Dynamo Kiev Vs Juventus 0-2, Begini Komentar Alvaro Morata Usai Borong Gol

Reporter

Terjemahan

Rabu, 21 Oktober 2020 06:45 WIB

Pemain Juventus Alvaro Morata melakukan selebrasi usai menjebol gawang Dynamo Kyiv dalam Penyisihan Grup G Liga Champions di NSC Olympiyskiy, Kyiv, Ukraina, 20 Oktober 2020. REUTERS/Valentyn Ogirenko

TEMPO.CO, Jakarta - Juventus meraih kemenangan dalam laga pembuka penyisihan Grup G Liga Champions dengan mengalahkan Dynamo Kiev 2-0 di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina, Selasa waktu setempat atau Rabu pagi WIB, 21 Oktober 2020. Alvaro Morata memborong kedua gol Juve.

Alvaro Morata mencetak gol pertamanya untuk membawa Juventus memimpin dengan menyambar bola liar hasil tembakan Dejan Kulisevski. Bola sepakannya tak mampu diantisiapasi kiper Heorhii Bushchan. Pada menit ke-84, ia menambah gol lewat sundulan kepala meneruskan umpan silang Juan Cuadrado.

Usai pertandingan, Morata Juventus akan terus melaju di Liga Champions. "Setiap tahun ada peluang untuk memenangkan Liga Champions dan kami ingin terus maju," kata pemain internasional itu kepada Sky Sport Itala, seperti dikutip Football Italia.

"Kami ingin memulai awal yang bagus di grup dan kami bermain bagus malam ini," ujarnya.

Penjaga gawang Dynamo Kyiv, Heorhiy Bushchan menghadang bola yang disamber oleh pemain Juventus, Merih Demiral saat bertanding dalam Penyisihan Grup G Liga Champions di NSC Olympiyskiy, Kyiv, Ukraina, 20 Oktober 2020. REUTERS/Valentyn Ogirenko

Dalam laga itu, Morata menjadi ujung tombak serangan Juventus. Cristiano Ronaldo harus absen karena masih menjalani karantina. Sementara itu, Paulo Dybala belum bisa dimainkan karena kondisinya yang belum mendapatkan kebugarannya 100 persen setelah mengalami cedera otot.

Baca juga: Liga Champions: Begini Kata Andrea Pirlo Setelah Juventus Kalahkan Dynamo Kiev

Advertising
Advertising

Morata bergabung kembali dengan Juventus sebagai pemain pinjaman dari Atletico Madrid musim panas ini. Sebelumnya ia pernah bermain untuk Si Nyonya Tua pada 2014-2016, dipinjam dari Real Madrid. Ketika itu ia bermain bersama Andrea Pirlo, yang kin menjadi pelatih Juve, dan memenangkan dua gelar juara dengan catatan 15 gol dalam 63 pertandingan.

Pemain Juventus, Alvaro Morata usai dijegal oleh pemain Dynamo Kyiv, Oleksandr Karavayev dalam Penyisihan Grup G Liga Champions di NSC Olympiyskiy, Kyiv, Ukraina, 20 Oktober 2020. REUTERS/Valentyn Ogirenko

Juventus kini menempati runner up Grup G Liga Champions setelah kemenangan pertamanya. Posisi puncak ditempati Barcelona yang mengalahkan Ferencvaros 5-1.

Laga berikutnya, Juventus akan menjamu Barcelona di Stadion Allianz pada Rabu, 28 Oktober atau Kamis dini hari WIB.

FOOTBALL ITALIA

Berita terkait

Jadwal dan Link Live Streaming Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions

7 jam lalu

Jadwal dan Link Live Streaming Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions

Real Madrid akan menghadapi Bayern Munchen pada leg kedua semifinal Liga Champions di Estadio Santiago Bernabeu pada Kamis dinihari, 8 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Gagal Bawa PSG Juara Liga Champions, Posisi Luis Enrique di Kursi Pelatih Masih Aman

11 jam lalu

Gagal Bawa PSG Juara Liga Champions, Posisi Luis Enrique di Kursi Pelatih Masih Aman

Pelatih PSG, Nasser Al-Khelaifi, menegaskan bahwa Luis Enrique tetap melatih Les Parisien untuk musim depan meski gagal ke final Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen, Simak Head-to-head dan Perkiraan Formasi

11 jam lalu

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen, Simak Head-to-head dan Perkiraan Formasi

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen akan tersaji pada laga kedua semifinal Liga Champions 2023-2024. Carlo Ancelotti punya rekor bagus.

Baca Selengkapnya

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel Siapkan 3 Perubahan untuk Kalahkan Real Madrid di Liga Champions

16 jam lalu

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel Siapkan 3 Perubahan untuk Kalahkan Real Madrid di Liga Champions

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel menyiapkan sejumlah perubahan untuk menghadapi laga melawan Real Madrid di semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions, Ini Siasat Carlo Ancelotti untuk Kalahkan Die Roten

18 jam lalu

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions, Ini Siasat Carlo Ancelotti untuk Kalahkan Die Roten

Real Madrid akan menjamu Bayern Munchen pada leg kedua Liga Champions di Estadion Santiago Bernabeu pada Kamis dinihari, 9 Mei 2024 pukul 02.00 WIB.

Baca Selengkapnya

Real Madrid vs Bayern Munchen, Thomas Tuchel Akui Butuh Keberuntungan dan Tampil Presisi

18 jam lalu

Real Madrid vs Bayern Munchen, Thomas Tuchel Akui Butuh Keberuntungan dan Tampil Presisi

Bagi Thomas Tuchel, bermain melawan Real Madrid di semifinal Liga Champions adalah impian banyak pemain Bayern Munchen saat tumbuh dewasa.

Baca Selengkapnya

Prediksi Real Madrid vs Bayern Munchen di Leg 2 Semifinal Liga Champions Rabu Malam Ini

20 jam lalu

Prediksi Real Madrid vs Bayern Munchen di Leg 2 Semifinal Liga Champions Rabu Malam Ini

Simak kabar kedua tim, serta perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan Real Madrid vs Bayern Munchen di leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live Liga Champions Kamis Dinihari 9 Mei 2024: Leg Kedua Semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen

20 jam lalu

Jadwal Live Liga Champions Kamis Dinihari 9 Mei 2024: Leg Kedua Semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen

Jadwal Liga Champions akan kembali hadir Kamis dinihari, 9 Mei 2024, yakni leg kedua semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen.

Baca Selengkapnya

Borussia Dortmund Kalahkan PSG untuk Rebut Tiket Final Liga Champions, Mats Hummels Jadi Pemain Terbaik dan Torehkan Rekor

21 jam lalu

Borussia Dortmund Kalahkan PSG untuk Rebut Tiket Final Liga Champions, Mats Hummels Jadi Pemain Terbaik dan Torehkan Rekor

Mats Hummels menjadi pahlawan saat Borussia Dortmund lolos ke final Liga Champions 2023/2024 dengan menyingkirkan PSG.

Baca Selengkapnya

PSG Disingkirkan Borussia Dortmund di Semifinal Liga Champions, Luis Enrique Lakukan Hal yang Tak Biasa Seusai Laga

22 jam lalu

PSG Disingkirkan Borussia Dortmund di Semifinal Liga Champions, Luis Enrique Lakukan Hal yang Tak Biasa Seusai Laga

Paris Saint-Germain (PSG) gagal lolos ke final Liga Champions 2023/2024 setelah kalah agregat 0-2 dari Borussia Dortmund. Apa kata Luis Enrique?

Baca Selengkapnya