Persebaya Vs Persija Jakarta 1-1, Ini Komentar Julio Banuelos

Sabtu, 24 Agustus 2019 22:41 WIB

Pemain Persebaya Manuchehr Jalilov (depan) mengontrol bola dihalangi bek Barito Putera Rony Esar Beroperay di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, 9 Juli 2019 (Persebaya.id)

TEMPO.CO, Surabaya - Persija Jakarta berhasil mencuri 1 poin di kandang Persebaya. Bermain di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu sore, 24 Agustus 2019, tim berjulukan Macan Kemayoran itu bermain imbang 1-1.

Sempat unggul lebih dulu lewat gol Marko Simic pada menit ke-67, tim tuan rumah berhasil menyamakan kedudukan melalui titik putih. Pemain pengganti Misbakus Solikin suksek mengeksekusi pada menit ke-79.

Pelatih Persija, Julio Banuelos, mengakui timnya memang kesulitan setiap bermain di kandang Persebaya. "Laga tadi berjalan seru dan sulit. Kami tahun lalu kalah 3-0 di sini," kata Julio seusai pertandingan.

Menurut pelatih asal Spanyol itu, anak asuhannya di babak kedua baru bisa mengambil alih permainan. "Bisa cetak gol duluan tapi kami tidak bisa membawa 3 poin ke Jakarta," kata mantan asisten pelatih Luis Milla itu.

Julio kecewa dengan kepemimpinan wasit. Dia mempertanyakan hukuman penalti yang diperoleh tim tamu. "Makanya saya protes," katanya. Gara-gara protes tersebut, dia mendapat kartu kuning.

Advertising
Advertising

Hasil ini membuat timnya belum pernah menelan kekalahan dalam empat laga terakhir. "Saya yakin tim ini makin bagus," kata dia sembari berjanji bakal membawa Persija ke papan atas klasemen Liga 1 2019.

Tambahan satu poin membuat posisi kedua tim di klasemen sementara Liga tak berubah. Persebaya tetap di posisi ke-14 dengan 13 poin, sedangkan Persebaya bertahan di posisi ke-14 dengan raihan 22 poin.

NUR HADI

Berita terkait

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

39 menit lalu

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

Dalam pertandingan semifinal Championship Series Liga 1 ini, Bali United lebih dulu main di kandang sebelum bertandang ke Persib Bandung.

Baca Selengkapnya

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

15 jam lalu

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

Jadwal Championships Series Liga 1 2023-2024 sudah dirilis. Leg pertama digelar 14 dan 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

2 hari lalu

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

Setelah pertandingan pekan ke-34, RANS Nusantara FC terdegradasi ke Liga 2 di musim berikutnya. Ini profil klub milik Raffi Ahmad.

Baca Selengkapnya

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

4 hari lalu

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

4 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

Anggota timnas Indonesia U-23 Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya merupakan anggota aktif Polri. Ini wilayah dinas dan pangkatnya.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

4 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

4 hari lalu

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

RANS Nusantara FC dipastikan terdegradasi dari Liga 1 setelah kalah 2-3 dari tuan rumah PSM Makassar pada pekan ke-34, Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

4 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

Madura United meraih satu tiket tersisa untuk melangkah ke babak Championship Series Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekap hasil pekan terakhir?

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

5 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

6 hari lalu

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

Persebaya Surabaya berhasil menutup perjalanan di Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan atas Persik Kediri.

Baca Selengkapnya