Pandemi Corona: Fabregas Relakan Seluruh Gajinya Dipotong Monaco

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Selasa, 28 April 2020 15:36 WIB

Cesc Fabregas. (instagram/@cescf4bregas)

TEMPO.CO, Jakarta - Klub Prancis, AS Monaco, memutuskan untuk memotong gaji para pemainnya hingga 30 persen di tengah pandemi virus corona. Namun, salah satu bintang klub itu, Cesc Fabregas, justru menawarkan agar seluruh gajinya dipotong selama empat bulan.

Fabregas, yang merupakan mantan pemain Arsenal, Chelsea, dan Barcelona itu, bergabung dengan Monaco pada awal 2019. Di klub Prancis itu Ia mendapat gaji 130 ribu pound sterling (Rp 2,4 miliar) per minggu.

Ia sebenarnya hanya akan mengalami pemotongan gaji sebanyak 30 persen, seperti pemain lain di klub itu. Namun, pemain asal Spanyol itu melihat kesulitan yang dialami klubnya sehingga menyatakan kesediaannya agar seluruh gajinya dipotong selama empat bulan.

Sikap murah hati dari Fabregas, menurut The Sun, akan membuat Monaco menghemat sebanyak 2 juta pound (Rp 38,3 miliar).

Advertising
Advertising

Fabregas, 32 tahun, juga disebutkan bersedia membantu menambah upah staf pembantu latihan klub, yang gajinya telah dipotong hampir sepertiga.

Fabregas sendiri merasakan pukulan virus corona. Nenek buyutnya, yang berusia 95 tahun, dinyatakan positif terkena COVID-19.

Cesc Fabregas sudah bergabung dengan Monaco sejak pertengahan musim lalu. Ia kini sudah tampil 37 kali dan menyumbang satu gol.

THE SUN

Berita terkait

Klasemen Liga Prancis: PSG Ditahan Le Havre, Masih Mungkin Menjadi Juara Minggu Malam Ini

6 jam lalu

Klasemen Liga Prancis: PSG Ditahan Le Havre, Masih Mungkin Menjadi Juara Minggu Malam Ini

Paris Saint-Germain (PSG) kembali harus menunda perayaan juara Liga Prancis 2023/24 setelah bermain 3-3 saat menjamu Le Havre pada pekan ke-31.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Prancis: PSG vs Clermont Foot 1-1: Kylian Mbappe Bikin Assist untuk Gol Goncalo Ramos, Selamatkan Tim dari Kekalahan

21 hari lalu

Hasil Liga Prancis: PSG vs Clermont Foot 1-1: Kylian Mbappe Bikin Assist untuk Gol Goncalo Ramos, Selamatkan Tim dari Kekalahan

Kylian Mbappe masuk ke lapangan menit ke-67, menciptakan assist untuk gol Goncalo Ramos yang menghindarkan PSG dari kekalahan lawan Clermont Foot.

Baca Selengkapnya

Luis Enrique Sering Ganti Kylian Mbappe Saat PSG Main, Apakah Keduanya Tak Akur?

24 hari lalu

Luis Enrique Sering Ganti Kylian Mbappe Saat PSG Main, Apakah Keduanya Tak Akur?

Pelatih PSG Luis Enrique ditanya soal hubungannya dengan Kylian Mbappe setelah beberapa kali mengganti pemain tersebut.

Baca Selengkapnya

Kylian Mbappe Kembali Unjuk Reaksi Tak Senang Saat Diganti, Pelatih PSG Luis Enrique: Saya Tak Peduli

26 hari lalu

Kylian Mbappe Kembali Unjuk Reaksi Tak Senang Saat Diganti, Pelatih PSG Luis Enrique: Saya Tak Peduli

Pelatih PSG Luis Enrique mengaku tak peduli dengan sikap negatif pemain bintangnya Kylian Mbappe ketika ditarik keluar melawan Olympique Marseille.

Baca Selengkapnya

Pemotongan 600 Euro di Slip Gaji Peserta Ferienjob, Ini Penjelasan Enik Waldkonig

27 hari lalu

Pemotongan 600 Euro di Slip Gaji Peserta Ferienjob, Ini Penjelasan Enik Waldkonig

Pemotongan gaji sebesar itu dirasa memberatkan para mahasiswa ferienjob karena mereka harus memikirkan biaya bertahan hidup selama di Jerman.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Prancis Pekan Ke-27: PSG Kalahkan Marseille 2-0, Unggul 12 Poin di Puncak Klasemen

27 hari lalu

Hasil Liga Prancis Pekan Ke-27: PSG Kalahkan Marseille 2-0, Unggul 12 Poin di Puncak Klasemen

PSG yang bermain dengan 10 orang sukses mengamankan kemenangan 2-0 atas Marseille pada pekan ke-27 Liga Prancis.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Minggu 31 Maret 2024: Man City vs Arsenal di Liga Inggris, Juga Ada Liga Spanyol, Liga Jerman, Liga Prancis

28 hari lalu

Jadwal Bola Minggu 31 Maret 2024: Man City vs Arsenal di Liga Inggris, Juga Ada Liga Spanyol, Liga Jerman, Liga Prancis

Jadwal bola pada Minggu malam, 31 Maret , akan menampilkan rangkaian pertandingan Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Jerman, Liga Prancis.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Sabtu 30 Maret 2024: Liga 1, Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga Jerman

29 hari lalu

Jadwal Bola Sabtu 30 Maret 2024: Liga 1, Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga Jerman

Jadwal bola pada Sabtu malam, 30 Maret 2024, akan menampilkan Liga 1, Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga Jerman, Liga Prancis, Liga Jepang.

Baca Selengkapnya

4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

46 hari lalu

4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

Di Jakarta, setidaknya ada dua TPU yang jadi tempat permakaman korban saat pandemi Covid-19, yakni TPU Tegal Alur dan Pondok Ranggon.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

47 hari lalu

Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

WHO tetapkan 11 Maret 2020 sebagai hari pertama pandemi global akibat wabah Covid-19. Kini, 4 tahun berlalu, masihkan patuhi protokol kesehatan?

Baca Selengkapnya