Liga Champions: Tottenham Depak Man City, Simak 7 Fakta Menarik

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Kamis, 18 April 2019 05:14 WIB

Pemain Tottenham Hotspur, Son Heung-min. (reuters)

TEMPO.CO, Jakarta - Tottenham Hotspur tetap lolos ke semifinal Liga Champions meski kalah 3-4 di kandang Manchester City, Etihad Stadium, Kamis dinihari WIB, 18 April 2019. Skor akhir menjadi 4-4 dan Spurs lolos bekat keunggulan gol tandang.

Dalam laga ini Gol Man City diceploskan Raheem Sterling (4 dan 21), Bernardo Silva (11), dan Sergio Aguero (59). Gol Spurs dicetak Son Heung-min (7 dan 10) serta Fernando Llorente (73).

Berikut sejumlah data dan fakta terkait laga ini:

- Tottenham lolos ke semifinal untuk kedua kalinya, setelah pada 19661/62 saat masih memakai nama European Cup. Saat itu mereka dilatih Bill Nicholson.

- Tottenham menjadi klub Inggris ketujuh yang pernah lolos ke semifinal Liga Champions, setelah Manchester Utd, Manchester City, Liverpool, Chelsea, Arsenal, dan Leeds. Inggris kini menjadi negara dengan tim terbanyak yang pernah ke semifinal, melewati Spanyol.

- Lima gol tercipta dalam 21 menit awal laga ini. Itu adalah rentang waktu terpendek untuk terciptanya lima gol di Liga Champions.

Advertising
Advertising

- Tak ada tim yang pernah dua disingkirkan tim Inggris lain di perempat final selain Mancheste City. Pada 2017/18 mereka juga didepak Liverpool.

- Pemain Manchester City Raheem Sterling sudah terlibat dalam 26 gol (19 gol 7 assist) dalam 20 laga di semua kompetisi musim ini.

- Manchester City dan Tottenham Hotspur akan kembali bertemu Sabtu ini di Liga Inggris. Bila mampu menang, Man City akan menjaga peluang untuk juara.

- Di babak semifinal Tottenham akan menghadapi Ajax Amsterdam. Pertandingan leg pertama akan berlangsung 30 April.

UEFA | OPTA

Berita terkait

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

2 jam lalu

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.

Baca Selengkapnya

Fernando Morientes Pajang Trophy Liga Champions di Indonesia, Bicara Fanatisme Suporter Tanah Air

1 hari lalu

Fernando Morientes Pajang Trophy Liga Champions di Indonesia, Bicara Fanatisme Suporter Tanah Air

Fernando Morientes singgung bagaimana kegilaan penggemar sepak bola Indonesia yang rela menonton Laga Liga Champions tengah malam.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Brighton 4-0, Tempel Ketat Arsenaldi 2 Besar

2 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Brighton 4-0, Tempel Ketat Arsenaldi 2 Besar

Manchester City menang telak 4-0 saat bertandang ke Brighton dalam laga tunda pekan ke-29 Liga Inggris. Simak klasemen dan top skor terkini.

Baca Selengkapnya

Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

4 hari lalu

Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

Setelah bawa Inter milan raih Scudetto, karier Simone Inzaghani sebagai pelatih lebih mentereng dibanding Filippo Inzaghi.

Baca Selengkapnya

PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

6 hari lalu

PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

PSG unggul 11 poin dari tim di bawahnya dengan lima laga tersisa Ligue 1 Prancis yang belum dimainkan musim ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

6 hari lalu

Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

Jadwal Liga Champions 2023-2024 akan memasuki babak semifinal, melibatkan Borussia Dortmund, Paris Saint-Germain, Bayern Munchen, dan Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

7 hari lalu

Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

Menjelang laga semifinal Manchester United melawan Coventry City di semifinal Piala FA, Erik ten Hag mengungkapkan pengakuan mengejutkan.

Baca Selengkapnya

Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

7 hari lalu

Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

Pemenang duel Coventry City vs Manchester United ini akan berhadapan dengan Manchester City yang sudah memastikan lolos final Piala FA.

Baca Selengkapnya

Diwawancarai Gary Lineker setelah Manchester City Lolos ke Final Piala FA, Guardiola Ngomel Panjang Lebar

7 hari lalu

Diwawancarai Gary Lineker setelah Manchester City Lolos ke Final Piala FA, Guardiola Ngomel Panjang Lebar

Manchester City lolos ke final Piala FA setelah mengalahkan Chelsea 1-0 di Wembley, Pep Guardiola mengomel panjang lebar soal pengaturan jadwal.

Baca Selengkapnya

Manchester City Lolos ke Final Piala FA dengan Singkirkan Chelsea, Menang 1-0 Berkat Gol Bernardo Silva

7 hari lalu

Manchester City Lolos ke Final Piala FA dengan Singkirkan Chelsea, Menang 1-0 Berkat Gol Bernardo Silva

Gol tunggal Bernardo Silva membawa Manchester City mengalahkan Chelsea 1-0 pada semifinal Piala FA.

Baca Selengkapnya