Prediksi Inter Milan Vs Napoli di Coppa Italia Kamis Dinihari

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Rabu, 12 Februari 2020 11:17 WIB

Pemain Inter Milan Romelu Lukaku dan pelatih Antonio Conte. REUTERS/Daniele Mascolo

TEMPO.CO, Jakarta - Inter Milan akan menjamu Napoli dalam laga pertama semifinal Coppa Italia di San Siro pada Kamis dinihari nanti, 13 Februari 2020. Pertandingan akan berlangsung mulai 02.45 WIB dan disiarkan secara live oleh TVRI.

Berikut sejumlah hal terkiat dengan prediksi laga ini:

Perbandingan performa

Peruntungan kedua tim di Serie A Liga Italia berbeda jauh. Inter tengah mencorong dan kini memuncaki klasemen dengan nilai 54, sama dengan Juventus yang ada di bawahnya. Napoli terus tampil kedodoran dan hanya berada di urutan ke-11 klasemen denga nilai 30.

Dalam enam laga terakhirnya, Inter tak pernah kalah dan hanya dua kali diatahan seri lawan, Napoli mengalami dua kekalahan dalam periode yang sama. Kekalahan terakhir diderita pada laga sebelumnya, saat mereka takluk dari Lecce 2-3.

Advertising
Advertising

Kabar Pemain

Tak ada pemain Inter Milan yang absen. Lautaro Martinez akan kembali memimpin lini serang tim ini setelah absen dalam dua laga karena hukuman. Cristiano Biraghi dan Victor Moses berpeluang tampil sebagai bagian dari kebijakan rotasi pelatih Antonio Conte.

Napoli akan kehilangan Elseid Hysaj yang terkena hukuman kartu. Pelatih Gennaro Gattuso akan memainkan Dries Mertens di lini depan, dengan David Ospina menggantikan Alex Meret yang tak fit.

Perkiraan Susunan Pemain

Inter Milan: Padelli; Godin, Ranocchia, Bastoni; Moses, Vecino, Barella, Young, Eriksen; Sanchez, Lukaku.

Napoli: Ospina; Di Lorenzo, Manolas, Koulibaly, Rui; Lobotka, Ruiz, Allan; Mertens, Insigne, Milik.

Pemain yang Jadi Sorotan

Romelu Lukaku menjadi top skor Inter musim ini dengan 21 gol dalam 30 lata, termasuk dua di Coppa Italia. Di kubu Napoli, Arkadiusz Milik tampil tertajam dengan 12 gol.

Riwayat Pertemuan (Head-to-Head)

Dalam enam pertemuan terakhir, kedua tim sama-sama menang dua kali dan laga lainnya berakhir seri. Duel terakhir mereka, 6 Januari lalu, dimenangi Inter 3-1.

Prediksi Hasil

Melihat performa terkini kedua tim dan lokasi pertandingan, Inter Milan sangat diunggulkan untuk mengalahkan Napoli di laga ini.

WHOSCORED | FOOTBALL ITALIA

Berita terkait

Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

7 hari lalu

Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

Dua gol Hakan Calhanoglu mengantarkan Inter Milan meraih kemenangan atas Torino dengan skor 2-0 pada pekan ke-34 Liga Italia.

Baca Selengkapnya

AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

10 hari lalu

AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

Stefano Pioli akan tersingkir dari AC Milan pada akhir musim

Baca Selengkapnya

Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

11 hari lalu

Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

Kemenangan dramatis 4-1 atas Fiorentina mengantarkan Atalanta ke final Piala Italia (Coppa Italia) untuk menghadapi Juventus.

Baca Selengkapnya

Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

11 hari lalu

Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

Inter Milan menjadi tim pertama dalam sejarah Liga Serie A yang berhasil mengamankan scudetto di laga derby.

Baca Selengkapnya

Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

11 hari lalu

Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

Setelah bawa Inter milan raih Scudetto, karier Simone Inzaghani sebagai pelatih lebih mentereng dibanding Filippo Inzaghi.

Baca Selengkapnya

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

11 hari lalu

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

Inter Milan berhasil menjadi juara Serie A Liga Italia musim 2023/2024 setelah memenangkan pertandingan derby melawan AC Milan.

Baca Selengkapnya

Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

12 hari lalu

Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

Juventus lolos ke final Copa Italia 2023/2024 meski kalah 1-2 oleh Lazio dalam laga semifinal leg kedua. Melaju dengan agregat 3-2.

Baca Selengkapnya

Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

13 hari lalu

Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga Italia setelah menang 2-1 dalam laga derby lawan AC Milan. Simak komentar Simone Inzaghi.

Baca Selengkapnya

Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

13 hari lalu

Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

Inter meraih gelar juara Liga Italia ke-20 setelah menang dalam laga derby lawan AC Milan 2-1.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

13 hari lalu

Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

Persaingan berebut gelar juara Liga Italia musim 2023-2024 sudah berakhir. Inter Milan menjadi juara ketika masih menyisakan lima pertandingan.

Baca Selengkapnya