Real Madrid: Neymar Baru Bikin Hat-trick Bersejarah di Bernabeu

Reporter

Terjemahan

Editor

Hari Prasetyo

Kamis, 7 November 2019 14:52 WIB

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain penyerang asal Brasil, Rodrygo Siva de Goes, mencetak tiga gol alias mencetak hat-trick ketika membela Real Madrid mengalahkan Galatasaray 6-0 di Santiago Bernabeneu, dinihari tadi, Kamis 7 November 2019, dalam penyisihan lanjutan fase grup Liga Champions.

Dalam usia 18 tahun, Rodrygo menjadi pemain termuda kedua yang mencetak hat-hatrick di Liga Champions di belakang legenda Real, Raul.

Rodrygo digelari sebagai “Neymar yang baru.” Pasalnya, ia mengikuti jejak Neymar untuk pindah dari klub Santos di Liga Brasil ke Spanyol. Adapun Barcelona yang menjadi bintang Barcelona kini berada di kampiun Liga Prancis, Paris Saint Germain

Sebelum meninggalkan Amerika Selatan, tak banyak hal yang diketahui tetang sosok pemain yang punya tinggi badan sama dengan Neymar ini, yaitu 1,73 meter, sebelum ia pindah ke Real Madrid pada musim panas 2019 ini.

Sejak bergabung di Real Madrid, Rodrygo sudah mencetak lima gol dalam enam penampilan perdananya pada semua kejuaraan.

Advertising
Advertising

“Mendengarkan penonton di Bernabeu menyanyikan nama saya adalah sebuah mimpi yang menjadi kenyataan,” kata Rodrygo.

Pemain berjuluk Neymar yang baru ini mencetak gol pertamanya dinihari tadi dengan tendangan kaki kiri setelah menerima umpan dari rekan senegara sekaligus seniornya, Marcelo, pada menit keempat.

Tiga menit kemudian, pemain yang akrab dipanggil Rodrygo ini kembali menerima umpan silang dari Marcelona untuk menjebol gawang lawan melalui tandukannya. Ia menjadi pemain pertama yang mencetak dua gol dalam tujuh menit pertama di Liga Champions.

Setelah kapten Sergio Ramos mencetak gol dari titik penalti dan memberi umpan kepada Karim Benzema untuk membobol gawang Galatasaray, dalam injury time, menit ke-90+2, Rodrygo mencetak gol ketiganya dalam pertandingan itu

“Ia cerdas, belajar sangat cepat, dan ingin selalu belajar dan berkembang,” kata pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.

SKY SPORTS | BBC

Berita terkait

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

3 jam lalu

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

Bek Bayern Munchen Raphael Guerreiro diragukan tampil pada pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions melawan Real Madrid pada Rabu nanti.

Baca Selengkapnya

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

14 jam lalu

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

Barcelona dipastikan tanpa gelar musim ini setelah Real Madrid menjuarai La Liga 2023/2024 dengan empat laga tersisa. Apa kata Xavi Hernandez?

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

15 jam lalu

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

Real Madrid berhasil merebut gelar juara Liga Spanyol (La Liga) ke-36, Sabtu, 4 Mei 2024. Ini lima faktor kunci penentu keberhasilan mereka.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

17 jam lalu

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

Real Madrid dipastikan menjadi juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona kalah 2-4 dari Girona dalam dalam laga ke-34.

Baca Selengkapnya

Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

18 jam lalu

Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

Klub raksasa Liga Spanyol, Real Madrid, kembali dikaitkan pemain muda berbakat (wonderkid), yakni Franco Mastantuono asal Argentina.

Baca Selengkapnya

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

4 hari lalu

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

Penyerang Bayern Munchen, Harry Kane, mengungkapkan kekecewaannya setelah timnya hanya bermain imbang di leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

4 hari lalu

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

Real Madrid mampu menahan imbang Bayern Munchen dengan skor 2-2 leg pertama semifinal Liga Champions. Carlo Ancelotti kecewa dengan permainan timnya.

Baca Selengkapnya

Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

4 hari lalu

Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

Bayern Munchen menjadi korban dari efisiensi mematikan Real Madrid dalam hasil imbang 2-2 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

4 hari lalu

Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

Real Madrid menahan Bayern Munchen dengan skor 2-2 pada leg pertama semifinal Liga Champions. Simak penilaian empat komentartor Eropa.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions Leg Pertama Semifinal: Bayern Munchen vs Real Madrid 2-2, Vinicius Jr Bikin Brace

4 hari lalu

Hasil Liga Champions Leg Pertama Semifinal: Bayern Munchen vs Real Madrid 2-2, Vinicius Jr Bikin Brace

Pertandingan Bayern Munchen vs Real Madrid tersaji pada leg pertama semifinal Liga Champions berakhir imbang 2-2.

Baca Selengkapnya