Pemain-Pelatih Arema FC Sepakati Rasionalisasi Nilai Kotrak

Minggu, 7 Juni 2020 10:21 WIB

Roberto Carlos Mario Gomez, pelatih Arema FC, seusai laga kedua Liga 1 2020 melawan Persib (Liga Indonesia)

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih dan pemain Arema FC, menurut Wearemania.net, menyepakati rasionalisasi nilai kontrak dengan manjaemen klub jika Liga 1 2020 dilanjutkan September-Oktober mendatang. Hanya saja, kesepakatan itu baru dicapai secara informal atau lisan.

Sebelumnya, manajemen Arema menginginkan sisa kompetisi musim ini dilanjutkan dengan syarat subsidi ditambah dan diberlakukan rasionalisasi nilai kontrak pelatih dan pemain. Pos tersebut yang dinilai sebagai pengeluaran terbesar klub dalam sebulan.

Kepada Wearemania.net, General Manajer Arema, Ruddy Widodo mengaku pihaknya sudah menjalin komunikasi informal dengan para pemain lokal, dan pemain asing melalui agennya. Komunikasi yang sama juga dilakukan dengan staf pelatih.

“Secara informal sudah ada pembicaraan dengan pelatih dana pemain, menurut kami idealnya gaji mereka dibayarkan 50 persen,” kata Ruddy.

Ruddy Widodo menyebut dua pemain asing yang belum menyepakati rasionalisasi nilai kontrak ini. Penyebabnya, mereka tengah pulang ke negara masing-masing, yakni Oh In-kyun dan Matias Malvino.

Advertising
Advertising

Meski demikian, manajer asal Madiun itu sudah punya gambaran rencana untuk membicarakan hal tersebut dengan agen pemain yang bersangkutan. Harapannya, sebelum PSSI mengeluarkan keputusan terkait rasionalisasi ini, semua sudah dibereskan.

“Namun, jika pelatih Mario Gomez oke, besar kemungkinan kedua pemain itu juga bisa menerima, karena mereka ke Arema FC juga karena si pelatih,” katanya.

WEAREMANIA.NET

Berita terkait

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

7 jam lalu

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

Dalam pertandingan semifinal Championship Series Liga 1 ini, Bali United lebih dulu main di kandang sebelum bertandang ke Persib Bandung.

Baca Selengkapnya

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

22 jam lalu

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

Jadwal Championships Series Liga 1 2023-2024 sudah dirilis. Leg pertama digelar 14 dan 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

4 hari lalu

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

5 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

5 hari lalu

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

RANS Nusantara FC dipastikan terdegradasi dari Liga 1 setelah kalah 2-3 dari tuan rumah PSM Makassar pada pekan ke-34, Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

5 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

Madura United meraih satu tiket tersisa untuk melangkah ke babak Championship Series Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekap hasil pekan terakhir?

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

5 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

7 hari lalu

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

Persebaya Surabaya berhasil menutup perjalanan di Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan atas Persik Kediri.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

7 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya vs Persik Kediri akan terjadi pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

9 hari lalu

Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

RANS Nusantara FC harus menerima kekalahan dari Persija Jakarta pada pekan ke-33 Liga 1. Terancam degradasi.

Baca Selengkapnya