Final Piala Indonesia, Persija Vs PSM: Pertaruhan Julio Banuelos

Reporter

Tempo.co

Editor

Hari Prasetyo

Minggu, 21 Juli 2019 07:20 WIB

Pelatih anyar Persija Jakarta, Julio Banuelos Saez. (persija.id)

TEMPO.CO, Jakarta - Persija Jakarta akan melawan PSM Makassar pada babak final pertemuan pertama Kratingdaeng Piala Indonesia 2019 di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta,sore ini, Minggu 21 Juli.

Tampil di depan suporter mereka, The Jakmania, pelatih Persija, Julio Banuelos, bertekad mendapatkan kemenangan. Hal ini mengingat timnya wajib memiliki modal bagus ketika nantinya bertandang ke markas Juku Eja pada 28 Juli mendatang.

Meski begitu, pelatih dari Spanyol ini tetap mewaspadai tim tamu. Pasalnya, PSM Makassar tengah dalam tren positif dalam beberapa laga.

“Lawan PSM pertandingan sulit. Mereka saat ini sedang dalam saat yang baik dan bagus. Namun, kami juga. Jika main home, kami tidak boleh kalah sama mereka dan kami akan mencoba tampil maksimal dan memenangkan pertandingan,” kata Banuelos saat ditemui usai memimpin latihan di Lapangan Persatuan Sepak Bola TNI-AU, Halim Perdanakusuma, Kamis, 18 Juli.

Pelatih berusia 48 tahun itu juga yakin dengan persiapan matang menghadapi PSM ,timnya bisa merebut hasil positif pada pertemuan pertama. Ia pun sudah mengetahui banyak mengenai kekuatan PSM, baik dari analisis video maupun tiga mantan pemain PSM yang ada di Persija saat ini, yakni Heri Susanto, Steven Paulle, dan Shahar Ginanjar.

Advertising
Advertising

“Kami ada kendala. Kta tidak bisa tampil full team, namun di lapangan 11 lawan 11. Kita akan mencoba dengan pemain yang ada, dengan pemain terbaik kami, untuk memenangkan dan mencari hasil yang baik,” tegasnya.

Pelatih asal Spanyol ini juga yakin timnya akan bangkit, meski pada laga sebelumnya, mereka ditaklukkan Tira-Persikabo 5-3 dalam lanjutan kompetisi Liga 1 2019.

“Memang kekalahan kemarin merupakan kekalahan perdana. Tapi, kami berharap di pertandingan berikut, kami bisa tampil dengan baik dan bisa memberikan yang terbaik buat Jakmania yang selalu men-support,”kata Julio Banuelos Saez.

PERSIJA.ID

Berita terkait

Profil Maulwi Saelan Cs, Tentara Bawa Harum Timnas Indonesia di Olimpiade Melbourne 1956

8 jam lalu

Profil Maulwi Saelan Cs, Tentara Bawa Harum Timnas Indonesia di Olimpiade Melbourne 1956

Timnas Indonesia pernah berlaga di Olimpiade Melbourne pada 29 November 1956. Maulwi Saelan cs berhasil melaju hingga perempat final.

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1: Persib Bandung Menang, Arema FC Kalahkan PSM Makassar 3-2

2 hari lalu

Rekap Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1: Persib Bandung Menang, Arema FC Kalahkan PSM Makassar 3-2

Arema FC berhasil memetik kemenangan dramatis saat menjamu PSM Makassar pada pekan ke-33 Liga 1.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Madura United Kalahkan PSM Makassar 2-0, Naik Peringkat Empat Jaga Asa Lolos Championship Series

6 hari lalu

Hasil Liga 1: Madura United Kalahkan PSM Makassar 2-0, Naik Peringkat Empat Jaga Asa Lolos Championship Series

Madura United mengalahkan PSM Makassar 2-0 pada pekan ke-32 Liga 1 berkat gol Riyatno Abiyoso dan Dalberto.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-31: Bhayangkara FC vs Persik Kediri 7-0, PSM Makassar vs PSIS Semarang 3-1

11 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-31: Bhayangkara FC vs Persik Kediri 7-0, PSM Makassar vs PSIS Semarang 3-1

Banjir gol terjadi pada lanjutan pekan ke-31 Liga 1 2023-2024, Selasa malam, 16 April 2024. Total ada 11 gol yang tercipta dalam dua laga.

Baca Selengkapnya

FIFA Jatuhi Sanksi Larangan Transfer Pemain untuk PSM Makassar dan PSS Sleman, Susul Persija Jakarta

12 hari lalu

FIFA Jatuhi Sanksi Larangan Transfer Pemain untuk PSM Makassar dan PSS Sleman, Susul Persija Jakarta

PSM Makassar dan PSS Sleman menyusul Persija Jakarta serta empat klub Indonesia lainnya yang terkena hukuman FIFA soal larangan transfer pemain.

Baca Selengkapnya

Prediksi PSM Makassar vs PSIS Semarang di Liga 1 Hari Ini: Jadwal Live, Fakta Menarik, H2H, Perkiraan Formasi

12 hari lalu

Prediksi PSM Makassar vs PSIS Semarang di Liga 1 Hari Ini: Jadwal Live, Fakta Menarik, H2H, Perkiraan Formasi

Duel klasik antara PSM Makassar vs PSIS Semarang akan tersaji pada hari kedua pekan ke-31 Liga 1 2023-2024. Siapa yang keluar sebagai pemenang?

Baca Selengkapnya

Sudah 8 Tahun, Kandidat Top Skor Liga Teratas Indonesia Didominasi Pemain Asing

17 hari lalu

Sudah 8 Tahun, Kandidat Top Skor Liga Teratas Indonesia Didominasi Pemain Asing

Rekor top skor sepanjang sejarah liga sepak bola Indonesia masih dipegang Cristian Gonzales dengan 249 gol.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: PSM Makassar vs Borneo FC 1-1, Pesut Etam Tak Terkalahkan dalam 19 Laga Terakhir

29 hari lalu

Hasil Liga 1: PSM Makassar vs Borneo FC 1-1, Pesut Etam Tak Terkalahkan dalam 19 Laga Terakhir

Hasil imbang 1-1 di kandang PSM Makassar ini, memutus delapan kali kemenangan beruntun Borneo FC di Liga 1.

Baca Selengkapnya

Jadwal dan Prediksi PSM Makassar vs Borneo FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam Ini 29 Maret 2024

30 hari lalu

Jadwal dan Prediksi PSM Makassar vs Borneo FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam Ini 29 Maret 2024

Jadwal Liga 1 pekan ke-30 pada Jumat, 29 Maret 2024, akan menampilkan pertandingan PSM Makassar vs Borneo FC. Inilah prediksinya.

Baca Selengkapnya

Misi Angel Alfredo Vera Pelatih Baru Rans Nusantara FC Hindari Zona Degradasi, Ini Profilnya

34 hari lalu

Misi Angel Alfredo Vera Pelatih Baru Rans Nusantara FC Hindari Zona Degradasi, Ini Profilnya

Angel Alfredo Vera jadi pelatih baru RANS Nusantara FC, tugas utamanya untuk terhindar dari zona degradasi di sisa Liga I 2023-2024. Begini profilnya.

Baca Selengkapnya