Gunakan Hak Pilih, Pemain Bali United Siap Jaga Kebugaran

Reporter

Tempo.co

Editor

Hari Prasetyo

Rabu, 17 April 2019 16:56 WIB

Pesepak bola Bali United, Fadil Sausu (kanan) menghadang pemain Persebaya Mokhamad Syaifuddin dalam pertandingan Sepak Bola Liga 1 di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Ahad, 18 November 2018. ANTARA/Nyoman Budhiana

TEMPO.CO, Jakarta - Skuad Bali United mendapatkan waktu libur mulai hari Selasa, 16 April 2019, sampai dengan Kamis mendatang, setelah menjalani latihan hari Senin sore lalu di Stadion Ngurah Rai, Denpasar.

Waktu libur ini menjadi kesempatan untuk para pemain melaksanakan kewajiban bernegara dalam menggunakan hak suara memilih Presiden dan Wakil Presiden serta Calon Legislatif dalam Pemilihan Umum 2019.

Kesempatan waktu libur ini pun dimanfaatkan beberapa pemain Bali United untuk pulang ke kampung halaman mereka masing-masing. Namun, ada juga pemain yang sudah mengurus administrasi perpindahan tempat untuk memilih di Bali. Salah satunya adalah pemain gelandang bertahan milik Bali United, Taufiq.

"Ya, saya bersama istri akan memilih di Bali. Segala syarat administrasi sudah selesai. Harapannya tentu Presiden dan Wakil Presiden terpilih nantinya bisa lebih memperhatikan sepak bola Indonesia agar bisa lebih berkembang dan berprestasi," ujar Taufiq.

Disinggung mengenai kondisi fisiknya selama tiga hari mendapatkan libur, pemain pemilik nomor punggung 8 ini pun mengungkapkan bila ia akan tetap menjalani sesi latihan agar fisiknya tetap prima.

Advertising
Advertising

"Sebagai pemain profesional tentu saya memiliki tanggung jawab terhadap kondisi fisik saya. Untuk itu, selama mendapatkan waktu libur ini, akan menjalani latihan sendiri. Tentu hal ini untuk menjaga kondisi fisik saya tetap fit, sebelum nantinya kembali menjalani latihan bersama tim," kata Taufiq.

Ia bersama pemain Bali United lainnya dijadwalkan akan kembali menjalani sesi latihan pada hari Jumat sore mendatang, 19 April 2019.

BALIUTD.COM | PSSI.ORG

Berita terkait

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

14 jam lalu

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

Jadwal Championships Series Liga 1 2023-2024 sudah dirilis. Leg pertama digelar 14 dan 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

4 hari lalu

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

4 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

4 hari lalu

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

RANS Nusantara FC dipastikan terdegradasi dari Liga 1 setelah kalah 2-3 dari tuan rumah PSM Makassar pada pekan ke-34, Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

4 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

Madura United meraih satu tiket tersisa untuk melangkah ke babak Championship Series Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekap hasil pekan terakhir?

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

5 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

6 hari lalu

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

Persebaya Surabaya berhasil menutup perjalanan di Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan atas Persik Kediri.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

7 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya vs Persik Kediri akan terjadi pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

8 hari lalu

Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

RANS Nusantara FC harus menerima kekalahan dari Persija Jakarta pada pekan ke-33 Liga 1. Terancam degradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: PSIS Semarang Jaga Peluang ke Championship Series, Persita Tangerang Kalahkan Persis Solo

8 hari lalu

Hasil Liga 1: PSIS Semarang Jaga Peluang ke Championship Series, Persita Tangerang Kalahkan Persis Solo

PSIS Semarang menjaga asa lolos Championship Series seusai mengalahkan Persikabo 1973 dengan skor 3-0 pada pekan ke-33 Liga 1.

Baca Selengkapnya