Berita Persib: Kesan Rene Mihelic Pulang Tanding Naik Rantis

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurdin Saleh

Kamis, 11 Juli 2019 11:20 WIB

Anggota polisi menunjukkan pemain Persib Bandung yang berada dalam kendaraan taktis Barracuda milik kepolisian usai pertandingan melawan Persija Jakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Rabu, 10 Juli 2019. Pengamanan dengan menggunakan barracuda itu sudah mulai dilakukan saat latihan resmi di SUGBK pada Selasa (9/7) sore. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Kendaraan taktis (rantis) lapis baja menjadi tunggangan "resmi" rombongan pemain Persib Bandung selama berlaga di Jakarta, Rabu, 10 Juli 2019. Mereka naik kendaraan khas aparat keamanan itu saat pulang berlatih, juga saat usai bertanding.

Baca: Cedera Patah Kaki, Begini Kondisi Kiper Persib Muhammad Natshir

Pemain asing Rene Mihelic mengaku baru pertama merasakan naik kendaraan tersebut. Gelandang bernomor punggung 82 itu menyebutnya sebagai pengalaman yang unik.

Pemain Persib Bandung menaiki kendaraan taktis Barracuda milik kepolisian usai pertandingan melawan Persija Jakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Rabu, 10 Juli 2019. ANTARA

"Ini pertama kalinya saya menumpang kendaraan "perang" menuju stadion. Tentu ini membuat saya heran sekaligus kagum. Karena dengan atmosfer tinggi, menggunakan kendaraan ini sepertinya sangat penting untuk antisipasi keselamatan," kata Mihelic, yang berasal dari Slovenia.

Baca: Persija Vs Persib, Suporter Kehilangan Adik di Tengah Kericuhan

Ia pun berharap tradisi menumpang rantis bisa perlahan untuk dihilangkan. Menurutnya, sepak bola adalah permainan yang mengutamakan sportivitas.

Pemain Persib Bandung berada dalam kendaraan taktis Barracuda milik kepolisian usai pertandingan melawan Persija Jakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Rabu, 10 Juli 2019. ANTARA

"Kita harus respek terhadap sesama. Semoga nanti kita bisa menonton pertandingan sepakbola dengan rasa gembira dan nyaman. Tapi, jika ini diperlukan untuk keamanan sebaiknya diikuti saja," kata dia.

Baca: Harga Skuad Persib Ungguli Persija, Siapa Pemain Termahal?

Advertising
Advertising

Penggunana rantis terpaksa dilakukan demi menjaga keamanan pemain. Pertandingan Persija dan Persib kerap diwarnai bentrokan antara suporter. Untuk laga di Gelora Bung Karno, Rabu, bobotoh Persib bahkan dilarang datang. Pertandingan Persija vs Persib itu sendiri berakhir dengan skor 1-1.

PERSIB

Berita terkait

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

2 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

7 hari lalu

Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

Di Bandung, Sheila on 7 akan mangung di Stadion Siliwangi. Awalnya stadion itu bernama lapangan SPARTA, markas tim sepak bola militer Hindia Belanda.

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1: Persib Bandung Menang, Arema FC Kalahkan PSM Makassar 3-2

7 hari lalu

Rekap Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1: Persib Bandung Menang, Arema FC Kalahkan PSM Makassar 3-2

Arema FC berhasil memetik kemenangan dramatis saat menjamu PSM Makassar pada pekan ke-33 Liga 1.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Sama-sama Sudah Lolos Championship Series, Persib Bandung Kalahkan Borneo FC 2-1

7 hari lalu

Hasil Liga 1: Sama-sama Sudah Lolos Championship Series, Persib Bandung Kalahkan Borneo FC 2-1

Persib Bandung menutup laga kandang terakhir pada putaran kedua dalam lanjutan Liga 1 2023/2024 dengan kemenangan. Mereka mengalahkan Borneo FC 2-1.

Baca Selengkapnya

Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

11 hari lalu

Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

Borneo FC akan bertarung dengan tiga tim papan atas Reguler Series untuk perebutan gelar juara Liga 1 musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Top Skor Liga 1 Usai David Da Silva Cetak Hattrick saat Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1

13 hari lalu

Top Skor Liga 1 Usai David Da Silva Cetak Hattrick saat Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1

Penyerang Persib Bandung, David da Silva, semakin kokoh di posisi teratas daftar top skor Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1, Persik vs Persita Imbang 1-1

13 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1, Persik vs Persita Imbang 1-1

Persib Bandung mengalahkan Persebaya Surabaya pada pekan ke-32 BRI Liga 1 2023-2024 dengan skor 3-1. David Da Silva mencetak tiga gol dalam laga itu.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 Hari Ini

13 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 Hari Ini

Laga besar antara Persib Bandung vs Persebaya Surabaya akan tersaji pada pekan ke-32 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Pekan Ke-32 Liga 1 Sabtu Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

13 hari lalu

Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Pekan Ke-32 Liga 1 Sabtu Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Jadwal Persib Bandung vs Persebaya Surabaya akan hadir pada pekan ke-32 Liga 1 hari ini. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga 1: Persib Bandung Lolos ke Championship Series

15 hari lalu

Klasemen Liga 1: Persib Bandung Lolos ke Championship Series

Persib Bandung memastikan satu tempat di Championship Series setelah pertandingan pekan ke-31 Liga 1 rampung.

Baca Selengkapnya