Klasemen Liga Champions: Barcelona Aman MU Terancam

Reporter

Terjemahan

Editor

Febriyan

Selasa, 6 November 2018 14:38 WIB

Bek Barcelona, Jordi Alba, mencetak gol ke gawang Inter Milan yang dikawal Samir Handanovic dalam pertandingan Grup B Liga Champions di Camp Nou, Barcelona, 25 Oktober 2018. REUTERS/Albert Gea

TEMPO.CO, Jakarta - Sejumlah tim besar tak berada dalam posisi menguntungkan di klasemen Liga Champions pekan ini. Manchester United atau MU yang saat ini berada di posisi kedua Grup H terancam tersalip oleh Valencia.

Secara umum tak ada kejutan dalam klasemen Liga Champions musim ini. Tim-tim besar seperti Barcelona, Juventus, Manchester City dan Bayern Munchen berada di puncak grup masing-masing. Namun beberapa tim lainnya tak bernasib baik.

Misalnya MU yang baru mengantongi 4 angka hasil satu kemenangan dan satu hasil imbang di grup H. Posisi mereka bahkan terancam disalip oleh Valencia karena MU harus menghadapi Juventus sementara Valencia hanya menantang Young Boys.

PSG juga dalam kondisi kurang menguntungkan karena berada di posisi ketiga di bawah Napoli. Sama seperti MU, PSG baru mengumpulkan 4 angka dari 3 laga.

Berikut klasemen lengkap Liga Champions hingga pekan ini:

Advertising
Advertising


No. Klub Main Menang Seri Kalah Poin
Grup A
1. Borussia Dortmund 3 3 0 0 9
2. Atletico Madrid 3 2 0 1 6
3. AS Monaco 3 0 1 2 1
4. Club Bruges KV 3 0 1 2 1

Grup B
1. Barcelona 3 3 0 0 9
2. Inter Milan 3 2 0 1 6
3. Tottenham Hotspur 3 0 1 2 1
4. PSV 3 0 1 2 1

Grup C
1. Liverpool FC 3 2 0 1 6
2. Napoli 3 1 2 0 5
3. Paris Saint Germain 3 1 1 1 4
4. Crvena Zvezda 3 0 1 2 1

Grup D
1. FC Porto 3 2 1 0 7
2. Schalke 3 1 2 0 5
3. Galatasaray 3 1 1 1 4
4. Lokomotiv Moskwa 3 0 0 3 1 0

Grup E
1. Ajax 3 2 1 0 7
2. Bayern Munich 3 2 1 0 7
3. Benfica 3 1 0 2 3
4. AEK Athens 3 0 0 3 0

Grup F
1. Manchester City 3 2 0 1 6
2. Olympique Lyon 3 1 2 0 5
3. Hoffenheim 3 0 2 1 2
4. Shaktar Donetsk 3 0 2 1 2

Grup G
1. AS Roma 3 2 0 1 6
2. Real Madrid 3 2 0 1 6
3. CSKA Moskow 3 1 1 1 4
4. FC Viktoria Plzen 3 0 1 2 1

Grup H
1. Juventus 3 3 0 0 9
2. Manchester United 3 1 1 1 4
3. Valencia 3 0 2 1 2
4. BSC Young Boys 3 0 1 2 1

UEFA

Berita terkait

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel Siapkan 3 Perubahan untuk Kalahkan Real Madrid di Liga Champions

4 jam lalu

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel Siapkan 3 Perubahan untuk Kalahkan Real Madrid di Liga Champions

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel menyiapkan sejumlah perubahan untuk menghadapi laga melawan Real Madrid di semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions, Ini Siasat Carlo Ancelotti untuk Kalahkan Die Roten

6 jam lalu

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions, Ini Siasat Carlo Ancelotti untuk Kalahkan Die Roten

Real Madrid akan menjamu Bayern Munchen pada leg kedua Liga Champions di Estadion Santiago Bernabeu pada Kamis dinihari, 9 Mei 2024 pukul 02.00 WIB.

Baca Selengkapnya

Real Madrid vs Bayern Munchen, Thomas Tuchel Akui Butuh Keberuntungan dan Tampil Presisi

6 jam lalu

Real Madrid vs Bayern Munchen, Thomas Tuchel Akui Butuh Keberuntungan dan Tampil Presisi

Bagi Thomas Tuchel, bermain melawan Real Madrid di semifinal Liga Champions adalah impian banyak pemain Bayern Munchen saat tumbuh dewasa.

Baca Selengkapnya

Prediksi Real Madrid vs Bayern Munchen di Leg 2 Semifinal Liga Champions Rabu Malam Ini

8 jam lalu

Prediksi Real Madrid vs Bayern Munchen di Leg 2 Semifinal Liga Champions Rabu Malam Ini

Simak kabar kedua tim, serta perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan Real Madrid vs Bayern Munchen di leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live Liga Champions Kamis Dinihari 9 Mei 2024: Leg Kedua Semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen

8 jam lalu

Jadwal Live Liga Champions Kamis Dinihari 9 Mei 2024: Leg Kedua Semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen

Jadwal Liga Champions akan kembali hadir Kamis dinihari, 9 Mei 2024, yakni leg kedua semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen.

Baca Selengkapnya

Borussia Dortmund Kalahkan PSG untuk Rebut Tiket Final Liga Champions, Mats Hummels Jadi Pemain Terbaik dan Torehkan Rekor

9 jam lalu

Borussia Dortmund Kalahkan PSG untuk Rebut Tiket Final Liga Champions, Mats Hummels Jadi Pemain Terbaik dan Torehkan Rekor

Mats Hummels menjadi pahlawan saat Borussia Dortmund lolos ke final Liga Champions 2023/2024 dengan menyingkirkan PSG.

Baca Selengkapnya

PSG Disingkirkan Borussia Dortmund di Semifinal Liga Champions, Luis Enrique Lakukan Hal yang Tak Biasa Seusai Laga

9 jam lalu

PSG Disingkirkan Borussia Dortmund di Semifinal Liga Champions, Luis Enrique Lakukan Hal yang Tak Biasa Seusai Laga

Paris Saint-Germain (PSG) gagal lolos ke final Liga Champions 2023/2024 setelah kalah agregat 0-2 dari Borussia Dortmund. Apa kata Luis Enrique?

Baca Selengkapnya

Begini Komentar Edin Terzic setelah Bawa Borussia Dortmund Lolos ke Final Liga Champions dengan Singkirkan PSG

10 jam lalu

Begini Komentar Edin Terzic setelah Bawa Borussia Dortmund Lolos ke Final Liga Champions dengan Singkirkan PSG

Borussia Dortmund menyingkirkan PSG di babak semifinal Liga Champions. Klub Liga Jerman ini lolos ke final dengan mengantongi agregat 2-0.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions: Borussia Dortmund Lolos ke Babak Final, Singkirkan PSG dengan Agregat 2-0

10 jam lalu

Hasil Liga Champions: Borussia Dortmund Lolos ke Babak Final, Singkirkan PSG dengan Agregat 2-0

Borussia Dortmund lolos ke final Liga Champions 2023/2024. Mereka menang 1-0 di markas PSG, Rabu dinihari, 8 Mei 2024, dan melaju dengan agregat 2-0.

Baca Selengkapnya

Mengenal Ilaix Moriba Pemain Timnas Guinea U-23 yang pernah Memperkuat Barcelona

18 jam lalu

Mengenal Ilaix Moriba Pemain Timnas Guinea U-23 yang pernah Memperkuat Barcelona

Ilaix Moriba, Saidou Sow, Facinet Conte, dan Ibrahim Diakite para pemain yang dipanggil untuk memperkuat skuad Guinea menghadapi timnas Indonesia

Baca Selengkapnya