Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan Malam Ini, Timur Kapadze Optimistis Bawa Timnya Juara

9 jam lalu

Jadwal Final Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan Malam Ini, Timur Kapadze Optimistis Bawa Timnya Juara

Duel timnas Jepang U-23 vs Uzbekistan U-23 pada final Piala Asia U-23 2024 akan berlangsung Jumat malam ini, mulai 22.30 WIB.

Baca Selengkapnya

Kemenparekraf Ungkap Dampak Pariwisata saat Timnas Masuk Babak Semifinal Piala Asia U-23

1 hari lalu

Kemenparekraf Ungkap Dampak Pariwisata saat Timnas Masuk Babak Semifinal Piala Asia U-23

Kehadiran Timnas di Piala Asia U-23 membuat masyarakat dunia tertarik untuk mengetahui lebih jauh mengenai Indonesia, termasuk pariwisatanya.

Baca Selengkapnya

Maarten Paes Selesai Naturalisasi, Arbitrase hingga Kariernya sebagai Kiper

1 hari lalu

Maarten Paes Selesai Naturalisasi, Arbitrase hingga Kariernya sebagai Kiper

Kiper klub Major League Soccer (MLS) Amerika Serikat FC Dallas, Maarten Paes, telah menjadi warga negara Indonesia (WNI)

Baca Selengkapnya

Segini Jatah Bonus Tiap Pemain Timnas U-23 Indonesia

2 hari lalu

Segini Jatah Bonus Tiap Pemain Timnas U-23 Indonesia

Pengusaha beri Rp 23 miliar. Masing-masing pemain Timnas U-23 Indonesia akan dapat bonus berkisar Rp 605,2 juta.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia tak Lolos Final Piala Asia U-23, Berjuang Menuju Olimpiade

3 hari lalu

Timnas Indonesia tak Lolos Final Piala Asia U-23, Berjuang Menuju Olimpiade

Timnas Indonesia gagal lolos ke final Piala Asia U-23 2024 setelah kalah dari Uzbekistan pada Senin, 29 April 2024

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas Jepang Kalahkan Irak 2-0, Lolos ke Babak Final dan Rebut Tiket Olimpiade

3 hari lalu

Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas Jepang Kalahkan Irak 2-0, Lolos ke Babak Final dan Rebut Tiket Olimpiade

Timnas Jepang U-23 lolos ke babak final Piala Asia U-23 2024 sekaligus merebut tiket Olimpiade 2024 setelah menang 2-0 atas Irak.

Baca Selengkapnya

Para Menteri Jokowi Ikut Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan di Istana

3 hari lalu

Para Menteri Jokowi Ikut Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan di Istana

Presiden Jokowi mengundang relawan dan Menteri untuk hadir ke Istana menyaksikan dan nonton bareng semifinal AFC U-23 Indonesia lawan Uzbekistan.

Baca Selengkapnya

Timnas Irak Singkirkan Vietnam, Hadapi Jepang di Semifinal Piala Asia U-23 2024

6 hari lalu

Timnas Irak Singkirkan Vietnam, Hadapi Jepang di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas Irak U-23 akan berjumpa dengan Jepang U-23 pada partai semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Cara Shin Tae-yong Meramu Pemain Muda Dinilai Jadi Kunci Naikkan Level TImnas Indonesia di Asia

6 hari lalu

Cara Shin Tae-yong Meramu Pemain Muda Dinilai Jadi Kunci Naikkan Level TImnas Indonesia di Asia

Ronny Pangemanan menilai kombinasi pemain muda lokal dan naturalisasi di bawah arahan Shin Tae-yong melahirkan Timnas Indonesia yang bagus.

Baca Selengkapnya

Profil 3 Pemain Korea yang Diwaspadai Shin Tae-yong di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

8 hari lalu

Profil 3 Pemain Korea yang Diwaspadai Shin Tae-yong di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Shin Tae-yong memandang Korea Selatan akan menjadi lawan yang sulit bagi timnas U-23 Indonesia di perempat final Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya