Wijnaldum Optimis Liverpool Juara Liga Champions, Ini Alasannya

Reporter

Terjemahan

Editor

Febriyan

Kamis, 16 Mei 2019 03:26 WIB

TEMPO.CO, Jakarta - Gelandang Liverpool, Georginio Wijnaldum, sangat optimis mereka bisa menjuarai Liga Champions musim ini. Liverpool akan menghadapi Tottenham Hotspur pada laga final.

Pesepakbola asal Belanda tersebut menyatakan bahwa perburuan gelar juara Liga Champions tak seperti perburuan gelar juara Liga Inggris dimana mereka kalah dari Manchester City. Menurut dia, di Liga Inggris Liverpool tak bisa menentukan nasibnya sendiri karena harus berharap Manchester City terjegal pada beberapa laga terakhir.

Hal tersebut berbeda dengan di Liga Champions. Liverpool bisa menentukan nasibnya sendiri dengan membungkam Tottenham.

"Kami telah memberikan segalanya yang kami bisa (di Liga Inggris)," ujarnya seperti dilansir laman resmi Liverpool.

"Jika anda lihat laga yang harus kami menangkan - Everton di kandang, Fulham tandang, Newcastle tandang dan beberapa laga sulit lainnya, kami masih bisa memenangkannya. Kami memberikan segalanya tetapi pada akhirnya itu tak cukup."

Advertising
Advertising

"Beberapa laga terakhir merupakan laga yang secara mendasar bisa kami menangkan dan kami harus melihat apa yang terjadi dengan Manchester City. Mereka juga menang, jadi cukup adil mereka meraih gelar juara."

"Tetapi sekarang kami memiliki pertandingan yang bisa kami kontrol, jadi kami harus memiliki akhir yang bagus. Laga final itu akan sangat spesial, terutama karena musim ini kami layak mendapatkan akhir seperti itu. Kami akan memberikan segalanya untuk menghentikan puasa gelar juara, tetapi ini akan menjadi laga yang sulit."

Wijnaldum merupakan salah satu pahlawan Liverpool yang membawa mereka ke final Liga Champions. Dia mencetak dua dari empat gol Liverpool ke gawang Barcelona pada laga semifinal kedua. Liverpool menang 4-0 dan berhasil lolos dengan agregat gol 4-3.

Laga final Liga Champions antara Tottenham Hotspur vs Liverpool akan berlangsung di Stadion Wanda Metropolitano, Madrid, pada 2 Juni mendatang.

LIVERPOOL ECHO

Berita terkait

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

12 jam lalu

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

Paris Saint-Germain (PSG) kalah 0-1 dalam leg pertama semifinal Liga Champions. Luis Enrique masih optimistis bisa lolos.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 di Leg Pertama Semifinal, Edin Terzic Tetap Waspada

13 jam lalu

Liga Champions: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 di Leg Pertama Semifinal, Edin Terzic Tetap Waspada

Pelatih Borussia Dortmund Edin Terzic tetap waspada setelah timnya mengalahkan PSG 1-0 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions Leg 1 Semifinal: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 Berkat Gol Niclas Fullkrug

13 jam lalu

Hasil Liga Champions Leg 1 Semifinal: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 Berkat Gol Niclas Fullkrug

Borussia Dortmund menang tipis 1-0 atas Paris Saint-Germain (PSG) dalam laga leg pertama semifinal Liga Champions 2023/24.

Baca Selengkapnya

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

1 hari lalu

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

Penyerang Bayern Munchen, Harry Kane, mengungkapkan kekecewaannya setelah timnya hanya bermain imbang di leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

1 hari lalu

Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

Duel Borussia Dortmund vs PSG di leg pertama semifinal Liga Champions pada malam ini diperkirakan bakal menghibur dengan kedua tim bermain menyerang.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

1 hari lalu

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

Real Madrid mampu menahan imbang Bayern Munchen dengan skor 2-2 leg pertama semifinal Liga Champions. Carlo Ancelotti kecewa dengan permainan timnya.

Baca Selengkapnya

Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

1 hari lalu

Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

Bayern Munchen menjadi korban dari efisiensi mematikan Real Madrid dalam hasil imbang 2-2 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

1 hari lalu

Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

Real Madrid menahan Bayern Munchen dengan skor 2-2 pada leg pertama semifinal Liga Champions. Simak penilaian empat komentartor Eropa.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: Bayern Munchen Tahan Real Madrid 2-2, Begini Kata Harry Kane setelah Cetak Gol dan Jaga Harapan Raih Trofi

1 hari lalu

Liga Champions: Bayern Munchen Tahan Real Madrid 2-2, Begini Kata Harry Kane setelah Cetak Gol dan Jaga Harapan Raih Trofi

Harry Kane menjaga harapan untuk meraih trofi di musim pertamanya bersama Bayern Munchen setelah membawa timnya bermain 2-2 saat menjamu Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions Leg Pertama Semifinal: Bayern Munchen vs Real Madrid 2-2, Vinicius Jr Bikin Brace

1 hari lalu

Hasil Liga Champions Leg Pertama Semifinal: Bayern Munchen vs Real Madrid 2-2, Vinicius Jr Bikin Brace

Pertandingan Bayern Munchen vs Real Madrid tersaji pada leg pertama semifinal Liga Champions berakhir imbang 2-2.

Baca Selengkapnya